cover
Contact Name
Elizar
Contact Email
jre@unsyiah.ac.id
Phone
+62651-7554336
Journal Mail Official
jre@unsyiah.ac.id
Editorial Address
Jurusan Teknik Elektro dan Komputer Gedung A2 Lt. 2 Fakultas Teknik Jalan Syech Abdul Rauf no. 7 Kopelma Darussalam 23111
Location
Kab. aceh besar,
Aceh
INDONESIA
Jurnal Rekayasa elektrika
ISSN : 14124785     EISSN : 2252620X     DOI : https://doi.org/10.17529/hre.v19i1.15128
The journal publishes original papers in the field of electrical, computer and informatics engineering which covers, but not limited to, the following scope: Electronics: Electronic Materials, Microelectronic System, Design and Implementation of Application Specific Integrated Circuits (ASIC), VLSI Design, System-on-a-Chip (SoC) and Electronic Instrumentation Using CAD Tools, digital signal & data Processing, , Biomedical Transducers and instrumentation, Medical Imaging Equipment and Techniques, Biomedical Imaging and Image Processing, Biomechanics and Rehabilitation Engineering, Biomaterials and Drug Delivery Systems; Electrical: Electrical Engineering Materials, Electric Power Generation, Transmission and Distribution, Power Electronics, Power Quality, Power Economic, FACTS, Renewable Energy, Electric Traction, Electromagnetic Compatibility, High Voltage Insulation Technologies, High Voltage Apparatuses, Lightning Detection and Protection, Power System Analysis, SCADA, Electrical Measurements; Telecommunication: Modulation and Signal Processing for Telecommunication, Information Theory and Coding, Antenna and Wave Propagation, Wireless and Mobile Communications, Radio Communication, Communication Electronics and Microwave, Radar Imaging, Distributed Platform, Communication Network and Systems, Telematics Services and Security Network; Control: Optimal, Robust and Adaptive Controls, Non Linear and Stochastic Controls, Modeling and Identification, Robotics, Image Based Control, Hybrid and Switching Control, Process Optimization and Scheduling, Control and Intelligent Systems, Artificial Intelligent and Expert System, Fuzzy Logic and Neural Network, Complex Adaptive Systems; Computer and Informatics: Computer Architecture, Parallel and Distributed Computer, Pervasive Computing, Computer Network, Embedded System, Human—Computer Interaction, Virtual/Augmented Reality, Computer Security, Software Engineering (Software: Lifecycle, Management, Engineering Process, Engineering Tools and Methods), Programming (Programming Methodology and Paradigm), Data Engineering (Data and Knowledge level Modeling, Information Management (DB) practices, Knowledge Based Management System, Knowledge Discovery in Data), Network Traffic Modeling, Performance Modeling, Dependable Computing, High Performance Computing, Computer Security, Human-Machine Interface, Stochastic Systems, Information Theory, Intelligent Systems, IT Governance, Networking Technology, Optical Communication Technology, Next Generation Media, Robotic Instrumentation, Information Search Engine, Multimedia Security, Computer Vision, Information Retrieval, Intelligent System, Distributed Computing System, Mobile Processing, Next Network Generation, Computer Network Security, Natural Language Processing, Business Process, Cognitive Systems. Signal and System: Detection, estimation and prediction for signals and systems, Pattern recognition and classification, Artificial intelligence and data analytics, Machine learning, Deep learning, Audio and speech signal processing, Image, video, and multimedia signal processing, Sensor signal processing, Biomedical signal processing and systems, Bio-inspired systems, Coding and compression, Cryptography, and information hiding
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 9, No 1 (2010)" : 6 Documents clear
Rancang Bangun Pengendali Otomatik Ketinggian Fluida dan Temperatur Menggunakan Programmable Logic Controller (PLC) Saumi Syahreza
Jurnal Rekayasa Elektrika Vol 9, No 1 (2010)
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (530.994 KB) | DOI: 10.17529/jre.v9i1.175

