cover
Contact Name
Muh. Nurtanzis Sutoyo
Contact Email
sukinahbhawantu@gmail.com
Phone
+6285241784560
Journal Mail Official
mns.usn21@gmail.com
Editorial Address
Jl. Sangia Nibandera BMP Kel. Lalombaa
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Journal of Information Systems and Technology (JISTech)
ISSN : -     EISSN : 30640172     DOI : -
Journal of Information Systems and Technology (JISTech) adalah jurnal ilmiah yang mempublikasikan penelitian orisinal, kajian literatur, dan studi kasus di bidang sistem informasi dan teknologi. JISTech berfokus pada perkembangan terkini dalam pengembangan perangkat lunak, analisis data, keamanan informasi, komputasi awan, dan aplikasi teknologi dalam berbagai sektor industri. Jurnal ini bertujuan untuk menjadi platform bagi akademisi, peneliti, dan praktisi untuk berbagi pengetahuan, inovasi, dan temuan terbaru yang mendukung kemajuan teknologi informasi.
Articles 22 Documents
Optimasi Pemilihan Tenaga Kerja Bagang dengan AHP dan Weighted Product Maulana, Sahrul; Pasrun, Yuwanda Purnamasari; Muchtar, Mutmainnah; Yuandi, Intan Anuggrah
JISTech : Journal of Information Systems and Technology Vol. 2 No. 1 (2025): Juni 2025
Publisher : Perhimpunan Ahli Teknologi Informasi dan Komunikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.71234/jistech.v2i1.61

Abstract

Choosing the appropriate personnel for bagang fishing units is essential for facilitating effective and efficient field operations. Nevertheless, selection processes dependent on subjective judgment frequently yield unsatisfactory outcomes. This study seeks to establish a decision support system utilizing a mix of the Analytical Hierarchy Process (AHP) and Weighted Product (WP) approaches to identify the optimal candidates. AHP calculates the hierarchical weight of each criterion by pairwise comparisons, whereas WP ranks alternatives based on preference values. The evaluation employs five primary criteria: work experience, physical endurance, discipline, capacity for night shifts, and technical skills. The results indicate that the most qualified individuals were objectively chosen, with A3, A7, and A5 receiving the greatest preference scores. This model provides a systematic framework for decision-making and is applicable in analogous circumstances necessitating multi-criteria selection. The implemented system has demonstrated an improvement in accuracy and transparency in labor recruiting in the conventional fishing sector.
Kombinasi Natural Language Preprocessing Dengan Generalized Latent Semantic Analysis Pada Deteksi Otomatis E-Learning Setiyawan Jullev Atmadji, Ery; Arif Khoiruman, Mohammad; Maryuni Susanto, Bekti
JISTech : Journal of Information Systems and Technology Vol. 2 No. 1 (2025): Juni 2025
Publisher : Perhimpunan Ahli Teknologi Informasi dan Komunikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.71234/jistech.v2i1.62

Abstract

Evaluasi pembelajaran merupakan komponen penting dalam dunia pendidikan, dengan ujian sebagai metode yang umum digunakan untuk mengukur penguasaan materi oleh peserta didik. Perkembangan teknologi telah memungkinkan pelaksanaan ujian secara daring melalui sistem e-learning, yang memberikan hasil evaluasi secara instan. Namun, sistem ini umumnya hanya efektif untuk soal pilihan ganda, sementara untuk soal esai masih memerlukan koreksi manual akibat variasi jawaban yang tinggi, sehingga memerlukan waktu dan tenaga yang lebih besar. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem koreksi otomatis untuk soal esai dengan mengimplementasikan algoritma *Generalized Latent Semantic Analysis* (GLSA) yang dikombinasikan dengan kamus Thesaurus. GLSA digunakan untuk mengidentifikasi hubungan semantik antar kalimat, sedangkan Thesaurus berperan dalam pencarian kata-kata sinonim guna meningkatkan akurasi kesamaan makna. Sebelum proses penilaian dilakukan, data terlebih dahulu diproses menggunakan algoritma Levenshtein Distance untuk mengenali dan mengoreksi kesalahan pengetikan pada tingkat karakter. Penilaian akhir terhadap kesamaan jawaban peserta ujian dan kunci jawaban dilakukan menggunakan metode cosine similarity untuk menghasilkan skor yang merepresentasikan tingkat kesamaan semantik. Sistem ini diharapkan dapat menjadi solusi efektif dalam mengotomatisasi koreksi soal esai dalam platform e-learning

Page 3 of 3 | Total Record : 22