cover
Contact Name
Usman Ependi
Contact Email
u.ependi@binadarma.ac.id
Phone
+6281271103018
Journal Mail Official
seajorunal@gmail.com
Editorial Address
Kampus Utama Universitas Bina Darma Lt. 7 Jl. A. Yani No 3 Seberang Ulu I Palembang
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Journal of Software Engineering Ampera
ISSN : -     EISSN : 27752488     DOI : https://doi.org/10.51519
Core Subject : Science,
Journal of Software Engineering Ampera (Journal-SEA) is an online journal that organized and managed independently by the consortium of informatics lecturers. Journal-SEA is an open-access journal that is provided for researchers, lecturers, and students who will publish research results in the field of all thing about software engineering and its process.
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol. 2 No. 1 (2021): Journal of Software Engineering Ampera" : 5 Documents clear
Sistem Pendukung Keputusan Diagnosa Penyakit Tanaman Cabai Merah Menggunakan Metode TOPSIS Berbasis Web di Desa Kerik Magetan Jawa Timur Pebri Romadhon; Tomi Tristono; Pradityo Utomo
Journal of Software Engineering Ampera Vol. 2 No. 1 (2021): Journal of Software Engineering Ampera
Publisher : APTIKOM SUMSEL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51519/journalsea.v2i1.73

Abstract

Kerik Village, Takeran District, Magetan Regency, part of the community, work as red chilli farmers. Farmers experience some difficulties in red chilli cultivation because farmers still have little experience in red chilli cultivation. The farmers cannot know the types of diseases and pests and the symptoms that hit chilli plants that can reduce the productivity of chilli plants and can even cause crop failure. In addition, farmers also do not have experience handling it when they encounter problems that hit chilli plants that are being cultivated. To assist farmers in overcoming these problems, a web-based decision support system was built using the Technique for Order of Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) method. The decision support system was created and designed using the Waterfall method and tested using the Blackbox Testing system testing method. With this decision support system, it is hoped that it will help farmers in Kerik Village diagnose diseases of the red chilli plants they cultivate. The test results from the Decision Support System for Diagnosing Red Chili Plant Diseases Using the Web-Based TOPSIS Method got the results as expected with the Blackbox Testing test, which brought the results of the percentage of system success of 100%.
Penerapan Metode Prototype Pada Perancangan Sistem Pengarsipan Dokumen Kantor Kecamatan Lais Kurniati Kurniati
Journal of Software Engineering Ampera Vol. 2 No. 1 (2021): Journal of Software Engineering Ampera
Publisher : APTIKOM SUMSEL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51519/journalsea.v2i1.89

Abstract

Arsip merupakan penghubung antara organisasi dengan organisai lain maupun seseorang dengan orang lain yang sifatnya penting dan rahasia. Begitupun pada Kantor Kecamatan Lais Kabupaten Musi Banyuasin sangat diharapkan proses pengelolaan arsip dapat dikelola dengan baik, cepat, dan mudah. Apabila arsip tidak dikelola dengan baik akan berdampak pada kesulitan menemukan informasi dan kehilangan data.Hal tersebut dapat menghambat tahapan pekerjaan selanjutnya. Dengan demikian dibutuhkan sebuah sistem basis data pengarsipan pada Kantor Kecamatan Lais menggunakan metode prototype untuk mengelola arsip secara tepat. Dengan teknik prototyping pengembang bisa membuat prototype terlebih dahulu sebelum mengembangkan sistem yang sebenarnya. Sehingga, pengembang akan dengan mudah mengetahui kebutuhan untuk pengembangan guna mendefinisikan objektif keseluruhan dari perangkat lunak yang akan dibangun sesui dengan kebutuhan objek. Sistem yang dibuat juga telah dilakukan pengujian dengan metode black box dan pengujian usability dari 30 responden menyatakan sistem berjalan baik berdasarkan hasil responden dengan rata-rata 89%. Dengan adanya sistem ini sangat diharapkan dapat membantu pekerjaan pada kantor Kecamatan Lais dalam hal pengelolaan arsip secara baik dan tepat.
Perancangan Arsitektur Teknologi Informasi di Dinas KOMINFO Kota Jayapura Menggunakan Enterprise Architectur Planning Sandy Hanshe Hanasbey; Melkior NN Sitokdana
Journal of Software Engineering Ampera Vol. 2 No. 1 (2021): Journal of Software Engineering Ampera
Publisher : APTIKOM SUMSEL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51519/journalsea.v2i1.96

