Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI PADI SAWAH DI DESA SEPANG KECAMATAN PAMPANGAN KABUPATEN OKI Randika, Reki; Sidik, Muhamad; Peroza, Yulliah
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 10, No 2 (2021): Societa: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v10i2.4292

Abstract

This study aims to determine the analysis of the factors that influence the production of lowland rice in Sepang Village, Pampangan District, Ogan Komering Ilir Regency. This research was carried out in Sepang Village, Pampangan District, Ogan Komering Ilir Regency from June to July 2021. The research method used was a survey method, namely conducting a thorough observation of rice production farming. The sampling method in this study is the purposive sampling method. The total population of rice farmers in Sepang Village, Ogan Komering Ilir Regency, is 1,014 samples and 91 respondents. The data collection method used in this study was direct observation and interviews with respondents, using tools in the form of a list of previously prepared questions and data obtained from relevant institutions related to this research.The results showed that based on the results of testing the productivity variable (X) had a positive and significant effect on income (Y). This means that Ha is accepted and H0 is rejected. The number of workers, land area, use of seeds, use of urea fertilizer and use of insecticides, simultaneously have a significant effect on increasing rice production in Sepang Village, Ogan Komering Ilir Regency. The amount of income of rice farmers in the study area is an average of Rp. 5.993.746 per planting season.
PEMBERDAYAAN KELOMPOK WANITA TANI GEMILANG MELALUI PROGRAM PEMBUATAN DAN PENGOLAHAN TEPUNG MOCAF DI KECAMATAN ILIR TIMUR 2 KOTA PALEMBANG Aprilia, Isnaini; Sidik, Muhamad
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 13, No 2 (2024): Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v13i2.9228

Abstract

ABSTRACTThis research was carried out to determine the process of making and processing mocaf flour and to determine the process of empowering members of the Gemilang Women's Farmers group through a program for making and processing mocaf flour. The research was carried out in Ilir Timur 2 District in February - April 2024. The research method was a qualitative descriptive method. Meanwhile, the sampling method used was purposive sampling and saturated sampling. Data collection methods in this research are observation, interviews and documentation. The data processing method used is data condensation, data presentation, describing and drawing conclusions, and the data analysis used is qualitative descriptive analysis. The research results show that the process of making mocaf flour begins with preparing tools and materials, peeling, washing, slicing, fermenting, rinsing, drying, drying, flouring/milling, sieving, and packing. mocaf flour processing process, prepare tools and ingredients, mix the ingredients provided, stir until smooth and flatten the filling, bake in the oven, the dry cake is finished and ready to be bought and sold. The research results show that the process of empowering the Gemilang farmer group in making and processing mocaf flour starts from the awareness process, understanding process, utilization process, and use process..ABSTRAKPenelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui proses pembuatan dan pengolahan tepung mocaf serta untuk mengetahui proses pemberdayaan anggota kelompok wanita tani gemilang melalui program pembuatan dan pengolahan tepung mocaf. Penelitian dilaksanakan di Kecamatan Ilir Timur 2 bulan februari - April 2024. Metode penelitian adalah metode deskriptif kualitatif. Sedangkan metode penarikan contoh yang digunakan adalah purposive sampling dan sampling jenuh. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Metode pengolahan data yang digunakan adalah kondensasi data, penyajian data, menggambarkan dan menarik kesimpulan, serta analisis data yang digunakan adalah anlisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa proses pembuatan tepung mocaf meliputi pencucian, pengirisan, fermentasi, pembilasan, pengeringan, penjemuran, penepungan, pengayakan, dan packing. Proses pengolahan tepung mocaf persiapan alat dan bahan campurkan bahan yang telah disediakan, aduk hingga rata dan pipihkan beri isian, panggang menggunakan oven, selanjutnya kue kering sudah selsai dan siap diperjual belikan. Hasil penelitian juga menunjuka bahwa Proses pemberdayaan kelompok tani Gemilang dalam pembuatan dan pengolahan tepung mocaf dimulai dari proses penyadaran, proses pemahaman, proses pemnfaatan, dan proses menggunakan
STRATEGI PEMASARAN JAMUR TIRAM DI KECAMATAN TALANG KELAPA KABUPATEN BANYUASIN Syahputra, Tri Adi; Sidik, Muhamad
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 14, No 1 (2025): Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v14i1.10097

