cover
Contact Name
Erwin Prayogi
Contact Email
magrobis@unikarta.ac.id
Phone
+6282242076446
Journal Mail Official
magrobis@unikarta.ac.id
Editorial Address
Jln. Gunung Kombeng No. 27, Tenggarong, Kalimantan TImur
Location
Kab. kutai kartanegara,
Kalimantan timur
INDONESIA
Jurnal Magrobis
ISSN : 14120828     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Agriculture,
Jurnal Magrobis merupakan publikasi ilmiah yang memuat masalah dan problematika dalam ilmu-ilmu pertanian secara luas. Bidang utama yang terkait dengan ilmu-ilmu pertanian yaitu agribisnis dan agroteknologi. Topik publikasi ilmiah yang dapat diterima yaitu ekonomi pertanian, rantai pasar pertanian, penilaian sumberdaya pertanian, pengolahan hasil pertanian, social ekonomi pertanian, sistem produksi pertanian, nutrisi pangan pertanian, polusi dan manajemen pertanian, kewirausahaan, pembangunan dan perdesaan pertanian, komunikasi pertanian, generasi pertanian muda, gender. Manuskrip yang dapat diterima oleh jurnal Magrobis adalah naskah asli dan bukan naskah yang sudah diterbitkan atau dikirimkan ke beberapa tempat publikasi lain. Jurnal ini mencakup naskah penelitian asli, ulasan artikel dan artikel pendek yang memiliki topik berhubungan dengan agribisnis dan agroteknologi.
Articles 207 Documents
Analisis Strategi Pengembangan Komoditas Unggulan Di Kabupaten Kutai Kartanegara Ida Bagus Dwijatenaya; Mutiara Kartika Dewi
Jurnal Magrobis Vol. 15 No. 2 (2015): 2015
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine strategies that will be used to develop competitive commodities. Research conducted in the Kutai regency in East Kalimantan province of Indonesia .The analytical tool used is the SWOT analysis .Some of the findings in this study are : ( a) in the district of Kota Bangun the development strategy of paddy rice field that is using a strategy of diversification , further strategy of development of fishery commodities cage by using a defensive strategy , and (b ) in the District Tenggarong Seberang development strategy paddy rice is an aggressive strategy as well as commodity development strategies cattle is using an aggressive strategy .Keywords: Strategy, commodities, featured
Pengaruh Tricokompos Dan Air Kelapa Terhadap Hasil Kubis Bunga (Brassica oleraceae var. botrytis L.) Mohamad Fadli; Syahrani Syahrani; Nina Septiani
Jurnal Magrobis Vol. 15 No. 2 (2015): 2015
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to find out the influence tricokompos and coconut water toward the result cauliflower research was conducted since May to August 2015, at agricultural landlongaparistreet maluhu village, Sub District Tenggarong, Kutai Kartanegara District, East Borneo Province.The research was arranged in a Randomized Complete Block Design (RCBD) with analysis of factorial 4x4 with deuteronomy three times. first factor treatment is giving tricokompos (T) that consists of 4 level, which consist of t0 (without fertilizer), t1(6 kg swath-1), t2(12kg swath-1), t3 (18 kg swath-1), and secondary factor treatment are a gift from coconut water (A) that consists of 4 level that is a0 (without hormone), a1 (0,125 L swath-1), a2 (0,250 L swath-1), and a3(0,375 L swath-1).The research results show that the treatment tricokompos do not affect to the six parameters and influential real highly visible to the three parameters, while coconut water does not have real an effect on to crops all parameters. The highest result per hectare of yield t3a3treatment at 18,48 t ha-1.
