Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENGOLAH MAKANAN DARI BAHAN POKOK SINGKONG MENJADI OLAHAN MAKANAN VARIATIF BAGI IBU-IBU PKK Kurniasih, Eem; Masduki, Lusi Rachmiazasi; Khasanah, Dian Ratu Ayu Uswatun; Prayitno, Edi; Ngastiti, Pukky Tetralian Bantining
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): Volume 5 No 1 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i1.25733

Abstract

Berdasarkan kondisi Ibu-Ibu PKK Dukuh Ocak-Acik RT.01 dan RW.02, Jati, Jaten Karanganyar-Surakarta, berkaitan dengan olahan berbagai variasi makanan dengan bahan dasar singkong mendapatkan hasil yang cukup memuaskan. Kegitan pelatihan IbM ini dapat mengembangkan ketrampilan dalam membuat berbagai olahan variasi makanan dengan bahan dasar singkong. Kegiatan pelatihan ini bertujuan untuk menambah ketrampilan, mengisi waktu luang dalam mengolah singkong dengan berbagai variasi. Pelaksanakan pengabdian masyarakat IbM ini akan berlangsung selama 6 bulan yaitu lebih tepatnya 8 kali pertemuan dengan mengoptimalkan program penyuluhan dan pelatihan dengan model pelatihan andragogi yaitu 70% praktek dan 30% teori. Hasil yang telah dicapai dalam program pengabdian ini adalah menambah pengetahuan dan ketrampilan Ibu-Ibu PKK tentang berbagai olahan variasi makanan dengan bahan dasar singkong. Mitra dapat menghasilkan karya berupa kue singkong dengan toping coklat, keju, serta wingko babat berbahan singkong dan keju singkong crispy. Sebanyak 11 mitra dapat menyelesaikan pelatihan dengan baik dan lancar.