Abstract

ABSTRACT The purpose of this study is to analyze the marketing strategies implemented by oyster mushroom entrepreneurs in increasing sales of their products and to analyze the obstacles faced in marketing oyster mushroom products. The research method used in this study is a case study. The sampling method used in this study is the saturated sampling technique. The data processing methods used are observation, interviews and documentation. The data processing and analysis methods used are editing, coding, and tabulating. The results of the study show From the results of the analysis of the oyster mushroom business marketing strategy in increasing sales turnover in the oyster mushroom business in Talang Kelapa District, several alternative strategies were obtained, namely product strategy by providing quality oyster mushroom products, price strategy by providing affordable prices, distribution strategy by providing convenience for consumers in buying oyster mushrooms through direct delivery and promotion strategy by promoting through WhatsApp, and also banners. The obstacles faced in marketing oyster products in Talang Kelapa District are: 1) Limited distribution, 2) Limited information, 3) Inconsistent product quality and standards, 4) Lack of processing facilities, and 5) Unstable selling price ABSTRAKTujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis strategi pemasaran yang diterapkan oleh pengusaha jamur tiram dalam meningkatkan penjualan produknya dan untuk menganalisis apa saja kendala-kendala yang dihadapi dalam memasarkan produk jamur tiram tersebut. Metode peneltian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus. Metode penarikan contoh yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik sampling jenuh. Metode peengolahan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Metode pengolahan data yang digunakan adalah editing, coding, dan tabulating. Metode analisis data yang digunkan adalah metode kualitatif Hasil penelitian menunjukan strategi pemasaran usaha jamur tiram dalam meningkatkan omzet penjualan pada usaha jamur tiram di Kecamatan Talang Kelapa.ini, diperoleh beberapa alternatif strategi yaitu strategi produk dengan memberikan produk jamur tiram yang berkuaitas, strategi harga dengan memberikan harga yang terjangkau, strategi distribusi dengan memberikan kemudahan konsumen dalam membeli jamur tiram melalui pengriman langsung dan strategi promosi dengan melakukan promosi melalui WhatsApp, dan juga banner. Adapun kendala-kendala yang dihadapi dalam memasarkan produk tiram di Kecamatan Talang Kelapa, yaitu: 1) Distrbusi yang terbatas, 2) Keterbatasan informasi, 3) Kualitas dan standar produk yang tidak konsisten, 4) Kurangnya fasilitas pengolahan, dan 5) Harga jual yang tidak stabil
STUDI AGROINDUSTRI GULA AREN DI DESA TALANG MERBAU KECAMATAN BANDING AGUNG KABUPATEN OKU SELATAN Nopendra, Yoga; Sidik, Muhamad
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 12, No 2 (2023): Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v12i2.7753

