cover
Contact Name
Dwi Setiawan
Contact Email
akuntansi@politeknik-pratama.ac.id
Phone
+6285600577719
Journal Mail Official
akuntansi@politeknik-pratama.ac.id
Editorial Address
Jalan Pantura Semarang- Kendal No 25, Kecamatan Kaliwungu, Kab. Kendal, Provinsi Jawa Tengah, 51372
Location
Kab. kendal,
Jawa tengah
INDONESIA
JURNAL AKUNTANSI DAN BISNIS
ISSN : 28089022     EISSN : 27981789     DOI : https://doi.org/10.51903/jiab.v1i1
Core Subject : Economy,
Jurnal Akuntansi dan Bisnis adalah jurnal peer-review yang diterbitkan dua kali dalam setahun (Juni dan November) oleh LPPM Politeknik Pratama Kendal. Jurnal Akuntansi dan bisnis dimaksudkan sebagai jurnal untuk menerbitkan artikel yang melaporkan hasil penelitian dalam berbagai topik termasuk, namun tidak terbatas pada, bidang fungsional Internasional dan akuntansi keuangan; Akuntansi manajemen dan biaya; Pajak; Audit; Sistem informasi akuntansi; Pendidikan akuntansi; Akuntansi lingkungan dan sosial; Akuntansi untuk organisasi nirlaba; Akuntansi sektor publik; Tata kelola perusahaan: akuntansi / keuangan; Masalah etika dalam akuntansi dan pelaporan keuangan; Keuangan perusahaan; Investasi, derivatif; Perbankan; Pasar modal di negara berkembang
Articles 127 Documents
ANALISI FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN UMKM PADA MASA PANDEMI COVID-19 (STUDI KASUS PADA UMKM KLUBAN DI BANJARATMA) Warpuah; Dwi Harini; Slamet Bambang Riono
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 2 No 1 (2022): Mei 2022 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (351.883 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v2i1.154

Abstract

The impact of the Covid-19 pandemic has affected many various fields, including the people's economy. The affected economic sectors include Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs), both culinary and handicraft businesses and. Their income is declining. This is due to the decline in people's purchasing power. Various efforts were made to deal with the possible business risks faced. However, MSME actors are still faced with various problems, both technical and nontechnical. This condition is a challenge in order to prepare for capital expenditures and the flow of the impact of the pandemic. Various strategies are carried out in order to keep the business running. If the Covid-19 pandemic continues, it is not impossible that some business actors will be able to go out of business to close their businesses. This prediction certainly threatens the Indonesian national economy. This study aims to find out what factors affect the income of MSMEs during the Covid-19 pandemic. The population in this study was 30 members of the Club MSME actors in Banjaratma Village. This research. The results of the factor analysis stated that in this study, 10 factors were found that influenced the decline in MSME income during the Covid-19 pandemic in Banjartma Village. These factors are: social distancing factors, PSBB factors, raw material factors, sales factors, technology factors, fund assistance factors, influencer factors, banking factors, consumption factors, and structural policy factors
PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA DAN JANGKA WAKTU TERHADAP KREDIT MACET (STUDI KASUS PADA KOPERASI SYARIAH MASYARAKAT KERTASINDUYASA, JATIBARANG, BREBES) Solikha Puji Astuti; Dwi Harini; Slamet Bambang Riono
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 2 No 2 (2022): Oktober 2022 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (345.917 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v2i2.157

Abstract

The purpose of this study is to determine the effect of interest rates and timeframes on bad debts. This research was conducted at the Sharia Cooperative of the Kertasinduyasa Society, Brebes with a population of 50 respondents. The data collection method in this study was carried out by distributing questionnaires to respondents who had bad debts in the cooperative. The data analysis used is an instrument test which includes validity test and reliability test, classical assumption test which includes normality test, multicollinearity test, and heteroskedasticity test, hypothesis test which includes t test and f test and determination test. From the results of the test conducted, it was concluded that there was a significant influence of the interest rate variable on the bad loan variable with a significance value of 0.007 < 0.05, while the time period variable had no significant effect on the bad credit variable with a significance value of 0.872 > 0.05.
ANALISIS PENGUKURAN KINERJA PEMERINTAH DAERAH DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN VALUE FOR MONEY (STUDI KASUS PADA KABUPATEN NABIRE TAHUN 2019-2021) Indah Putri Nurafifah; Haliah Haliah; Nirwana Nirwana
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 2 No 2 (2022): Oktober 2022 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (159.898 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v2i2.170

