Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

ANALISIS SUPORTER SEPAKBOLA BONEK DI KOTA SURABAYA SYAHRUL RAMADHAN, MUHAMMAD
Jurnal Kesehatan Olahraga Vol 4, No 3 (2016): Edisi Agustus 2016
Publisher : Jurnal Kesehatan Olahraga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bonek (bondho nekat) merupakan suporter klub sepakbola Persebaya yang mempunyai loyalitas dan totalitas dalam mendukung Persebaya, dan merupakan kelompok suporter terbesar di Indonesia. Namun saat ini Persebaya sedang mati suri tidak mengkuti kompetisi resmi PSSI, Persebaya tidak lagi berkompetisi secara resmi sejak 2013 hingga saat ini, hal lain juga menimpa Persebaya yaitu masalah internal manajemen PT.Persebaya Indonesia berakibat tidak adanya tim sepakbola Persebaya dan gugatan atas merek dan logo Persebaya olehPT.MMIB(MutiaraMudaIntiBerlian). Berdasarkan masalah tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberadaan dan aktivitas bonek di kota Surabaya saat ini. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan subjek penelitian Arek Bonek 1927. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan wawancara. Teknik analisis data menggunakan langkah-langkah reduksi data, penyajian data dan simpulan atau verifikasi. Hasil penelitian ini yang di Arek Bonek 1927 menunjukan keberadaan bonek di kota Surabaya masih ada dengan aktivitas perjuangan mengembalikan Persebaya berkompetisi kembali, tidak hanya keberadaan yang ditunjukan dengan aktivitas perjuangan turun kejalan seperti unjuk rasa yang dilakukan ketika mengawal jalannya persidangan gugatan PT. MMIB atas merek dan logo Persebaya, tapi juga melalui sosial media. Keberadaan bonek hingga saat ini dengan segala aktivitasnya memperjuangkan kembalinya Persebaya merupakan bukti bahwa bonek adalah suporter yang loyal dan total dalam mendukung klub kebanggaan mereka.Persebaya memang harus diperjuangkan dan kembali berkompetisi karena merupakan ikon dan kebanggaan bonek dan warga kota Surabaya, dan itu perlu perbaikan di internal manajemen dan perhatian dari pemerintah kota.
Pendampingan Bank Sampah Budi Luhur Dalam Upaya Meningkatkan Kepedulian Masayarakat Terhadap Lingkungan Fitri Fauziah, Alifia; Cipta Pambela, Brithania; Nabil Alfein, Fiqro; Uswatun Kasanah, Fitri Nurrafika; Syahrul Ramadhan, Muhammad
Artinara Vol 1 No 1 (2022): Jurnal Artinara Februari 2022
Publisher : Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36080/art.v1i01.45

Abstract

Tujuan kami melaksanakan pengabdian ini adalah sebagai wujud kepedulian mahasiswa terhadap lingkungan melalui program Bank Sampah Budi Luhur, yakni sosialisasi dan aksi nyata pilah sampah dari rumah di Lingkungan RT 10/02 Kelurahan Petukangan Utara, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan. Melalui kegiatan aksi pilah sampah dari rumah, sampah pilahan tersebut dapat dijual ke Bank Sampah Budi Luhur dan hasil penjualannya dijadikan tabungan masyarakat, tujuan utama aktifitas ini menumbuhkan kepedulian masyarakat terhadap lingkungan agar terhindar dari penyakit dan menciptakan lingkungan bersih dan sehat. metode pengabdian ini adalah sosialisasi secara lisan, dan metode praktek secara langsung. Pada kegiatan sosial tersebut, kelompok kami berpartisipasi langsung dalam proses penimbangan dan pemilihan sampah-sampah yang dikumpulkan oleh warga sekitar. Hasil dari pengabdian masyarakat bersama dengan Bank Sampah Budi Luhur, kami turut mendapatkan pembelajaran sosial secara langsung mengenai komunikasi sosial dengan masyarakat baik dalam proses penyampaian pesan efektif, berkomunikasi dengan orang baru, melakukan pendekatan personal maupun kelompok, beradaptasi dengan lingkungan baru yang berbeda budaya serta mempraktikan strategi komunikasi yang edukatif dan informatif kepada masyarakat. Selain itu dengan kegiatan sosial ini, kita bersama – sama menjaga lingkungan tetap bersih serta mengubah sampah menjadi bernilai ekonomis di masa pandemi ini.
Utilisation of Technology Media for Effective Management of Prospective Workforce in Enhancing Digital Marketing Skills Syahrul Ramadhan, Muhammad; Wulan Purnamasari; Wahyudi
Journal of Economic Education and Entrepreneurship Studies Vol. 5 No. 4 (2024): VOL. 5, NO. 4 (2024): JE3S, DESEMBER 2024
Publisher : Department of Economics Education, Faculty of Economics, Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62794/je3s.v5i4.6459

