cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Information Technology and Telematics
Published by Universitas Stikubank
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Arjuna Subject : -
Articles 1,350 Documents
E-OFFICE SURAT MENYURAT GUNA MENDUKUNG ADMINISTRASI DI PEMERINTAHAN
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract - Bappeda Kota Semarang  dalam pengelolaan surat masuk dan surat keluar masih menggunakan prosedur – prosedur kerja manual yang cukup memakan banyak waktu dan tenaga. Dengan  cara manual itu masih sering timbul permasalahan – permasalahan yang membuat data sulit untuk dikelola dengan baik. Salah satu permasalahan yang terjadi adalah surat tidak mudah untuk diketahui keberadaannya. Seringkali terjadi ketika ada pihak yang membutuhkan informasi tentang surat yang masuk, petugas kesulitan atau memerlukan waktu yang cukup lama untuk memberikan informasi yang dibutuhkan, misalnya apakah surat tertentu sudah diterima oleh instansi Bappeda Kota Semarang ataukah belum. Kesulitan lain misalnya pada suatu saat ada banyak surat yang masuk sehingga membutuhkan waktu yang lama untuk mencatat ke dalam buku register dan juga lembar disposisi. Oleh karena itu untuk memudahkan pengelolaan surat masuk dan surat keluar diperlukan suatu sistem komputerisasi yang efektif untuk mendukung pekerjaan petugas pengelola surat.Penelitian ini adalah merancang sebuah sistem pengelolaan surat pada Bappeda Kota Semarang untuk membantu proses mengelola surat masuk dan surat keluar yang saat ini sistem yang digunakan masih manual . Kata kunci : sistem E-Office, Surat Masuk,   surat keluar
KAMUS LENGKAP KOSAKATA INDONESIA BERBASIS ANDROID
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract- Android is an operating system that is open source which provides the freedom for developers to develop an application. With the advantages of the android operating system, will help a lot of Android-based smartphone users to enjoy a variety of applications, one such application is complete dictionary vocabulary Indonesia. The main purpose of the application of the full dictionary Indonesian vocabulary is to assist them in finding a translation of vocabulary to artikata Indonesian, English, synonyms and antonyms. The type of data used are secondary data where the data obtained from reference books and literature related to this thesis. There are several stages in the making of this application, the analysis, design, workmanship and evaluation of program models that have been produced. Lengap dictionary application android-based vocabulary of Indonesia, can be used on Android-based smartphones with minimal version 2.2. In testing these applications can run smoothly. Keywords: Android, dictionary, synonyms, antonyms
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI AKADEMIK DENGAN TEKNOLOGI RICH INTERNET APPLICATION
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract- Sistem informasi akademik merupakan susatu sistem yang memberikan informasi laporan pembelajaran siswa yang berupa nilai, jadwal serta absensi siswa yang bersangkutan. Dan dengan memanfaatkan teknologi Rich Internet Application, informasi akademik dapat diakses secara online dan memberikan tampilan yang nyaman dan mudah diakses. Pada sistem ini, menu hanya dapat diakses oleh pengguna tertentu yaitu siswa, pangajar dan administrator. Pada hasil penelitian ini telah dikembangkan sebuah sistem informasi akademik dengan memanfaatkan teknologi RIA studi kasus SMP Negeri 11 Kupang. Dimana dalam membangun sistem ini digunakan alat bantu pengembangan sistem yaitu Data Flow Diagram, Entity Relationship Diagram dan menggunakan Flex sebagai salah satu teknologi RIA serta bahasa pemrograman PHP, MySQL, Actionsript 3.0 dan MXML.   Keywords- Sistem informasi akademik, Rich Internet Application (RIA)
APLIKASI CATERING SECARA ONLINE BERBASIS CRM (CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT)PADA BAROKAH CATERING DI CEPIRING KENDAL