Abstract

This study aims to determine the performance of Pemerintah Daerah Kabupaten Nabire using the Value For Money approach in 2019-2021. Value For Money is a concept of managing public sector organizations based on three main elements, namely economy, efficiency, and also effectiveness. This research is a quantitative descriptive study, where this research will describe the phenomena or characteristics of the data during the period 2019, 2020 and 2021 using the value for money method approach which consists of the analysis of Economic Ratios, Effectiveness Ratios and Efficiency Ratios. This research was conducted at Pemerintah Daerah Kabupaten Nabire using secondary data sources. Secondary data obtained in the form of documentation, namely the number of results from the APBD and RAPBD of the Pemerintah Daerah Kabupaten Nabire on the DJPK (Directorate General of Fiscal Balance) Data Portal website of the Ministry of Finance: https://djpk.kemenkeu.go.id/portal/data/apbd. This study shows that the performance of the Pemerintah Daerah Kabupaten Nabire has not met the value for money principle because the economic ratio shows a value of > 100% in 2019 and 2021 meaning it is not economical because the realization of expenditure is greater than the budget, the efficiency ratio shows a value of > 100% in 2019 meaning that it is inefficient because the realization of expenditure is greater than the realization of income, and the effectiveness ratio shows a value of <100% in 2019-2020 which means that it is not effective because the realization of income is smaller than the revenue budget.
SISTEM INFORMASI PENGHITUNGAN PENYUSUTAN AKTIVA TETAP DI SMK WIDYA PRAJA UNGARAN Tantik Sumarlin
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 2 No 2 (2022): Oktober 2022 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (432.469 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v2i2.177

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di SMK Widya Praja Ungaran yang merupakan salah satu Sekolah Menengah Kejuruan yang memiliki beberapa jurusan salah satunya adalah jurusan Tata Busana. Sekolah dalam pengelolaan data aktiva dan penghitungan penyusutannya saat ini masih memiliki kendala yakni proses kegiatannya masih dilakukan secara manual sehingga masih sering terjadi kesalahan saat pencatatan maupun penghitungan penyusutannya. Penghitungan penyusutan aktiva bertujuan untuk melakukan pelaporan terhadap pemimpin instansi untuk mengetahui besarnya beban penyusutan pada setiap aktivanya. Pencatatan dan penghitungan penyusutan aktiva yang sering terjadi kesalahan mengakibatkan pelaporan terhadap pemimpin instansi mengalami keterlambatan. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, penulis membangun “Sistem Informasi Penghitungan Penyusutan Aktiva Tetap Berbasis Metode Garis Lurus pada SMK Widya Praja Ungaran” Sistem ini menggunakan Visual Basic .NET (VB.NET), MySQL dan Crystal Report. Data diperoleh melalui studi pustaka, observasi, wawancara, dan dokumentasi serta pemberian kuesioner. Penelitian ini menghasilkan sistem penghitungan penyusutan yang dapat mengelola data aktiva dengan keamanan yang lebih baik, fungsi validasi untuk meminimalkan kesalahan input data, fungsi pencarian dan filter data juga laporan yang terintegrasi dengan sistem untuk penyajian yang lebih akurat serta dilengkapi dengan catatan aktivitas pengguna sistem untuk melacak apabila terjadi kesalahan maupun kecurangan dalam pengelolaan data. Hal ini dibuktikan dari hasil uji efektivitas yang diperoleh adalah 81,6% yang berarti sangat efektif ditambah hasil uji dari validator internal yaitu 3,2 yang berarti valid dan dari validator eksternal 3,5 yang berarti sangat valid
TRADE TURNOVER AT ANNORA SHOP GORONTALO VIEW FROM SHARIA ECONOMIC PERSPECTIVE Abdul Latif; Ismail Puhi; Ifniati Pakaya; Andi Mardiana
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 1 No 2 (2021): Oktober 2021 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (266.223 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v1i2.178

