Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Pengembangan Multimedia Tematik Berpendekatan Saintifik untuk Siswa Sekolah Dasar Prabawa, Dewa Gede Agus Putra; Restami, Made Prima
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 8, No 3 (2020): Oktober
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v8i3.28970

Abstract

Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi di sekolah dasar masih rendah sehingga berdampak pada kualitas pembelajaran terutama: (1) belum optimalnya penerapan pendekatan tematik,. Berdasarkan masalah tersebut tujuan penelitian ini adalah menerapkan TIK dengan cara mengembangkan multimedia tematik berpendekatan saintifik untuk mengoptimalkan hasil belajar siswa SD. Multimedia dikembangkan menggunakan model 4D yang terdiri atas: define, design, develop, disseminate. Validitas multimedia dilakukan melalui pengujian pakar 3 orang dan kemenarikan multimedia diketahui melalui uji perorangan 3 orang, uji kelompok kecil 12 orang, dan uji lapangan 21 orang. Data dikumpulkan menggunakan instrumen kuesioner dan tes. Implementasi multimedia di kelas II SD menggunakan desain one group pretest-posttest. Data dari kuesioner dianalisis secara deskriptif dan skor tes dianalisis menggunakan statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa vadilitas multimedia dari aspek isi, media, dan desain pembelajaran berada pada kategori “sangat baik”. Kemenarikan media pada uji perorangan, kelompok kecil, dan lapangan berada pada kategori “sangat baik”. Hasil uji statistik wilxocon diperoleh signifikansi 0,001<0,05, dengan demikian dapat disimpulkan bahwa multimedia tematik berpendekatan saintifik efektif meningkatkan hasil belajar tematik pada siswa kelas II sekolah dasar. Multimedia yang diterapkan berimplikasi pada meningkatnya motivasi belajar, memudahkan siswa memahami materi di masa pandemi covid-19, dan memudahkan guru menerapkan tematik berpendekatan saintifik.
Pengaruh Model Pembelajaran POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) Terhadap Pemahaman Konsep Fisika Ditinjau dari Gaya Belajar Siswa Restami, Made Prima
Jurnal Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Vol 16, No 1 (2019): Edisi januari 2019
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (223.879 KB) | DOI: 10.23887/jptk-undiksha.v16i1.16673

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini tergolong eksperimen semu dengan rancangan the post-test only control group design. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya interaksi antara model pembelajaran dan gaya belajar terhadap  peningkatan pemahaman konsep fisika. Sampel penelitian adalah siswa kelas X SMA Negeri 2 Tejakula  sebanyak 57 orang. Pengambilan sampel menggunakan teknik simple random sampling yang dibagi ke dalam dua kelompok yaitu, kelompok eksperimen menggunakan model pembelajaran POE dan kelompok kontrol menggunakan model pembelajaran konvensional. Pengumpulan data menggunakan tes pemahaman konsep, gaya belajar,  dan lembar observasi. Data dianalisis menggunakan statistik deskriptif dan pengujian hipotesis menggunakan ANACOVA satu jalur dengan desain factorial 1x3. Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh interaksi antara model pembelajaran dan gaya belajar terhadap peningkatan pemahaman konsep fisika (F=11,000;p<0,05).Kata Kunci: Model POE, pemahaman konsep dan gaya belajar ABSTRACTThis research classified as a quasi-experimental design by the post-test only control group design. The purpose of this study was to determine the interaction between learning model and learning styles towards increasing understanding of physics concepts. The research sample was 57 grade X students of SMA Negeri 2 Tejakula. Sampling uses simple random sampling technique which is divided into two groups, namely, the experimental group uses the POE learning model and the control group using conventional learning models. Data were collection with a concepts understanding test, learning styles, and observation sheets. Data were analyzed using descriptive statistics and hypothesis testing using one-way ANACOVA with factorial 1x3 design. The results of the study showed the influence of the interaction between learning models and learning styles on improving understanding of physics concepts (F = 11,000; p <0.05). Keywords: POE model, understanding the concept, and learning styles
Pengembangan Multimedia Tematik Berpendekatan Saintifik untuk Siswa Sekolah Dasar Prabawa, Dewa Gede Agus Putra; Restami, Made Prima
MIMBAR PGSD Undiksha Vol. 8 No. 3 (2020): Oktober
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v8i3.28970

Abstract

Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi di sekolah dasar masih rendah sehingga berdampak pada kualitas pembelajaran terutama: (1) belum optimalnya penerapan pendekatan tematik,. Berdasarkan masalah tersebut tujuan penelitian ini adalah menerapkan TIK dengan cara mengembangkan multimedia tematik berpendekatan saintifik untuk mengoptimalkan hasil belajar siswa SD. Multimedia dikembangkan menggunakan model 4D yang terdiri atas: define, design, develop, disseminate. Validitas multimedia dilakukan melalui pengujian pakar 3 orang dan kemenarikan multimedia diketahui melalui uji perorangan 3 orang, uji kelompok kecil 12 orang, dan uji lapangan 21 orang. Data dikumpulkan menggunakan instrumen kuesioner dan tes. Implementasi multimedia di kelas II SD menggunakan desain one group pretest-posttest. Data dari kuesioner dianalisis secara deskriptif dan skor tes dianalisis menggunakan statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa vadilitas multimedia dari aspek isi, media, dan desain pembelajaran berada pada kategori “sangat baik”. Kemenarikan media pada uji perorangan, kelompok kecil, dan lapangan berada pada kategori “sangat baik”. Hasil uji statistik wilxocon diperoleh signifikansi 0,001<0,05, dengan demikian dapat disimpulkan bahwa multimedia tematik berpendekatan saintifik efektif meningkatkan hasil belajar tematik pada siswa kelas II sekolah dasar. Multimedia yang diterapkan berimplikasi pada meningkatnya motivasi belajar, memudahkan siswa memahami materi di masa pandemi covid-19, dan memudahkan guru menerapkan tematik berpendekatan saintifik.
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM-BASED HYBRID LEARNING DALAM PENCAPAIAN LITERACY DIGITAL SISWA Restami, Made Prima; Sugiani, Komang Anik
PENDIDIKAN SAINS DAN TEKNOLOGI Vol 12 No 3 (2025)
Publisher : STKIP PGRI Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47668/edusaintek.v12i3.1816

Abstract

Digital literacy is a very important issue in today's era. This study aims to analyze the Problem-Based Hybrid Learning Model in the achievement of students' digital literacy. This study uses a literature review by participating in the Preferred Reporting Items for Systematic Review and Meta-Analyses (PRISMA). Article searches were conducted in research journal databases by taking from Elsevier, Pubmed, Science Direct, Web of Science, National Index, and Google Scholar. The results of this study are based on the results of a review of 15 articles that found that the use of P-BHL in the learning process at school and in college has a positive impact such as improving performance, comprehension, critical thinking skills, digital literacy skills and cognitive abilities in learning by applying the P-BHL learning method both at school and in college.