Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

HUBUNGAN OBESITAS DAN KEBIASAAN OLAH RAGA DENGAN KAPASITAS PARU MAHASISWA POLTEKKES KEMENKES BENGKULU TAHUN 2017 Laksono, Heru; Yunita, Nerry; Lestari, Widia; Novira, Daisy
Journal of Nursing and Public Health Vol 7 No 1 (2019)
Publisher : UNIVED Press, Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (136.463 KB) | DOI: 10.37676/jnph.v7i1.789

Abstract

Oksigen dibutuhkan manusia agar proses metabolisme sel berjalan baik, dimana paru-paru berperan dalam proses pengambilan oksigen dari atmosfer menuju tubuh. Penurunan fungsi paru memberikan buruk diantaranya: terganggunya fungsi metabolisme, penurunan stamina dan daya tahan tubuh, risiko serangan jantung dan stroke meningkat, fatigue, penurunan fokus umum, konsentrasi dan memori, serta meningkatkan respon peradangan (Davis, 2013). Alat utama dalam test fungsi paru adalah spirometer untuk mengukur perubahan volume paru dengan pertukaran gas yang ada diatmosfer (Ronal, B et al, 2015). Jenis penelitian ini deskriptif analitik dengan rancangan cross sectional. Penelitian dilakukan pada 109 orang mahasiswa Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Bengkulu. Data didapat dari pengisian kuesioner, pengukuran berat badan, tinggi badan dan kapasitas paru. Analisis data dilaksanakan secara kuantitatif yaitu univariat dan bivariat. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan bahwa sebagian besar (87.2%) responden memiliki kapasitas paru kurang, sebagian kecil (11.9%) responden obesitas, lebih dari separuh (65.1) responden tidak punya kebiasaan berolahraga. Tidak ada hubungan antara obesitas dan kapasitas paru (p=0.140). Ada hubungan bermakna antara kebiasaan olahraga dan kapasitas paru (p=0.005). Berdasarkan hasil penelitian ini masa akan datang disarankan untuk melihat pengaruh beberapa faktor lain terhadap penurunan kapasitas paru.
Upaya Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil dalam Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K) melalui Pemberdayaan Kader Ningsih, Lisma; Novira, Daisy
Jurnal Kesehatan Vol 11, No 3 (2020): Jurnal Kesehatan
Publisher : Politeknik Kesehatan Tanjung Karang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26630/jk.v11i3.2239

Abstract

As a breakthrough in accelerating the reduction in maternal mortality rates, the government since 2007 has launched a Maternity Planning and Prevention Complications Program (P4K). One effort to increase knowledge is health promotion with a community empowerment strategy. This study aimed to determine the effect of empowering cadres on the knowledge and attitudes of pregnant women about P4K. The study design used a quasi-experimental design by pre and post-test with control group design. The study population was all pregnant women, the sample was pregnant women who were selected purposively consisted of 60 people, 30 people in the intervention group, and 30 control groups. To analyze the data, the researcher used a paired t-test and independent t-test. The results showed that in the intervention group there was an increase of knowledge score (70,67) for before and (92,50) for after cadres empowerment, while in the control group there was no difference in the average knowledge score (74,67) before and (71,00) after an intervention (p-value 0,351). Moreover, In the intervention group, there was an increase in the attitude score of pregnant women before (78.67) and after (86.12) cadres empowerment, but in the control group there was no difference in the average attitude score before (77,46) and after (77,67) intervention (p-value=0,524). Empowering cadres can increase the knowledge and attitudes of pregnant women about P4K. It is hoped that the Health Office will further improve the implementation of P4K on an ongoing basis through the active role of the community, especially cadres.
Analysis Of The Incidence Of Stunting, Malnutrition And Undernutrition Among Toddlers In Sari Mulya Village - Cengri - Seluma Regency - Bengkulu Year 2024 Theresiana, Yunita; Novira, Daisy; Nurdan, Jon Hendri; Pansori, Hartian; Harianja, Firman Bintara Maju
Student Scientific Journal Vol 2 No 2 (2024): Juli
Publisher : Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/ssj.v2i2.6601

Abstract

Stunting is a condition of growth failure in children (body and brain growth) or chronic malnutrition due to being malnourished for a long time, resulting in children being shorter than normal children of their age and having delays in thinking. The problem of stunting is still the main focus in handling nutritional problems in Indonesia. Method: This type of research is analytical observational research with a cross-sectional study design. The population and sample in this study were 40 toddlers aged 24-49 months who were taken by accidental sampling. Univariate, bivariate and multivariate data analysis using Chi-square analysis techniques. This research started from April 16 to May 15 2024. Results: The results of the study showed that 24 toddlers (60%) were stunted and 16 toddlers (40%) were not stunted. There is a relationship between the role of health workers (p=0.003), parenting style (p=0.009) and the availability of pediatricians (p=0.021). Conclusion: It is hoped that community health centers can create more constructive programs to minimize risk factors that cause stunting.
Studi Fenomenologi Persepsi Pasien dan Keluarga tentang Luka Kaki Diabetes Idramsyah, Idramsyah; Novira, Daisy
Health Information : Jurnal Penelitian Vol 15 No 3 (2023): September-Desember
Publisher : Poltekkes Kemenkes Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36990/hijp.v15i3.970

Abstract

Kondisi luka kaki diabetes memiliki berbagai permasalahan penyerta seperti luka yang tidak kunjung sembuh, bau luka, dan banyak eksudat luka, bahkan ancaman amputasi dan kecacatan. Respons pasien dan keluarga sangat bervariasi terhadap luka kaki diabetes yang dialami. Penelitian ini bertujuan untuk menggali persepsi pasien dan keluarga tentang luka kaki diabetes. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif yang menggunakan pendekatan fenomenologi. Wawancara mendalam dilakukan terhadap 12 partisipan yang merupakan keluarga dan pasien penyandang luka kronis kaki diabetes. Data yang telah diverbatim dianalisis dengang tahapan Colaizi. Hasil: Penelitian ini merumuskan 4 tema yaitu (1) pencetus luka kaki diabetes sederhana namun akibatnya kompleks, (2) semua penyandang DM berisiko mengalami luka kaki diabetes, (3) penyandang luka kaki diabetes menghadapai ancaman kecacatan dan amputasi, (4) luka kaki diabetes menimbulkan banyak beban. Penyandang luka kaki diabetes memiliki persepsi positif dan negatif terhadap luka yang dialami. Dampak dari persepsi yang diyakini terhadap proses penyembuhan luka perlu diidentifikasi lebih lanjut.
The Implementation Model Of Universal Health Coverage Management Serlianti, Lovitta; Novira, Daisy; Rohani, Tuti
Student Scientific Journal Vol 3 No 2 (2025): Juli
Publisher : Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/ssj.v3i2.8901

Abstract

The purpose of this research is to identify the supporting factors and inhibiting factors in the implementation of universal health coverage in North Bengkulu Regency. Specifically, this research provides novelty to the focus on building an implementation model for the implementation of universal health coverage. The method in this study used a qualitative method using a case study approach. The findings in this study are the best model in the implementation of universal health coverage at the district level, namely comprehensive population coverage, essential health service packages, financial protection, a strong and efficient health system, high quality health services, community participation, justice and equality, sustainable financing. Especially for sustainable financing, the Social Security Provider Agency for health must be proactive in the planning and budgeting stages of the regional revenue and expenditure budget and must ensure that the proposed funding needs for universal health coverage programs are integrated in the local government work plan for the following year.