Abstract

PLC (programmable logic controller), ialah kendalilogika terprogram yang merupakan suatu piranti elektronikyang dirancang untuk dapat beroperasi secara digital,dengan mengunakan memori sebagai media penyimpananinstruksi-instruksi internal untuk menjalankan fungsi-fungsilogika dan fungsi-fungsi lainnya, dengan cara memrogram.Penelitian ini merancang bangun suatu sistem pengendalianotomatik menggunakan PLC. PLC tersebut diprogramberdasarkan urutan-urutan proses yang telah ditentukandengan waktu tertentu, yang terdiri dari prosespencampuran fluida, proses pemanasan dan prosespengosongan tangki. Proses-proses tersebut diprogramkanpada PLC dengan metode desain program menggunakandiagram keadaan STD (state transition diagram). Untukmelihat kestabilan pada proses pengaturan level dantemperatur, dibuat suatu eksperimen pada masing-masingproses tersebut. Hasil eksperimen menunjukkan bahwa PLCdapat mengedalikan ketinggian fluida pada batas maksimumlevel rendah 5 cm dan tinggi 25 cm, dengan deferensial gapmasing-masing 2 cm. Sedangkan hasil eksperimentemperatur menunjukkan bahwa bahan campuran akanmencapai nilai set point 40oC dalam waktu 140 detik. Secaraumum, urutan-urutan proses tersebut dapat berjalan stabildengan waktu yang dibutuhkan sistem untuk menyelesaikansatu siklus adalah 3. 40 menit.
Analisa Kemampuan Saluran Berdasarkan Metode Contingency N-1 Analysis . Syukriyadin; Rahmi Susanti
Jurnal Rekayasa Elektrika Vol 9, No 1 (2010)
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (377.102 KB) | DOI: 10.17529/jre.v9i1.171

Abstract

Sistem transmisi memegang peranan yang sangatpenting dalam proses penyaluran daya. Oleh karena itupengamanan pada saluran transmisi perlu mendapatperhatian yang serius dalam perencanaannya. Analisakemampuan saluran merupakan aplikasi untuk mempelajarikestabilan sistem. Analisa kemampuan saluran dalampenelitian ini menggunakan metode contingency N-1 analysis.Contingency N-1 analysis merupakan sebuah program untukmemperhitungkan berbagi kondisi yang mungkin terjadidalam sistem dimasa yang akan datang denganmenggunakan indeks keandalan security N-1 yangmenggambarkan bagaimana keadaan sistem apabila sebuahunsur (komponen) yang ada dalam sistem dikeluarkan darioperasi. Komponen sistem yang dikeluarkan/dilepaskan padapenelitian ini adalah saluran. Pelepasan saluran diuji denganmenggunakan software PSAT 1.3.4 MATLAB/Simulink.Analisa kemampuan saluran dengan metode contingency N-1analysis ini dilakukan pada sistem 14 bus. Index kestabilansaluran digunakan untuk melihat bagaimana kondisi daritiap-tiap saluran apakah dalam kondisi stabil atau tidak.Dari hasil yang diperoleh adalah semua saluran memilikiindex kestabilan 1, yang berarti bahwa semua saluranmemiliki kondisi operasi yang stabil.
Desain Sistem Kontrol Sudut Penyalaan ThyristorKomutasi Jaringan Berbasis Mikrokontroler PIC 16F877 Tarmizi Tarmizi
Jurnal Rekayasa Elektrika Vol 9, No 1 (2010)
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1620.086 KB) | DOI: 10.17529/jre.v9i1.172

Abstract

Thyristordigunakan untuk pengontrolan tegangan ac pada rangkaian penyearah terkendali dan rangkaian pengontrol tegangan ac karena dapat diatur tegangankeluaran dengan pengaturan sudut penyalaan dari sinyal trigger. Pada penelitian dihasilkan sebuah prototaip rangkaian kontrol sudut penyalaan Thyristor untuk aplikasi penyearah gelombang penuh satu fasa, tiga fasa dan rangkaian pengontrol tegangan ac satu.Rangkaian kontrol ini terdiri dari mikrokontroler PIC 16F877 dan rangkaian zero crossing detector yang menggunakan gerbang inverting. Desain diawali dengan simulasi menggunakan PSIM 6.0. sebagai referensi untuk rangkaian eksperimen. Sinyal triggerpada rangkaian penyearah terkendali satu fasa gelombang penuh, dan rangkaian pengontrol tegangan ac satu fasa sudut penyalaannya dapat diatur dari 0 derjat – 180 derjat. Sinyal triggerrangkaian penyearah terkendali tiga fasa gelombangpenuh sudut penyalaannya dapat diatur dari 0 derjat – 60 derjat. Hasil yang diperoleh melalui eksperimen ini sama dengan hasil simulasi.
Pengukuran dan Analisa Kinerja Jaringan HSDPA di Kota Banda Aceh Teuku Yuliar Arif
Jurnal Rekayasa Elektrika Vol 9, No 1 (2010)
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (433.016 KB) | DOI: 10.17529/jre.v9i1.173