Abstract

Proses perputaran barang dagang pada Annora Shop Gorontalo Distribusi tidak terlepas dari proses persediaan barang proses penjualan dan proses berdasarkan hasil penelitian persediaan barang pada Annora shop Gorontalo didapat dari pihak distributor dengan cara dropship dari daerah jawa dan dipasarkan kembali ke pulau Sulawesi terutama di Gorontalo, palu, Manado, dan daerah lainnya. Untuk penjualan sendiri Annora shop menggunakan metode penjualan secara langsung dan tidak langsung. Sedangkan proses distribusi Annora Shop memakai metode umum pedagang dalam hal ini Annora membeli barang yang dijual dari pedagang besar atau tangan ketiga setelah produsen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses perputaran barang dagang pada Annora Shop Gorontalo apakah sudah sesuai dengan persfektif islam melihat, budaya kerja dan proses jual beli yang diterapkan mengarah pada hokum-hukum syariah. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif, peneliti mengumpulkan data melalui observasi, wawancara, dan dokumen-dokumen. Pendekatan ini sering disebut juga pendekatan investigasi karena peneliti mengumpulkan data dengan cara bertatap muka langsungdan beriteraksi dengan orang-orang di tempat penelitian. Dilihat dari persfektif ekonomi syariah proses perputaran barang persediaan pada Annora Shop Gorontalo sudah sesuai dengan hokum-hukum perdagangan dimana tidak monopoli barang dagangan sebagaimana Nabi S.A.W melarang umatnya memonopoli barang tertentu untuk menguasai harga barang.
STRATEGI GREEN ACCOUNTING SEBAGAI BAGIAN PENERAPAN ETIKA BISNIS PADA UMKM Sayekti Indah Kusumawardhany
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 2 No 2 (2022): Oktober 2022 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.211 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v2i2.185

Abstract

The existence of SMEs is expected to boost the country's economy. This is evident from BPS data that SMEs in Indonesia account for 60% of state revenue. The growth of SMEs which continues to increase, seems to leave a negative impact on the surrounding environment. The fact that can be seen is from the disposal of production waste from a business. The application of environmental accounting will encourage the ability to minimize the environmental problems it faces. SMEs can use a green accounting strategy, namely by including environmental costs in the accounting system used. The existence of a green accounting strategy used in SMEs can increase the value of business ethics. This study uses the literature study method as the main source of data collection. In Indonesia, SME owners consciously understand the importance of being responsible for the environment, but SME owners do not understand how to report environmental costs. Most of the SME owners apply green accounting but do not report on the financial statements.
SISTEM INFORMASI KEUANGAN SEBAGAI ANALISIS PENGELOLAAN KEUANGAN BERBASIS MULTIUSER Sri Wahyuning; Rika Umi Fadhilah; Haryo Kusumo
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 2 No 2 (2022): Oktober 2022 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (589.861 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v2i2.192

Abstract

Pekembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini semakin pesat. Hal ini disebabkan karena informasi mempunyai peranan penting dalam suatu usaha menciptakan kemajuan disemua bidang yang diperuntukan bagi manusia. Akuntansi merupakan salah satu bidang yang sangat membantu dalam kegiatan usaha, apalagi ditambah dengan teknologi informasi. Siswa yang sudah dan yang belum membayar administrasi setiap bulannya. Dalam meningkatkan efiensi sistem informasi pengelolaan keuangan sebagai analisis dalam pengambilan keputusan pihak tertentu tersebut kemudian dilakuakan pembangunan aplikasi dengan menggunakan aplikasi software Visual Basic 6.0 sebagai medianya dan Data Report sebagai bentuk laporannya dan Acces sebagai databasenya dengan berbasis multi user yang dimana aplikasi ini dapat digunakan oleh lebih dari satu pengguna. Dengan adanya sistem informasi akuntansi keuangan dengan metode cash basis sebagai analisis pengelolaan keuangan sekolah berbasis multiuser ini dapat memperkecil masalah-masalah dalam pengelolaan keuangan pada SMA NU 05 Brangsong, sehingga untuk pendapatan yang diperoleh dan pengeluaran yang dikeluarkan terorganisir dengan baik sebagai analisis pengelolaan keuangan, serta didukung dengan metode Cash Basis yang merupakan semua pencatatan dicatat berupa nominal yang diterima atau pembayaran secara tunai
SISTEM KOMPUTERISASI PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA PT. X Myra Andriana; Rimba Lestari
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 2 No 2 (2022): Oktober 2022 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (702.711 KB) | DOI: 10.51903/jiab.v2i2.194