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract Information technology has become a bridge to connect a wide variety of human needs. No doubt that human work was greatly helped by her presence. No exception in services business catering services. Internet making business catering services becomes increasingly growing rapidly because it can connect with the needs of service users are well-known catering company with the term CRM (Customer Relathionship Management). Catering company to build relationships with service users, may be increased either by the application CRM-based online catering. Hopefully with the application, Barokah Catering is the object of this study could serve ordering online. Where customers facilitated in making reservations, obtain information company, efficient, can give suggestions, comments, and complaints during this time can not be accommodated by the company. The company also benefited from customer loyalty can be maintained and is expected to attract new customers so that profits can be increased. With a web-based, information, data, and services can be delivered and handled in a short time. Keywords : information technology, catering, CRM, web programming Abstrak Teknologi informasi telah menjadi suatu jembatan untuk menghubungkan berbagai macam kebutuhan manusia. Tidak dipungkiri bahwa pekerjaan manusia pun sangat terbantu dengan kehadirannya. Tak terkecuali bisnis dibidang jasa layanan catering. Adanya internet membuat bisnis jasa catering menjadi semakin berkembang pesat karena mampu menghubungkan kebutuhan pengguna jasa dengan perusahaan catering yang terkenal dengan istilah CRM (Customer Relathionship Management). Untuk membangun hubungan perusahaan catering dengan pengguna jasa,  dapat ditingkatkan salah satunya dengan aplikasi catering online berbasis CRM. Diharapkan dengan adanya aplikasi tersebut, Barokah Catering yang menjadi objek penelitian ini mampu melayani pemesanan secara online. Dimana pelanggan dimudahkan dalam melakukan pemesanan, mendapatkan informasi perusahaan, efisien, dapat memberi saran, komentar, dan keluhan-keluhan yang selama ini tidak dapat ditampung oleh perusahaan. Perusahaan juga diuntungkan karena loyalitas pelanggan dapat terjaga dan diharapkan dapat menarik pelanggan-pelanggan baru sehingga keuntungan dapat meningkat. Dengan berbasis web, informasi, data, dan layanan dapat disampaikan dan ditangani dengan waktu yang singkat. Kata Kunci : Teknologi informasi, catering, CRM, web programing
PERANCANGAN GAME FPS RPG ZOMBIE ATTACK DENGAN UNITY
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

hampir semua elemen masyarakat, namun terkadang orang kurang puas terhadap game yang mereka mainkan. Untuk itulah diperlukan sebuah sumber ilmu untuk membuka mata masyarakat bahwa sebenarnya membuat game itu tidak serumit yang mereka bayangkan.Unity3D merupakan sebuah software game engine yang memiliki kemampuan terbaik untuk desain game 3D. Unity3D compatible dengan 3 bahasa pemrograman yaitu JavaScript, C++ dan Boo. Tersedianya versi free  membuat programer pemula dapat mencoba dan berlatih tanpa mengeluarkan biaya.Zombie Attack merupakan sebuah game yang bercerita tentang pertempuran seorang prajurit dalam membasi Zombie yang menyerang sebuah gedung. Pemain diharuskan mencari cara untuk menemukan Boss Zombie dan membunuhnya. Game ini bergenre FPS RPG. FPS melatih reflek dan konsentrasi pemain karena FPS menawarkan pertempuran dengan pengelihatan orang pertama. RPG merupakan genre yang membutuhkan kecerdasan otak untuk meneliti, menganalisa dan menghipotesa suatu kasus dalam sebuah alur cerita. Kombinasi keduanya (FPS dan RPG) telah terbukti sebagai kombinasi genre terbaik dalam sebuah game. Dengan semakin meningkatnya kebutuhan masyarakat tentang game, jika membuat game sendiri, maka dapat memberikan keuntungan, baik dalam hal bisnis maupun dalam hal pemenuhan kebutuhan hiburan.   