Claim Missing Document
Check
Articles

Found 19 Documents
Search

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, CITRA MEREK DAN HARGA TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN LISENSI DIVING PADA PERUSAHAAN PADI CORP Albert Budiyanto
ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis Vol 23 No 2 (2020): ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis
Publisher : Lembaga Riset dan Pengabdian Masyarakat (LRPM) Institut Bisnis Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (300.722 KB) | DOI: 10.55886/esensi.v23i2.199

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Pelayanan, Citra Merek dan Harga terhadap Proses Keputusan Pembelian Lisensi Diving pada Perusahaan PADI corp. Sampel penelitian terdiri dari 320 peserta pelatihan lisensi diving. Metode analisis data menggunakan uji validitas dan reliabilitas, regresi berganda, uji F dan uji T. Hasil penelitian menunjukkan Kualitas Pelayanan, Citra Merek dan Harga baik secara bersama-sama maupun secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Proses Keputusan Pembelian Lisensi Diving pada Perusahaan PADI Corp.
PENGARUH DISIPLIN KERJA, MOTIVASI, STRES KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. KELOLA JASA ARTHA Albert Budiyanto; Yudithia Wikan
ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis Vol 23 No 3 (2020): ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis
Publisher : Lembaga Riset dan Pengabdian Masyarakat (LRPM) Institut Bisnis Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (385.455 KB) | DOI: 10.55886/esensi.v23i3.210

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah disiplin kerja, motivasi, stres kerja dan pengembangan karier secara bersama-sama dan parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Pada PT. Kelola Jasa Artha. Metode Penelitian yang akan digunakan adalah metode penelitian asosiatif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 316 orang karyawan. Teknik pengambilan sampel adalah Non Probability Sampling dengan teknik sampling jenuh. Dari Uji F menunjukkan bahwa disiplin kerja, motivasi, stres kerja dan pengembangan karier secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Dari Uji T menunjukkan disiplin kerja, motivasi, stres kerja dan pengembangan karier secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan
PENGARUH KOMPENSASI, DISIPLIN KERJA, LINGKUNGAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. SURYAMAS GEMILANG LUBRICANT Albert Budiyanto
ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis Vol 24 No 1 (2021): ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis
Publisher : Lembaga Riset dan Pengabdian Masyarakat (LRPM) Institut Bisnis Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (396.134 KB) | DOI: 10.55886/esensi.v24i1.226

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah kompensasi, disiplin kerja, lingkungan kerja dan stres kerja secara bersama-sama dan parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Pada PT. Suryamas Gemilang Lubricant. Metode Penelitian yang akan digunakan adalah metode penelitian asosiatif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 73 orang karyawan. Teknik pengambilan sampel adalah Non Probability Sampling dengan teknik sampling jenuh. Dari Uji F menunjukkan bahwa kompensasi, disiplin kerja, lingkungan kerja dan stres kerja secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Pada PT. Suryamas Gemilang Lubricant. Dari Uji T menunjukkan kompensasi, disiplin kerja, lingkungan kerja dan stres kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Pada PT. Suryamas Gemilang Lubricant
PENGARUH SELF ESTEEM, SELF EFFICACY, KEPUASAN KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT NEOTEKNO NUSANTARA Albert Budiyanto
ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis Vol 24 No 3 (2021): ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis
Publisher : Lembaga Riset dan Pengabdian Masyarakat (LRPM) Institut Bisnis Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55886/esensi.v24i3.412

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Self Esteem, Self Efficacy, Kepuasan Kerja Dan Pengembangan Karier secara bersama-sama dan parsial berpengaruh Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Neotekno Nusantara. Metode Penelitian yang akan digunakan adalah metode penelitian asosiatif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 72 orang karyawan. Teknik pengambilan sampel adalah Non Probability Sampling dengan teknik sampling jenuh. Dari Uji F menunjukkan bahwa Self Esteem, Self Efficacy, Kepuasan Kerja Dan Pengembangan Karier secara bersama-sama berpengaruh Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Neotekno Nusantara. Dari Uji T menunjukkan Self Esteem, Self Efficacy, Kepuasan Kerja Dan Pengembangan Karier secara parsial berpengaruh Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Neotekno Nusantara
PENGARUH STRES KERJA, LINGKUNGAN KERJA, KOMPENSASI DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN PADA PT. NESITOR Albert Budiyanto
ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis Vol 25 No 2 (2022): ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis
Publisher : Lembaga Riset dan Pengabdian Masyarakat (LRPM) Institut Bisnis Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55886/esensi.v25i2.475

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Stres Kerja, Lingkungan Kerja, Kompensasi Dan Pengembangan Karier berpengaruh terhadap Turnover Intention Karyawan pada PT. NESITOR. Penelitian yang akan digunakan adalah metode penelitian asosiatif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 150 orang karyawan. Teknik pengambilan sampel adalah Non-Probability Sampling dengan teknik sampling jenuh. Dari Uji F menunjukkan bahwa Stres Kerja, Lingkungan Kerja, Kompensasi Dan Pengembangan Karier secara bersama-sama berpengaruh terhadap Turnover Intention Karyawan pada PT. NESITOR. Dari Uji T menunjukkan Stres Kerja, Lingkungan Kerja, Kompensasi dan Pengembangan Karier secara parsial berpengaruh terhadap Turnover Intention Karyawan Pada PT. NESITOR
Pengaruh Promosi dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian pada Aplikasi Market Place Susi Adiawaty; Albert Budiyanto Kambuno; Suryati Veronika; Salman Habeahan; Bernard E Silaban
JUDICIOUS Vol 3 No 2 (2022): Judicious
Publisher : Neolectura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37010/jdc.v3i2.1298

