cover
Contact Name
Tommy
Contact Email
tommy@admi.or.id
Phone
+6285695565558
Journal Mail Official
tommy@admi.or.id
Editorial Address
Perumahan Bumi Dirgantara Permai Blok CL NO 5, Jl. Durian, Jati Asih, Bekasi, Provinsi Jawa Barat
Location
Kab. bekasi,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis (JAMAN)
ISSN : 2828691X     EISSN : 2828688X     DOI : https://doi.org/10.56127/jaman.v2i2
Core Subject : Economy,
Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh Asosiasi Dosen Muda Indonesia dan di payungi Oleh Yayasan Dosen Muda Indonesia. Jurnal ini adalah jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis yang bersifat peer-review dan terbuka. Bidang kajian dalam jurnal ini termasuk sub rumpun Ilmu Ekonomi dan Ilmu Manajemen. Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis menerima artikel dalam bahasa Inggris dan bahasa Indonesia dan diterbitkan 3 kali setahun: April, Agustus dan Desember.
Articles 152 Documents
PENERAPAN ENTERPRISE RESOURCE PLANNING (ERP) UNTUK PENINGKATAN PENJUALAN UMKM MASHISSEOFOOD Agus Sulaksono; Julius Nursyamsi; Haryono; Joko Utomo
Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis Vol. 4 No. 3 (2024): Desember: Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis
Publisher : Asosiasi Dosen Muda Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56127/jaman.v4i3.1905

Abstract

UMKM Mashisseofood adalah perusahaan yang bergerak di bidang Penjualan produk dimsum. proses penjualan yang masih manual, seperti tidak adanya database pelanggan dan produk, penyimpanan data harga masih manual, tidak adanya laporan pengiriman kepada pelanggan. Menyebabkan perbedaan informasi dan kesalah pahaman antar divisi. Tujuan dari penelitian ini adalah menerapkan Enterprise0Resource Planing (ERP) modul Production Management menggunakan aplikasi open0source dolibarr0yang dapat memenuhi kebutuhan dan keinginan pegawai terhadap proses bisnis0penjualan, serta mengurangi kesalahan dalam pencatatan0data. Penelitian ini memberikan gambaran penggunaan model prototyping pada pengembangan sistem enterprise dengan harapan dapat menghasilkan prototype sebagai salah satu langkah awal sebuah kegiatan pengembangan sistem enterprise. Prototype dibuat dengan tujuan menyamakan presepsi dan pemahaman proses dasar dari sistem yang akan dikembangkan, sehingga akan ada komunikasi yang baik antara pembuat dan pengguna sistem. Hasil penelitian ini dapat dijadikan referensi ataupun rujukan bagi pengembang sistem enterprise yang telah mengikuti Langkah-langkah pengembangan secara terstruktur, sehingga memberikan kejelasan proses bagi pengguna dan pengembangan sistem enterprise.
ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI UNTUK MENENTUKAN HARGA JUAL MENGGUNAKAN METODE FULL COSTING PADA UMKM TAHU BANDUNG BAROKAH Eva Khadijah; Siti Aisyah
Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis Vol. 4 No. 3 (2024): Desember: Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis
Publisher : Asosiasi Dosen Muda Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56127/jaman.v4i3.1906

Abstract

Perhitungan Harga pokok produksi dengan menggunakan metode Full Costing sangatlah dianjurkan bagi usaha manufaktur karena perhitungannya memasukkan semua komponen- komponen biaya produksi, selain lebih rinci dalam perhitungannya metode Full Costing juga diterima secara umum dan dapat menjadi alat ukur perhitungan bagi UMKM. Tujuan dalam penelitian ini untuk mengetahui perhitungan harga pokok produksi Tahu Bandung Barokah dengan metode Full Costing dalam menentukan harga jual. Full Costing merupakan metode penentuan biaya produk yang membebankan seluruh biaya yang berperilaku variabel maupun tetap.Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif kuantitatif. Data dikumpulkan melalui wawancara dan dokumentasi utuk mengetahui laporan biaya produksi, dan informasi mengenai harga jual tahu selama bulan Oktober 2024. Metode penelitian yang digunakan untuk mengetahui harga pokok produksi dan harga jual adalah metode Full Costing dengan presentasi Cost Plus Pricing. Hasil penelitian terjadi perbedaan harga pokok produksi perusahaan dengan metode Full Costing sebesar Rp. 175.556.167. ketidaksesuain ini disebabkan karna biaya Overhead tetap yang dibebankan dengan metode Full Costing sebesar Rp4.202.167. Harga jual tahu menurut perusahaan sebesar Rp. 714,6/pcs dan menurut metode Full Costing sebesar Rp.730,2/pcs dengan jumlah produksi sebanyak 270.000 pcs.