Kata Kunci  : membuat game, Unity3D,  FPS,  RPG,  JavaScript   Abstract – game is an enterteainment device which is played by almost the whole society, but sometimes people are not satisfied with the game they played. That’s why a source of science is needed to open the eyes of the society that making game isn’t as complicated as they imagine. Unity 3D is a game engine software that has the best 3D game design. Unity 3D is compatible with 3 programming language such as JavaScript, C++, and Boo. The availability of the free version makes the beginner programmer could try and practice without spending any expences. Zombie Attack is a game about a soldier’s struggle in eradicating zombies which attack a building. The player has to find a way to find Zombie Boss and kill it. This game genre is FPS RPG. FPS trains player’s reflex and concentration because FPS offers a fight from first person’s perspective. RPG is a genre which demands inteligence to observe, analyze, and produce hipothesis a case in a storyline. The combination of both genre (FPS and RPG) has proven as the best genre combination in a game. With the rising of society’s need in gaming, if we make our own game, it could give us advantages, whether in the matter of business or leisure satisfaction.   Keywords : Making Game, Unity 3D, FPS, RPG, JavaScript  
Aplikasi E-katalog Pada Toko Begundal CB semarang Berbasis Web
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract : Sistem Informasi Penjualan aksesoris motor CB adalah suatu sistem informasi manajemen yang menghasilkan berbagai informasi yang dapat berguna untuk mendukung kegiatan penjualan diToko Begundal CBSemarang. Wujud dari pengembangan Sistem Informasi Penjualan aksesoris motor CB ini adalah pembuatan web yang mampu mewakili sistem informasi yang dirancang secara keseluruhan. Web penjualan pe ralatan olahraga yang dihasilkan mampu mengelola dan menampilkan informasi berbagai jenis aksesoris motor CB yang ditawarkan beserta daftar harganya, jenis peralatan, ukuran, cara pembelian, cara pembayaran, transaksi dan laporan keuangan. Dalam melakukan analisa dan perancangan sistem baru ini, penulis menggunakan metode pengembangan sistem prototyping. Sedangkan untuk melakukan proses analisa, penulis menggunakan metode analisa abbot. Analisa abbot adalah suatu cara (metode) untuk mengabstraksikan benda (objek) atau biasa disebut analisis sistem berorientasi objek. Terakhir dalam melakukan perancangan sistem berorientasi objek, penulis menggunakan alat bantu perancangan berupa diagram UML yang terdiri dari diagram class, diagram use case dan diagram sequence. Dari analisa dan perancangan tersebut, dihasilkan sebuah sistem informasi penjualan aksesoris motor CB baru berbasis web yang dapat membantu Toko Begundal CB dalam melakukan proses promosi dan penjualan aksesoris motor CB secara efektif dan efisien. Kata Kunci :Penjualan, Web, Aksesoris motor CB  
SISTEM PAKAR DIAGNOSA AWAL KANKER SERVIKS MENGGUNAKAN METODE CASE BASED REASONING DENGAN ALGORITMA K-NEAREST NEIGHBOR
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Setiap tahun ribuan wanita meninggal karena penyakit kanker serviks dan merupakan jenis kanker yang menempati peringkat teratas sebagai penyebab kematian wanita dunia.Kemudian muncul permasalahan bagaimana merancang pendiagnosaan atau pendeteksian suatu penyakit dalam rahim dengan menggunakan media komputer yang biasa disebut dengan sistem pakar. Sistem pakar ini dibuat menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database (MySQL). Untuk metode yang digunakan adalah metode CBR (Case Based Reasoning) yang merupakan metode pemecahan masalah yang dalam mencari solusi dari suatu kasus yang baru, dan Algortima KNN (K-Nearest Neighbor) untuk melakukan klasifikasi terhadap obyek baru berdasarkan (K) tetangga terdekatnya. Sistem pakar diagnosa awal kanker serviks dapat digunakan untuk  melakukan konsultasi penyakit kanker serviks kepada pengguna dengan menggunakan algoritma K-Nearest Neighbor (KNN) dan dapat memberikan hasil diagnosis dari setiap jenis penyakit yang ditemukan.   Kata kunci : Case based reasoning, Algoritma KNN, PHP, MySql
VISUALISASI POTENSI LOKASI WISATA HERITAGE DI KOTA SEMARANG BERBASIS ANDROID