Abstract

The e-commerce and marketplace markets continue to grow rapidly in this digital era. In the midst of increasingly fierce competition, an effective marketing strategy is the key to maintaining existence and competitiveness. Promotion and branding are two important aspects of marketing strategy that play a key role in shaping consumer purchasing decisions. This research aims to analyze the influence of promotional activities and brand image on purchasing decisions of marketplace application users. Data is collected from consumers who make transactions via e-commerce applications in Indonesia. The multiple linear regression analysis method is used to test the relationship between promotional variables, brand image and purchasing decisions. The research results show that there is a significant positive influence between promotions and purchasing decisions of marketplace application users. However, brand image does not have a partially significant positive influence on purchasing decisions. However, simultaneously, promotions and branding have a significant influence on purchasing decisions in marketplace applications.
Perancangan Aplikasi Pembukuan Keuangan Warung Sembako Jakarta Timur Berbasis Manajemen Keuangan dengan Android Albert Budiyanto
Jurnal Esensi Infokom : Jurnal Esensi Sistem Informasi dan Sistem Komputer Vol 7 No 1 (2023): Jurnal Esensi Infokom : Jurnal esensi sistem informasi dan sistem komputer
Publisher : Lembaga Riset dan Pengabdian Masyarakat Institut Bisnis Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55886/infokom.v7i1.650

Abstract

Penggunaan aplikasi android pada saat ini dapat digunakan masyarakat umumnya dalam mengelola informasi menjadi sebuah penunjang keputusan. Terutama dalam Sektor perdagangan, khususnya warung sembako. Aplikasi pembukuan Berbasis android ini dapat membantu para pelaku usaha untuk mengelola data Transaksi menjadi sebuah laporan keuangan yang berguna sebagai alternatif solusi penunjang keputusan. Aplikasi ini dibuat menggunakan bahasa pemrograman Java yang terdapat pada perangkat lunak Android Studio. Aplikasi ini berisi informasi kegiatan harian toko yang diinput oleh pelaku usaha antaralain data transaksi dan stok barang yang tersedia. Sehingga pemilik usaha dapat melihat informasi tersedianya stok barang secara langsung dan dapat memutuskan untuk menjaga ketersediaan stok barang. Adanya pembukuan bisa mengetahui berapa keuntungan yang dihasilkan selama berjalannya usaha tersebut
Penerapan Metode Technology Acceptance Model (TAM) Terhadap Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Akademik Institut Bisnis Nusantara Albert Budiyanto
Jurnal Esensi Infokom : Jurnal Esensi Sistem Informasi dan Sistem Komputer Vol 7 No 2 (2023): Jurnal Esensi Infokom : Jurnal esensi sistem informasi dan sistem komputer
Publisher : Lembaga Riset dan Pengabdian Masyarakat Institut Bisnis Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55886/infokom.v7i2.776

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui apakah Perceived Ease of Use berpengaruh terhadap Behavioral Intention to Use, Perceived Usefulness berpengaruh terhadap Behavioral Intention to Use dan Behavioral Intention to Use berpengaruh pada Perceived Usage terhadap SIAK di Institut Bisnis Nusantara. Metode Penelitian yang akan digunakan adalah metode penelitian asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Institut Bisnis Nusantara yang aktif pada semester Genap 2022/2023 yang minimal sudah menggunakan aplikasi SIAK selama 2 semester yang berjumlah 550 mahasiswa. Hasil penelitian Perceived Ease of Use secara signifikan mempengaruhi Behavioral Intention to Use terhadap penggunaan SIAK di Institut Bisnis Nusantara, Perceived Usefulness secara signifikan mempengaruhi Behavioral Intention to Use terhadap penggunaan SIAK di Institut Bisnis Nusantara, Behavioral Intention to Use secara signifikan mempengaruhi Perceived Usage terhadap penggunaan SIAK di Institut Bisnis Nusantara
STRATEGIC HUMAN RESOURCE OPTIMIZATION IN BUSINESS MANAGEMENT AMIDST THE TECHNOLOGICAL EPOCH FOR ADVANCING PROFITABILITY AND SUSTAINABILITY IN INDONESIA Albert Budiyanto; A. Hamid; Muhammad Syafri; A. Haris Mzen; Mohammad Aldrin Akbar
INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMIC LITERATURE Vol. 1 No. 1 (2023): October
Publisher : Adisam Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

In the study "Strategic Human Resource Optimization in Business Management Amidst the Technological Epoch for Advancing Profitability and Sustainability in Indonesia," we investigated the dynamic interplay between human resource strategies, technological advancements, and their impact on business profitability and sustainability in the Indonesian context. Our research employed a mixed-method approach, incorporating quantitative and qualitative data collection techniques. We analyzed extensive data from various Indonesian businesses spanning multiple sectors and industries. These data were meticulously gathered and processed, utilizing advanced statistical tools and software to derive meaningful insights. The study's results indicated a compelling relationship between the optimization of human resources, driven by strategic initiatives, and the ability of businesses to thrive in the modern technological era. We observed a positive correlation between such optimization and enhanced Profitability and the ability to maintain sustainable operations, even in the face of industry disruptions. The discussion section delved into the nuanced interpretations of the results, emphasizing the critical role of human capital in adapting to technological changes and steering companies toward financial success and long-term sustainability. This understanding has significant implications for businesses aiming to navigate the challenges of the digital age while maintaining their commitment to sustainability. In conclusion, this study underscores the importance of strategically optimizing human resources in the context of technological advancements for both Profitability and sustainability in Indonesian businesses. It provides valuable insights for business leaders and policymakers seeking to develop strategies that align with the demands of the modern business landscape.