cover
Contact Name
Arif Zainudin
Contact Email
ipi@upstegal.ac.id
Phone
+6288980867344
Journal Mail Official
cakrawala.upstegal@gmail.com
Editorial Address
Jl Halmahera Km 01, Kota Tegal
Location
Kota tegal,
Jawa tengah
INDONESIA
Cakrawala: Jurnal Pendidikan
ISSN : 18584497     EISSN : 25499300     DOI : https://doi.org/10.24905/cakrawala
Core Subject : Education,
Cakrawala: Jurnal Ilmu Pendidikan (P-ISSN:1858-4497, E-ISSN: 2549-9300) is a scholarly journal aimed to provide a platform for both established and early-career researchers. This journal accepts research-based papers from the fields of Teaching and Learning; Language and Literacy Education; and Applied Human Development in the Context of Schooling with submissions accepted throughout the year. It is published biannually, May and November, by Universitas Pancasakti Tegal, Indonesia. Papers are all subject to peer review before being accepted for inclusion. Contributions for future editions are welcome. Starting from Vol. 12 No. 1, Cakrawala has been accredited SINTA 3 by the Ministry of Research, Technology and Higher Education (Ristekdikti) of The Republic of Indonesia based on Director Decree No. 23/E/KPT/2019 dated 08 Agustus 2019. The Decree is as an achievement for the Peer-reviewed journal which has excellent quality in management and publication and is effective for 5 years until 2023.
Articles 3 Documents
Search results for , issue "Vol 6 No 2 (2011)" : 3 Documents clear
Keefektifan Metode Think, Pair, and Share dalam Pembelajaran Matematika Berbantuan CD Interaktif Materi Bangun Ruang Kelas V Isnani; Retno Ambarwati
Cakrawala: Jurnal Pendidikan Vol 6 No 2 (2011)
Publisher : Universitas Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (256.661 KB) | DOI: 10.24905/cakrawala.v6i2.54

Abstract

Prestasi belajar siswa kurang memuaskan adalah alasan diadakannya penelitian ini. Tujuanpenelitian adalah untuk mengetahui: ketuntasan keaktifan, ketrampilan proses dan prestasi belajar siswa,tingkat pengaruh keaktifan dan ketrampilan proses terhadap prestasi belajar pada pelajaran MatematikaMetode Think, Pair and Share berbantuan CD interaktif materi Bangun Ruang, serta untuk menyelidikiapakah dengan pembelajaran tersebut prestasi belajar siswa lebih baik dari pada prestasi belajar siswadengan metode Ekspositori. Kelas eksperimen dalam penelitian ini adalah siswa SD Mangunkusuman 4Kota Tegal kelas V. Data dikumpulkan dengan pengamatan, tes dan dokumen. Data dianalisis dengan uji tsatu sampel, analaisis regresi dan uji banding t dua sampel.Hasil penelitian diperoleh hasil rata-rata keaktifan 85,10%, hasil rata-rat ketrampilan prosesbelajar 83,38%, hasil prestasi belajar kelas eksperimen 79,90% secara uju statistic adalah tuntas, adapengaruh positif keaktifan dan ketrampilan proses secara bersama terhadap prestasi belajar sebesar52,40%, rataan prestasi belajar kelas eksperimen sebesar 79,90% dan kelas control sebesar 68,21% secarauji statistic bahwa rataan prestasi belajar kelas eksperimen lebih baik dari pada kelas control. Hasiltersebut menunjukkan pembelajaran adalah efektif
Konstruksi Algoritma Aritmatika (૞ (Dihasilkan oleh Properti Grup Siklik Ahmadi
Cakrawala: Jurnal Pendidikan Vol 6 No 2 (2011)
Publisher : Universitas Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (193.659 KB) | DOI: 10.24905/cakrawala.v6i2.55

Abstract

Untuk membangun sebuah algoritma kriptografi, banyak konsep aritmatika yang dibutuhkan. ElGamalenkripsi misalnya, dapat didefinisikan melalui grup siklikKeahlian, konsep aritmatika biasa. Jikapenggunaan aritmatika ini dikaitkan dengan aspek keamanan, maka membutuhkan besarpekerjaan komputasi. Tesis ini bertujuan untuk membangun algoritma aritmatika sebagai alternatifaritmatika yang dapat diterapkan pada skema kriptografi apa pun, terutama skema kunci publik.Algoritma ini dikenakan dari medan hingga )5). Dengan demikian, prosedur untuk membangunalgoritma aritmatika adalah sebagai berikut. Langkah pertama adalah memilih polinomial primitif)ܼ߳ݔ)ܯ[ݔ [dari tingkat yang lebih rendah. Langkah kedua adalah mencari akar primitif M(α) = 0, sehinggapersamaan )ݔ = (0 memiliki akar di )5). Algoritma aritmatika yang dihasilkan adalahprosedur komputasi untuk operasi standar di )5):penjumlahan, perkalian, pembagian,inversi, dan eksponensial. Dapat disimpulkan bahwa algoritma aritmatika yang dibangun5(ܨܩ) lebih baik daripada algoritma standar karena beberapa operasi dapat dikurangi dengan menggunakanpolinomial primitif atau sifat grup siklik, dan menggunakan pengurangan nol.
Pengembangan Standar Kompetensi Pada Pendidikan Multikultural di Sekolah Purwo Susongko
Cakrawala: Jurnal Pendidikan Vol 6 No 2 (2011)
Publisher : Universitas Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (241.292 KB) | DOI: 10.24905/cakrawala.v6i2.56

Abstract

Paradigma pendidikan multikultural bermanfaat untuk membangun kohesifitas, soliditasdan intimitas di antara keragamannya etnik, ras, agama, budaya dan kebutuhan dalamkehidupan bersama. Di Indonesia, pendidikan multikultural relatif baru dikenal sebagai suatupendekatan yang dianggap lebih sesuai bagi masyarakat Indonesia yang heterogen, terlebihpada masa otonomi dan desentralisasi yang baru dilakukan. Sebagai kemampuan ataukompetensi yang diajarkan di sekolah, maka pendidikan mutikultural perlu merumuskanmodel evaluasi pembelajaranya sehingga ketercapaian tujuan pembelajaran dapat diketahui.Langkah awal dalam evaluasi adalam merumuskan standar kompetensi pendidikanmultikultural yang selanjutnya dari standar kompetensi ini dijabarkan lebih lanjut dalamkompetensi dasar . Dalam kompetensi dasar diuraikan lebih lanjut dalam indikator yangselanjutnya dari indikator dapat disusun item-item tes sehingga tujuan pembelajaran dapatdiketahui

Page 1 of 1 | Total Record : 3