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract- Technological developments, particularly in information and communication technology has grown very rapidly and has been attached to people's lives. This makes humans like never separated by distance, space, and time. With the development of increasingly advanced technology, people can create a wide range of equipment that is used as an aid in carrying out various activities to support productivity. The method used to create or develop new software is a prototype model. This method is a method of system development where the results of analyzes per section directly implemented into a model without having to wait the entire system is completed. Visualization potential heritage tourist sites in the city of Semarang can be used to view information heritage tourism in the city of Semarang that heritage tourism in the city of Semarang increasingly recognized by the public. Visualization potential heritage tourist sites in the city of Semarang can be used to display the profile information is displayed in text form, the gallery is displayed in the form of pictures, videos are displayed in the form of video and location are displayed in the form google maps marker of heritage tourism in the city of Semarang Keywords – Location Tourism, Heritage, Android
SISTEM MANAJEMEN SEKOLAH DALAM MEMONITORING PRESTASI AKADEMIK SISWA DI SMK HIDAYAH SEMARANG
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Perkembangan dan perubahan sikap dan sifat seorang anak yang telah masuk usia dewasa sangatlah rentan dengan hal-hal yang negatif dan jauh dari yang diharapkan oleh keluarga. Usia yang labil itulah yang menyebabkan mereka mudah untuk terpengaruh dengan lingkungan atau teman sehingga bisa saja mempengaruhi tingkat perkembangan prestasi akademik siswa. Pemantauan akademik siswa yang hanya dilakukan per semester saja dirasa kurang mampu untuk mengoptimalkan prestasi akademik siswa. Dalam penelitian ini, dibangunlah Sistem aplikasi yang dapat membantu Sekolah dalam proses monitoring prestasi akademik siswa yang dapat diakses harian secara online. Tujuan dari aplikasi ini adalah membuat Sistem Manajemen Sekolah Dalam Memonitoring Prestasi Akademik Siswa yang dapat diakses harian dan dapat dilakukan dimana saja dan kapan saja selama terhubung dengan internet. Tujuan lain dibuatnya aplikasi ini adalah untuk memberi akses bagi orang tua siswa untuk bisa melihat perkembangan anaknya dalam keseharian. Kata Kunci : Sistem monitoring, monitoring siswa, sistem manajemen sekolah
APLIKASI PENJADWALAN PRODUKSI PT. POLIDAYA GUNA PERKASA DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP
Information Technology and Telematics Vol 5 No 2 (2015)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak PT. Polidayaguna Perkasa terletak di desa Gedang Anak, Kecamatan Ungaran,Kabupaten Semarang. Perusahaan ini memproduksi OOP (Oriented Polypropylene). Perusahaan ini mempunyai 4 mesin yaitu alat unit raw material, alat unit proses produksi, alat unit finishing, alat unit utilitas. Penjadwalan mesin di PT. Polidaya Guna Perkasa saat ini masih manual dan belum terkomputerisasi. Tujuan penelitian ini adalah membangun aplikasi penjadwalan produksi PT. Polidaya Guna Perkasa. Perancangan sistem menggunakan metode waterfall mulai dari level kebutuhan sistem lalu menuju ke tahap analisis, desain, coding, testing / verification, dan maintenance, pemodelan menggunakan , diagram konteks dan data flow diagram, dan kemudian diimplementasikan dengan menggunakan bahasa pemrograman php dan basis data MySql. Penelitian ini menghasilkan aplikasi penjadwalan produksi PT. Polidaya Guna Perkasa dengan bahasa pemrograman php yang dapat membantu pekerjaan operator mengakses dan mengelola data administrator penjadwalan mesin pada pemesanan plastik. Aplikasi ini belum diuji dengan menghubungkan secara langsung dengan mesin produksi plastik yang terdapat di PT Polidayaguna Perkasa. Kata kunci : Penjadwalan Produksi,Website,PHP,MySql