Abstract

Dinas Kominfo Kota Jayapura adalah salah satu SKPD yang memiliki peran dan tugas sebagai penyelenggara urusan pemerintahan di bidang komunikasi dan informatika untuk membantu pemerintahan Kota Jayapura. Terkait dengan penggunaan teknologi informasi di Dinas Kominfo saat ini sudah berkembang dengan baik dan sangat pesat, namun dengan seiringnya perkembangan tersebut perlu dilakukan suatu perancangan arsitektur enterprise yang didasarkan pada dorongan data dan dorongan bisnis serta rencana untuk mengimplementasikan arsitektur enterprise. Tujuan dari penelitian ini dilakukan untuk merancang arsitektur bisnis, arsitektur aplikasi, dan arsitektur teknologi di Kominfo Kota Jayapura. Dengan adanya arsitektur tersebut dapat mendukung Dinas Kominfo dalam perencanaan dan investasi sistem informasi dan teknologi informasi. Penelitian ini menghasilkan beberapa rencana implementasi, yaitu Pembuatan SOP dan Maintenance Jaringan, Pembaharuan Hardware, Training SDM, Pengembangan Aplikasi PPID dan Pengembangan E-laporan dan Website
Penerapan Metode Moora Pada Sistem Pemilihan Mutu Jenis Klon Atau Bibit Tanaman Karet (Studi Kasus: Balai Penelitian Sembawa, Palembang) Dea Vitara; Widya Cholil
Journal of Software Engineering Ampera Vol. 2 No. 1 (2021): Journal of Software Engineering Ampera
Publisher : APTIKOM SUMSEL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51519/journalsea.v2i1.99

Abstract

Rubber plants have a very important role for the Indonesian economy. Indonesia has a great opportunity to become a major rubber producer because it has very sufficient potential resources to increase production, both through expansion and replanting of plants with superior clones. South Sumatra Province is one of the largest rubber producers in Indonesia. Many farmers want to get the best rubber plants.The problem faced is how to choose the quality of the type of clone or the best rubber plant seeds. With a decision support system in analyzing the quality data of clone types or rubber plant seeds, one of them is by applying the MOORA (Multi-Objective Optimization by Ratio Analysis) method which is expected to produce the best prediction of the quality rank of clones. MOORA calculation method will be implemented in a web using MySQL.
Klasifikasi Gejala Penyakit Coronavirus Disease 19 (COVID-19) Menggunakan Machine Learning Suci Anggraini; Muhamad Akbar; Alex Wijaya; Hadi Syaputra; Muhammad Sobri
Journal of Software Engineering Ampera Vol. 2 No. 1 (2021): Journal of Software Engineering Ampera
Publisher : APTIKOM SUMSEL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51519/journalsea.v2i1.105

Abstract

Coronavirus Disease 19 (COVID-19) merupakan virus baru yang menyebabkan infeksi saluran pernapasan. Virus ini berasal dari hewan yang dapat menular pada manusia dengan percikan air liur. Menurut data epidemiologi rata-rata pasien terjangkit virus ini berusia 15-80 tahun. Virus ini memiliki masa inkubasi 2-14 hari yang mempunyai gejala awal yaitu deman tinggi, sesak nafas, batuk pilek. Indonesia memiliki 2 kasus pertama pada 2 maret 2020. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah bagaimana mengklasifikasi resiko terjangkit virus covid-19 dari gejala yang ditimbulkan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat resiko terjangkit virus covid-19 berdasarkan instrumen yang digunakan dari metode Knowledge Discovery in Database yang terdiri dari 5 tahapan yaitu selection, pre-processing, transformation, data mining, dan evaluation. Dataset yang digunakan peneliti diambil dari web resmi kaggle.com. Penelitian ini menggunakan 4 (empat) algoritma yaitu K-Nearest Neighbor (K-NN), Neural Network (NN), Random Forest (RF), dan Naive Bayes dengan bantuan tool rapidminer. Values dataset antara lain tingkat rendah 25,98%, tingkat sedang 54,33%, dan tingkat tinggi 19,69%. Nilai akurasi pada dataset dengan 127 data pasien terjangkit covid-19 menggunakan algoritma k-nearest neighbor memperoleh 57,89%, neural network memperoleh 73,68%, random forest memperoleh 68,42%, naive bayes memperoleh 65,38%. Pada penelitian ini algoritma klasifikasi Neural Network memberikan nilai akurasi yang tertinggi.

Page 1 of 1 | Total Record : 5