Abstract

Banyak faktor yang dapat mempengaruhi kualitasdan kestabilan koneksi HSDPA. Dalam penelitian inidifokuskan pada pengukuran dan analisa kinerja jaringanHSDPA dengan parameter-parameter user data throughput,round trip time, dan packet loss. Dari hasil pengukuran dananalisa data diperoleh nilai user data throughput rata-ratasebesar 600,46 kbps dan maksimum sebesar 1262,40 kbps.Nilai round trip time rata-rata yang diperoleh yaituindosatm2 sebesar 332,15 ms, Google sebesar 192,90 ms, danYahoo sebesar 342,88 ms. Nilai packet loss tertinggi terjadipada sore dan malam hari yaitu masing-masing sebesar6,35% dan 6,40%. Hal ini disebabkan oleh pembebananjaringan pada waktu-waktu tersebut sangat padatdibandingkan waktu-waktu lainnya.
Perancangan Alat Ukur Kecepatan dan Arah Angin Ery Safrianti; . Feranita; Hendra Surya
Jurnal Rekayasa Elektrika Vol 9, No 1 (2010)
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (264.872 KB)

Abstract

Rangkaian alat ukur yang diantarmukakan padakomputer pribadi ini, dirancang untuk melakukanpengukuran terhadap kecepatan dan arah angin. Anginyang menerpa cup anemometer akan menggerakkan cup,sehingga poros anemometer yang dikopel dengan motor arussearah berputar dan menghasilkan keluaran berupategangan analog, yang menjadi masukan untuk Analog toDigital Converter (ADC) sehingga didapatkan keluarandalam bentuk digital. Begitu juga pada saat angin mengenaibaling-baling penentu arah angin, akan menggerakkanporosnya sehingga baling-baling berputar, hal ini akanmenyebabkan lempeng lingkaran yang telah dilubangisepanjang 45odan merupakan bagian tembus cahaya, ikutberputar diantara delapan buah sensor optocoupler. Jikabagian yang tembus cahaya terkena cahaya LEDinframerah, maka ada keluaran pada optocoupler, keadaanini dinamakan logika 1. Sebaliknya jika bagian yang tidaktembus cahaya terkena cahaya LED inframerah makakeadaan ini dinamakan logika 0. Setiap output dari sensorsudah mengalami konversi ke bentuk sinyal digital, berupabilangan biner agar dapat dibaca dan diproses olehkomputer melalui antarmuka modul PPI8255. Informasidata masukan tersebut digunakan untuk menetukankecepatan dan arah angin dengan bantuan program VisualBasic, selanjutnya hasil pengukuran ditampilkan pada layarmonitor komputer.
Analisa Kegagalan Call pada BTS Flexi di PT TELKOM Kandatel Banda Aceh Hubbul Walidainy; Teuku Yuliar Arif
Jurnal Rekayasa Elektrika Vol 9, No 1 (2010)
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (499.18 KB) | DOI: 10.17529/jre.v9i1.170

Abstract

Telkom Flexi merupakan telepon seluler berbasisCDMA (Code Division Multiple Access), produk ini dirancangmampu menghindari gangguan suara dan lemahnya sinyal.Namun sebagai seluler berbasis CDMA pertama di BandaAceh, Telkom Flexi masih harus dihadapi oleh masalahkegagalan komunikasi (call failure). Kegagalan komunikasiini disebabkan oleh beberapa faktor seperti terjadinyablocked call, drop call dan signalling failure. Dari hasil analisadidapat bahwa rata-rata drop call dari bulan Januari hinggaMaret untuk BTS BNAC sebesar 0,95 %, Darussalam 1,62%, Lambaro 1,50 % dan Keutapang 1,34 %. Blocked callrates tertinggi terjadi pada bulan Februari sebesar 0,13 %pada BTS Lambaro. Access failure, drop call, dan signallingfailure terjadi karena kondisi RF yang buruk, hal inidisebabkan antara lain daya terima MS yang rendah hanyamencapai -108 hingga -95 dBm dan FER yang lebih besardari 1 %. Kegagalan call pada BTS Flexi juga disebabkankarena adanya handover failure dan Link failure padahubungan BTS dan BSC.

Page 1 of 1 | Total Record : 6