Respons Hasil Cabai Besar (Capsicum Annuum L.) Terhadap Pemberian Pupuk Kandang Ayam Dan Mulsa Eka Rahmawati; Mohamad Fadli; Zainal Zainal
Jurnal Magrobis Vol. 14 No. 2 (2014): 2014
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui respons hasil cabai besar terhadap pemberian pupuk kandang ayam dan mulsa. Rancangan percobaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Kelompok dengan analisis faktorial 4 x 3 dan terdiri atas 3 ulangan. Faktor pertama adalah pemberian pupuk kandang ayam (a) yang terdiri atas 4 taraf yaitu kontrol (a0), 10 t ha-1 atau 1,8 kg petak-1 (a1), 20 t ha-1 atau 3,6 kg petak-1 (a2) dan 30 t ha-1 atau 5,4 kg petak-1 (a3). Sedangkan sebagai faktor kedua adalah mulsa (m), terdiri dari 3 taraf, yaitu tanpa mulsa (m0), mulsa jerami padi (m1) dan mulsa plastik hitam perak (m2).Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan pupuk kandang ayam berpengaruh sangat nyata terhadap jumlah buah per tanaman, bobot buah per tanaman dan hasil. Hasil panen tertinggi dicapai pada perlakuan a3 (30 t ha-1 pupuk kandang ayam) dan menghasilkan rata-rata 5,02 t ha-1 sedangkan hasil panen terendah dicapai pada perlakuan a0 (kontrol) 4,27 t ha-1.Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan mulsa berpengaruh sangat nyata terhadap jumlah buah per tanaman, bobot buah per tanaman dan hasil. Hasil panen tertinggi dicapai pada perlakuan m2 (mulsa plastik hitam perak) dan menghasilkan rata-rata 5,49 t ha-1 sedangkan hasil panen terendah dicapai pada perlakuan m0 (tanpa mulsa) 3,73 t ha-1.Interaksi perlakuan pupuk kandang ayam dan mulsa berpengaruh tidak nyata terhadap jumlah buah per tanaman, bobot buah pertanaman dan hasil. Hasil panen tertinggi dicapai pada interaksi perlakuan a3m2 (30 t ha-1 pupuk kandang ayam dan mulsa plastik hitam perak) dan menghasilkan 5,64 t.ha-1 sedangkan hasil panen terendah dicapai pada interaksi perlakuan a0m0 (tanpa pupuk kandang ayam dan tanpa mulsa) menghasilkan 3,08 t ha-1.Kata kunci: cabai merah, pupuk kandang ayam, mulsa
Analisis Pemasaran Tandan Buah Segar Kelapa Sawit Di Kabupaten Kutai Kartanegara (Studi Kasus Pada Petani Swadaya Kecamatan Kota Bangun) Agung Enggal Nugroho
Jurnal Magrobis Vol. 14 No. 2 (2014): 2014
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to determine: (1) marketing channels palm oil, (2) share received by oil palm growers, (3) assess the factors that cause fluctuations in the price of oil palm FFB Kota Bangun District.The results of this study indicate that in Kota Bangun District there are two types of FFB marketing channels, which is a two-level and three level channel. At two level channel, share received by farmers was 74.71%, while the three-level channels, the share received by farmers is 74%.The results also show that there are two factors that affect the price fluctuations FFB farm level, the purchase price of existing palm oil mill and marketing costs (transport, labor costs of transportation and expected return). Prices at the mill itself following the instructions Estate and Forestry Service of East Kalimantan that updated every month.Keywords: Marketing, Palm_Oil
Analisis Usaha Pengolahan Lateks Karet Pada PT. Budiduta Agromakmur Kecamatan Loa Kulu Kabupaten Kutai Kartanegara Arista Damayanti; Sundari Sundari
Jurnal Magrobis Vol. 14 No. 2 (2014): 2014
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Karet merupakan komoditi unggulan Indonesia yang merupakan penyumbang devisa yang cukup besar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerimaan, keuntungan dan kelayakan usaha pengolahan lateks karet pada PT. Budiduta Agromakmur Kecamatan Loa Kulu Kabupaten Kutai Kartanegara.Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan total produksi pada tahun 2012 sebesar 756.558 kg, maka penerimaan yang diperoleh adalah sebesar Rp 18.913.975.000,-. Sedangkan pendapatan yang diperoleh dengan total biaya sebesar 7.808.128.890,- adalah Rp 11. 105.821.110,-. Nilai R/C ratio sebesar 2,42 sehingga berdasarkan kriteria apabila R/C>1 maka usaha tersebut dapat dikatakan layak dan sudah memberikan keuntungan.
Ketahanan Pangan Rumah Tangga Petani Pada Agroekosistem Lahan Kering (Kajian Sosiologis di Kota Tarakan) Nia Kurniasih Suryana; Said Usman Assegaf; Ariani Ariani
Jurnal Magrobis Vol. 14 No. 2 (2014): 2014