Abstract

AbstractThe purpose of this study was to find out how the palm sugar business agro-industry system and how much profit palm sugar business in Talang Merbau Village, Banding Agung District, South Oku Regency. The research method used in this study is a descriptive method, which provides a description of the state of the subject or object in the study, which can be in the form of people, institutions, communities and others which are currently based on visible facts or what they are. The sampling method used is the purposive sampling method, which is a technique for determining the research sample with certain considerations aimed at making the data obtained more alternative. Talang Merbau Village, Banding Agung District, South OKU Regency, where the respondents are palm sugar home industries in Talang Merbau Village, Banding Agung District, South OKU Regency. The number of palm sugar processing industries in Talang Merbau Village, Banding Agung District, South OKU Regency is 4 (four) home industries. The results showed that the agro-industry system carried out by palm sugar craftsmen in Merbau Village, Banding Agung District, South OKU Regency consisted of 3 subsystems, including: raw material procurement subsystem, processing subsystem, and marketing subsystem. The profit obtained from the four respondents of palm sugar is Rp. 4.703.170 /month. AbstrakTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana sistem agroindustri usaha gula aren dan  berapa keuntungan usaha gula aren di Desa Talang Merbau Kecamatan Banding Agung Kabupaten OKU Selatan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif yaitu memberikan gambaran keadaan subjek atau objek dalam penelitian dapat berupa orang, lembaga, masyarakat dan yang lainnya yang pada saat sekarang berdasarkan fakta-fakta yang tampak atau apa adanya. Metode penarikan contoh yang digunakan adalah metode purposive sampling, yaitu teknik untuk menentukan sampel penelitian dengan beberapa pertimbangan tertentu yang bertujuan agar data yang diperoleh nantinya lebih alternative. Desa Talang Merbau Kecamatan Banding Agung Kabupaten OKU Selatan, dimana respondennya adalah industri rumah tangga gula aren yang ada di Desa Talang Merbau Kecamatan Banding Agung Kabupaten OKU Selatan. Jumlah industri pengolahan gula aren di Desa Talang Merbau Kecamatan Banding Agung Kabupaten OKU Selatan sebanyak 4 (empat) industri rumah tangga. Metode pengolahan dan analisis data yang digunakan yaitu editing, coding dan tabulating. Hasil penelitian menjukan Sistem agroindustri yang dilakukan pengrajin gula aren di Desa Merbau Kecamatan Banding Agung Kabupaten OKU Selatan terdiri dari 3 subsistem antara lain : subsistem pengadaan bahan baku, subsistem pengolahan, dan subsistem pemasaran. Keuntungan yang diperoleh dari keempat responden gula aren sebesar Rp. 4.703.170 /bln
PREFERENSI PETANI TERHADAP PENGGUNAAN BENIH PADI DI DESA KOTANEGARA KECAMATAN MADANG SUKU II KABUPATEN OGAN KOMERING ULU TIMUR Sartika, Eka; Sidik, Muhamad
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 13, No 1 (2024): Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v13i1.8470

Abstract

ABSTRACTThis research aims to determine productivity factors, selling prices and quality of rice products to influence rice farmers' preferences for the use of rice seeds. The research results showed that farmers' preferences for the use of rice seeds in Kotanegara Village, Madang Suku II District, East Ogan Komering Ulu Regency, from the three indicators of productivity, selling price and quality of rice, the productivity indicator obtained high results from other aspects where the characteristics of these aspects were able to maintain/ increased production in the last 3 planting seasons and was able to produce production above the village average. The productivity indicators for the four rice varieties are MR at 81%, Ciherang 60%, Ciliwung 55% and Inpari 64%. The productivity indicator is the preferred indicator that is most preferred by farmers in Kotanegara Village, Madang Suku II District, East Ogan Komering Ulu Regency. Farmers' decisions regarding the use of rice seeds in Kotanegara Village, Madang Suku II District, East Ogan Komering Ulu Regency, on five indicators, namely; price, pest and disease resistance, convenience, plant life, shelf life. Farmers' decisions regarding the use of rice seeds with the highest percentage are MR rice seed varieties where, in terms of indicators, price is 82%, pest and disease resistance is 77%, convenience is 82%, plant life is 85%, shelf life is 79%.  ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor produktifitas, harga jual dan kualitas hasil beras untuk mempengaruhi Preferensi petani padi terhadap penggunaan benih padi. Hasil Penelitian didapati preferensi petani terhadap penggunaan benih padi di Desa Kotanegara Kecamatan Madang Suku II Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur, dari ketiga indikator produktivitas, harga jual dan kualitas hasil beras, indikator produktivitas mendapatkan hasil yang tinggi dari aspek lainnya dimana karakteristik aspek tersebut mampu mempertahankan/meningkatkan produksi 3 musim tanam terakhir dan mampu menghasilkan produksi diatas rata-rata desa. Indikator produktivitas dari empat varietas jenis padi yaitu, MR sebesar 81%, ciherang 60%, ciliwung 55% dan inpari 64%. Indikator produktivitas menjadi indikator preferensi yang paling banyak disukai petani di Desa Kotanegara Kecamatan Madang Suku II Kabupaten Ogan Komering Ulu  Timur. Keputusan petani terhadap penggunaan benih padi di Desa Kotanegara Kecamatan Madang Suku II Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur, pada lima indikator yaitu; harga, ketahanan hama dan penyakit, kemudahan, umur tanaman, daya simpan. Keputusan petani terhadap penggunaan benih padi dengan persetase tertinggi pada varietas benih padi MR dimana, pada indikator, harga 82%, ketahanan hama dan penyakit 77%, kemudahan 82%, umur tanaman 85%, daya simpan 79%.