Abstract

As digital technology continues to evolve, digital marketing skills are becoming a very important skill for prospective workers. Managing and developing these skills requires an efficient and effective approach, one of which is through the utilisation of technological media. This research aims to analyse the use of technological media in the management of workforce candidates to improve digital marketing skills effectively. The method used in this research is a literature study and survey of various technology platforms used in training and developing digital marketing skills. This research identified various types of technology media that can be used to support the training process, such as e-learning platforms, webinars, mobile applications, and social media. In addition, it explores the relationship between the utilisation of technology media and the improvement of workforce candidates' skills in key aspects of digital marketing, such as SEO, social media marketing, paid advertising and web analytics. The results show that the utilisation of technological media can improve the effectiveness of training management for prospective workers, enabling them to acquire digital marketing skills that are relevant to industry needs. In addition, the technology-based approach also provides greater flexibility and accessibility, facilitating more interactive and practice-based learning. Thus, proper utilisation of technological media can be key in preparing job candidates to face the challenges and dynamics of an increasingly competitive digital marketing industry.
ANALISA RISIKO MSDS DENGAN METODE NORDIC BODY MAP TERHADAP PEKERJA PROYEK CV. MAKARYA ENGINEERING Rahmadani, Muhammad Irfan; Syahrul Ramadhan, muhammad; Nizar Mahabbi Rosul, Muhammad; Ratriwardhani,S.ST., M.T, Ratna Ayu
Ekliptika : Jurnal Inovasi Teknologi Berkelanjutan Vol. 4 No. 2 (2023): Terbitan Januari 2023
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Pasuruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55757/ekliptika.v4i2.147

Abstract

CV. Makarya Engineering is a supervisory consultant in building construction work at SDN Tembok Dukuh II Surabaya, the project work involves a lot of heavy work activities, such as lifting materials, bending while doing work, and other activities that cause complaints of pain in several parts of the body. The Nordic Body Map method is an assessment to find out the body complaints of a person or worker. The Nordic Body Map method uses a 4 Likert scale rating. Workers are interviewed, then give an assessment that has been determined with a Likert scale on the part of the body that feels pain during building construction work activities. Keywords: Musculosketal disorders, Nordic Body Map,building construction project
Maraknya Fenomena Hate Comment di Kalangan Remaja Indonesia dalam Bermedia Sosial Zain, Abyan; Safa Mutiara, Ayu; Anggita Fitriyani, Jeanny; Cynthia, Agnes; Tarisa Sabrina, Fadiah; Falevi, Yunizar; Amelia, Sandra; Gilang Bhaswara, Nadhif; Setya Abrilrizky, Haryadian; Putri Eriana, Nadhifa; Dwiastuti, Winda; Syahrul Ramadhan, Muhammad; Subhandi Bakhtiar, Handar
Jurnal Hukum Statuta Vol 2 No 3 (2023): Volume 2, Nomor 3, Agustus 2023
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35586/jhs.v2i3.5694

Abstract

Abstract Apart from the many conveniences that are felt, of course there are also negative effects from the current rapid development of technology, the rise of hate comments that occur on social media is a form of the negative impact of current technological developments. This journal was created with the aim of studying the meaning of hate comments and researching the regulations in Indonesia that regulate hate comments, and to understand more about the impact of hate comments so that hate comments can be reduced. This study uses the literature study research method in which the author seeks data and information from various types of references such as documents, both written documents, documents in the form of photographs, documents in the form of images, and documents in electronic form that can be used as sources in research process. It can be concluded that hate speech is a word, deed, writing or action that can lead to acts of violence that demean the dignity of fellow human beings, resulting in stigma from those who commit or are called perpetrators or those who are victims of these actions. hate comments that are often carried out on social media are included in hate speech. Indonesia has several regulations governing hate comments including the ITE Law, the Criminal Code, and the Chief of Police Circular Number: SE/06/X/2015 concerning Handling Hate Speech. In addition, hate comments also have some bad effects for victims. as well as perpetrators. Keywords: Hate comment, Social Media, Hate Speech