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pemenuhan pangan di tingkat rumah tangga menjadi tolak ukur kemandirian pangan, yaitu dengan melihat kemampuan produksi pangan yang mampu menjamin pemenuhan kebutuhan pangan yang cukup di tingkat rumah tangga, baik dalam jumlah, mutu, keamanan, maupun harga yang terjangkau, yang di dukung oleh sumber-sumber pangan yang beragam sesuai dengan keragaman lokal . Disparitas ketersediaan dan keanekaragaman konsumsi pangan disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya : (1) kondisi wilayah dan kondisi ekosistem; (2) factor social budaya, seperti kebiasaan makan, pengetahuan gizi; (3) dukungan sarana dan prasarana dalam mengakses pangan; (4) kesenjangan dalam memperoleh bahan pangan sebagai akibat dari perbedaan daya beli kelompok masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah; (1) Mengetahui jumlah produksi pangan, tingkat pendapatan rumah tangga, dan ketersediaan pangan pokok sebagai komponen utama ketahanan pangan rumah tangga pada agroekosistem lahan kering; (2) Mengetahui sosial budaya rumah tangga pada agroekosistem lahan kering dalam mencapai ketahanan pangan rumah tangga; (3) Mengetahui peranan anggota rumah tangga terhadap ketahanan pangan rumah tangga pada agroekosistem lahan kering. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dan analisis deskriptif. Hasil penelitian diketahui bahwa faktor yang mempengaruhi ketahanan pangan pada rumah tangga pada agroekosistem lahan kering di Kota Tarakan yaitu jumlah produksi (X1) dan pendapatan (X2). Dalam kehidupan rumah tangga petani pada agroekosistem lahan kering, makanan merupakan salah satu media pengungkapan rasa solidaritas, kesetiakawanan dan pemupukan ikatan-ikatan social. Peran anggota rumah tangga dalam ketahanan pangan meliputi kegiatan pemilihan produksi yang dilakukan oleh suami, pemasaran produksi dilakukan oleh istri, pemasaran hasil produksi oleh suami dan istri, pengambilan keputusan dalam bidang konsumsi oleh suami, istri dan anak, serta kegiatan sosial yang dilakukan oleh istri.Kata Kunci: Ketahanan pangan, agroekositem, lahan kering
Interaksi Antara Iklim, Tanah Dan Tanaman Tahunan Karyati Karyati
Jurnal Magrobis Vol. 14 No. 2 (2014): 2014
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Interaction among climate, soil, and plants are very important dan influenced on each other. This paper was to inform suitability of climate and soil factors for perennial plants. The perennial plants were classified into plantation and forestry plants. Requirement of climate and soil factors for perennial plants was documented descriptively. Generally, many perennial plants need range annual 500-3,000 mm/year of rainfall, 15-34oC of monthly temperature, 70-90% of monthly relative humidity, and pH of 4.0-8.5. Information on suitability among species of perennial plants, climate elements, and soil properties for perennial plants is needed to support the success of plantation and forest programs. The plantation and forest programs are planned in large scale and long term, therefore selection of the appropriate plant species is vital for determine the successful of planting program.Key words: Climate element, soil properties, perennial plant, plantation plant, forest plant.
Pengaruh Pemberian Pupuk Kalium Dan Sistem Olah Tanah Terhadap Hasil Tanaman Kacang Tanah (Arachis hypogeae L.) Syahrani Syahrani
Jurnal Magrobis Vol. 14 No. 2 (2014): 2014
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk kalium dan sistem olah tanah terhadap hasil tanaman kacang tanah. Hasil penelitian ini diharapkan bermanfaat dalam upaya peningkatan produktivitas kacang tanah di Provinsi Kalimantan Timur khususnya di Kabupaten Kutai Kartanegara.Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pemberian pupuk kalium menunjukkan pengaruh yang sangat nyata terhadap rata-rata hasil biji kering. Perlakuan pemberian pupuk kalium dengan dosis 90 kg K2O ha-1 (k3) menghasilkan rata-rata hasil biji kering tertinggi yakni 0,23 ton ha-1. Melalui perbandingan ortogonal polynomial pada hasil biji kering di dapatkan kurva linier dengan persamaan regresi dan koefisien determinasi, yaitu ? = 0,0015x + 0,0866, dan r2 = 0,9242. Sedangkan sistem olah tanah menunjukkan pengaruh yang tidak nyata terhadap rata-rata hasil biji kering. Perlakuan dengan sistem olah tanah maksimum (s2) menghasilkan rata-rata hasil biji kering tertinggi yakni 0,17 ton ha-1. Selain itu tidak terjadi interaksi antara pemberian pupuk kalium dan sistem olah tanah. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dan dalam upaya memperbaiki kondisi tanah dan tingkat kesuburannya, maka disarankan untuk petani dan instansi terkait bahwa pemberian pupuk kalium dengan dosis 90 kg K2O ha-1 (k3) dapat diaplikasikan karena memberikan rata-rata hasil biji kering tertinggi yakni 0,23 ton ha-1 dengan terlebih dahulu memperhatikan sifat kimia tanah (pH tanah) untuk diperbaiki melalui pengapuran, sedangkan sistem olah tanah yang dapatkan aplikasikan dalam budidaya kacang tanah yakni dengan sistem olah tanah maksimum (maksimum tilage) karena memberikan rata-rata hasil biji kering tertinggi yakni 0,17 ton ha-1.
Analisis Usaha Keripik Singkong Merk Pedas Gila Pada Kecamatan Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara Arista Damayanti Damayanti
Jurnal Magrobis Vol. 16 No. 2 (2016): 2016
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengaruh POC Dan AB MIX Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Pakchoy (Brassica chinensis L.) Dengan Sistem Hidroponik Sundari Sundari; Ince Raden; Untung Slamet Hariadi
Jurnal Magrobis Vol. 16 No. 2 (2016): 2016
Publisher : Agriculture Faculty, University of Kutai Kartanegara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Page 11 of 21 | Total Record : 207