Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Meningkatkan Motivasi Belajar Melalui Kegiatan Ice Breaking: Penerapan Pada Anak Usia 5-6 Tahun Angelina, Vivi; Rocmah, Luluk Iffatur
Jurnal Riset dan Inovasi Pembelajaran Vol. 4 No. 2 (2024): Mei-Agustus 2024
Publisher : Education and Talent Development Center Indonesia (ETDC Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51574/jrip.v4i2.1675

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar anak usia 5-6 tahun di TK AL-Muhajirin Sumengko melalui kegiatan ice breaking. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 16 anak dengan teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan kegiatan ice breaking bisa meningkatkan motivasi belajar anak di TK AL-Muhajirin Sumengko. Hal ini dibuktikan berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data yang diperoleh di lapangan, pada kondisi awal motivasi belajar anak sangat rendah dengan presentasi 58% pada pra siklus. Hasil penelitian dengan menggunakan kegiatan ice breaking pada siklus l meningkat dengan presentase sebesar 61,4%. Pada siklus ll presentase peningkatan motivasi belajar mencapai 78,3%. Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan kegiatan ice breaking sangat efektif dalam meningkatkan motivasi belajar anak. Disarankan untuk penelitian lebih lanjut hasil penelitian ini dapat menjadi referensi bahwa dengan penggunaan kegiatan ice breaking pada anak usia dini efektif untuk meningkatkan motivasi belajar.
Meningkatkan Motivasi Belajar Melalui Kegiatan Ice Breaking: Penerapan Pada Anak Usia 5-6 Tahun Angelina, Vivi; Rocmah, Luluk Iffatur
Jurnal Riset dan Inovasi Pembelajaran Vol. 4 No. 2 (2024): May-August 2024
Publisher : Education and Talent Development Center Indonesia (ETDC Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51574/jrip.v4i2.1675

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar anak usia 5-6 tahun di TK AL-Muhajirin Sumengko melalui kegiatan ice breaking. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 16 anak dengan teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan kegiatan ice breaking bisa meningkatkan motivasi belajar anak di TK AL-Muhajirin Sumengko. Hal ini dibuktikan berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data yang diperoleh di lapangan, pada kondisi awal motivasi belajar anak sangat rendah dengan presentasi 58% pada pra siklus. Hasil penelitian dengan menggunakan kegiatan ice breaking pada siklus l meningkat dengan presentase sebesar 61,4%. Pada siklus ll presentase peningkatan motivasi belajar mencapai 78,3%. Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan kegiatan ice breaking sangat efektif dalam meningkatkan motivasi belajar anak. Disarankan untuk penelitian lebih lanjut hasil penelitian ini dapat menjadi referensi bahwa dengan penggunaan kegiatan ice breaking pada anak usia dini efektif untuk meningkatkan motivasi belajar.
Inventory Control Analysis with Continous Review System and Periodic Review System Methods at PT. XYZ Kurniawan, Shelvy; Saragih, Melva Hermayanty; Angelina, Vivi
Business Economic, Communication, and Social Sciences Journal (BECOSS) Vol. 4 No. 2 (2022): BECOSS
Publisher : Bina Nusantara University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21512/becossjournal.v4i2.8143

Abstract

Companies must have various strategies in order to survive and face the competition in the retail industry, where the strategy can be in the form of inventory control. The objective of this research is to categorize products owned by PT. XYZ based on the ABC analysis method, to analyze the best forecasting method for PT. XYZ for Filo Compound, Meses Valentino and Mercolade Dark 1 KG, to analyze the total cost using Q-Method & P-Method, and last to compare among Q-Method, P-Method and PT. XYZ’s policy. By doing ABC analysis, company is able to know which products to be prioritized. Forecasting is the first step to find out how much demand is expected in the future by analyzing demand data from the previous period. By having the smallest error which is reflected by MAD and MSE value, Trend Projection is the best method for forecasting as compared to the other five methods. Furthermore, this research is calculating the total cost by using the Q method and P Method to find out the best method with the smallest total cost for PT. XYZ. Q method is the best for Filo Compound and Meses Valentino with the cost saving as much as Rp 38.582.771,08 and Rp 43.215.539,68. While for the Mercolade Dark 1 KG, P Method is the best method with the cost saving as much as Rp 200.290.337,56.