Abstract

Penelitian dilaksananakan di PT. X adalah perusahaan textil. Pengendalian persediaan bahan baku di perusahaan dicacat secara manual di komputer dengan menggunakan Microsoft Excel. Pencatatan manual akan mudah terjadi kesalahan dalam proses input atau data ganda. Masalah lain yang sering timbul dalam sebuah sistem persediaan adalah tidak dapat diketahuinya jumlah dan keadaan barang yang tersedia digudang dengan pasti. Hal ini dapat mengakibatkan barang yang tersimpan digudang terlalu lama, berlebihan, kekurangan, atau malah kehabisan stock digudang. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi pengendalian persediaan. Sistem ini dikembangkan menggunakan Visual Basic.Net. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara wawancara, observasi, metode angket (kuesioner), dan studi kepustakaan. Perancangan sistem menggunakan metode R & D (Research and Development) sebagai metode pengembangannya.Penginputan dan pengelompokan data transaksi persediaan barang terbagi menjadi tiga bagian, pertama data transaksi persediaan barang yang terdiri dari kode barang, nama barang, dan persediaan. Kedua, data transaksi barang masuk yang terdiri dari kode transaksi, tanggal, kode barang, nama barang, persediaan dan jumlah. Ketiga, data transaksi barang keluar yang terdiri dari kode transaksi, tanggal, kode barang, nama barang, persediaan dan jumlah. Sistem pengendalian bahan baku yang dikembangkan mampu meningkatkan efisiensi, serta menghasilkan informasi terkait jumlah persediaan yang lebih akurat
PERAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DALAM MEMBANGUN CITRA PERUSAHAAN: SEBUAH LITERATUR Andi Devy Aisyah Ansar; Indah Putri Nurafifah; Sri Sundari; Afdal Madein
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 3 No 1 (2023): Mei 2023 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51903/jiab.v3i1.195

Abstract

Corporate Social Responsibility (CSR) has become an important part of the corporate landscape. CSR can also be used as a strategy to create and enhance the company's image. There are many bad effects related to damage when the company does not heed the social, economic, and environmental responsibilities, in which the company operates. If this damage can be minimized by carrying out social responsibility in the form of CSR programs and the program can improve the company's reputation then what is the next role of CSR in improving the company's image? By using the Literature Review method, the results obtained by the author are the implementation of the CSR programs which has become one of the most important drivers of the company's reputation. The CSR programs carried out are in accordance with the CSR principles that are sustainable, accountable and transparent. In addition, it also enhances the reputation and credibility of the company. The results of this moderation show how important it is for reputable business companies to consider CSR as the main factor influencing organizational commitment.
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGELOLAAN KAS KECIL DENGAN METODE FLUKTUATIF Tantik Sumarlin; Nur Rokhman
Jurnal Akuntansi dan Bisnis Vol 3 No 1 (2023): Mei 2023 : Jurnal Akuntansi dan Bisnis
Publisher : LPPM Politeknik Pratama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51903/jiab.v3i1.226

Abstract

Pengelolaan kas kecil ini juga dilakukan pada Bagian Perekonomian dan Kerjasama yang terdapat pada Balai Walikota Yogyakarta. Bagian Perekonomian dan Kerjasama ini merupakan unit kerja di lingkup Pemerintah Kota Yogyakarta yang berada dibawah Sekretariat Daerah Kota Yogyakarta. Unit kerja ini berperan sebagai penyelenggara perekonomian, pengembangan pendapatan asli daerah dan kerjasama daerah untuk mewujudkan Sekretariat Daerah Kota Yogyakarta yang berkualitas. Pengelolaan kas kecil pada Bagian Perekonomian dan Kerjasama ini rata-rata adalah 6.000.000 – 8.500.000 dengan target anggaran 10.000.000 setiap bulannya. Penggunaan Microsoft Excel ini tidak ada back up datanya, sehingga apabila file rusak karena virus atau sistem error maka file ini tidak dapat dipulihkan. Sistem informasi pengelolaan kas kecil dengan metode fluktuatif ini sangat dibutuhkan dalam membantu pencatatan serta pengelolaan kas kecil. Sistem informasi pengelolaan kas kecil dengan metode fluktuatif ini diharapkan dapat memberi kemudahan bagi pihak Bagian Perekonomian dan Kerjasama terutama bagi bendahara dalam melakukan pengelolaan kas kecil. Penggunaan metode fluktuatif pada sistem pengelolaan kas kecil ini dimaksudkan supaya pengelolaan kas kecil lebih mudah. Selain itu, saldo pengisian dapat disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan dan saldo juga dapat diketahui sewaktu-waktu. Pengelolaan kas kecil ini juga dilakukan pada Bagian Perekonomian dan Kerjasama yang terdapat pada Balai Walikota Yogyakarta. Bagian Perekonomian dan Kerjasama ini merupakan unit kerja di lingkup Pemerintah Kota Yogyakarta yang berada dibawah Sekretariat Daerah Kota Yogyakarta. Unit kerja ini berperan sebagai penyelenggara perekonomian, pengembangan pendapatan asli daerah dan kerjasama daerah untuk mewujudkan Sekretariat Daerah Kota Yogyakarta yang berkualitas.

Page 2 of 13 | Total Record : 127