Articles
RANCANG BANGUN SISTEM APLIKASI E-TICKET PADA MUSEUM NASIONAL INDONESIA BERBASIS ANDROID
Desti Listiani;
Susafaati SUF;
Wawan Gunawan
FORMAT Vol 8, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Mercu Buana
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22441/format.2019.v8.i1/004
Sebagaimana sesuai dengan misi yang tertera, Museum Nasional ingin mewujudkan kajian pengembangan permuseuman yang berkualitas, maka Museum Nasional perlu meningkatkan kinerjanya dalam menghadapi persaingan global yang semakin pesat. teknologi adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia. Penggunaan teknologi oleh manusia diawali dengan pengubahan sumber daya alam menjadi alat-alat sederhana. Dengan e-ticketing dapat mengurangi biaya proses tiket, menghilangkan fomulir kertas dan meningkatkan fleksibilitas pengunjung serta dapat membuat perubahan-perubahan dalam informasi dan harga tiket. Teknologi informasi Smartphone seperti Android memang sudah tidak asing bagi setiap elemen masyarakat seperti sekarang ini. Hadir nya teknologi informasi yang disematkan ke dalam smartphone dengan berbagai macam inovasi telah mempermudah kegiatan manusia dalam kehidupan sehari-hari. Algoritma Fisher-Yates Shuffle adalah sebuah algoritma yang menghasilkan permutasi acak dari suatu himpunan terhingga, dengan kata lain untuk mengacak suatu himpunan tersebut.
Aplikasi Enkripsi dan Dekripsi untuk Keamanan Komunikasi Data pada SMS (Short Message Service) Berbasis Android Menggunakan Algoritma Blowfish
Anggi Puspita Sari;
Ibrahim Mahardika Seno;
Wawan Gunawan
FORMAT Vol 8, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Mercu Buana
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.22441/format.2019.v8.i1/005
SMS menjadi salah satu layanan komunikasi yang paling disukai, karena setiap telepon seluler yang beredar baik mahal maupun murah memiliki layanan SMS. Namun banyak celah keamanan pada pengiriman SMS seperti SMS interception dan SMS Snooping. SMS interception adalah pencurian isi pesan SMS ketika dalam proses transmisi dari pengirim melalui Short Message Service Center (SMSC) dan menuju ke penerima. Dan SMS snooping lebih sering terjadi karena kelalaian pengguna telepon seluler. Contohnya ketika seseorang meminjamkan telepon selulernya pada orang lain untuk digunakan telepon. Pada saat itu orang tersebut dapat dengan sengaja atau tidak membuka isi pesan yang ada pada inbox SMS. Oleh karena itu, dengan menggunakan kriptografi memberikan jaminan keamanan data atau informasi dengan cara enkripsi dan dekripsi menggunakan salah satu algoritma kriptografi yaitu Algoritma Blowfish. Blowfish merupakan salah satu algoritma yang cukup kuat memiliki ruang kunci yang besar dan panjangnya bisa beragam, sehingga tidak mudah diserang pada bagian kuncinya. Aplikasi yang dihasilkan dibuat dengan Android Studio karena mudah dalam pengimplementasian algorima blowfish.
DESIGNING CHATBOT FOR COLLEGE INFORMATION MANAGEMENT
Herry Derajad Wijaya;
Wawan Gunawan;
Reza Avrizal;
Sutan M Arif
IJISCS (International Journal of Information System and Computer Science) Vol 4, No 1 (2020): IJISCS (International Journal of Information System and Computer Science)
Publisher : STMIK Pringsewu Lampung
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (226.988 KB)
|
DOI: 10.56327/ijiscs.v4i1.826
Information plays an important role in human daily life in which it is expected to be more understood, fast, clear and accurate. In line with technology development and the mission of Informatics study program to develop its services for college students, that is, information is derived through information systems and chat. Students in this case is whom study at the university, institution or academy. This study aims to create Chatbot as Virtual Assistant that provides information for college students through data stored on the system which contains Informatics study program and new information if the data is not founded. Chatbot is a computer program designed to socialize interactive conversations or communication to users (humans) through a text, sound and visual. Through this application, they are able to communicate for various pratical purposes such as customer service, information acquisition and a value of digital campus with integrated information system. Thus, Chatbot with artificial intelligence eases users to obtain information quickly and precisely.
APPLICATION ARABIC LEARNING BASED ON MULTIMEDIA USING ASYNCHRONOUS METHOD
Wawan Gunawan
IJISCS (International Journal of Information System and Computer Science) Vol 4, No 2 (2020): IJISCS (International Journal Information System and Computer Science)
Publisher : STMIK Pringsewu Lampung
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.56327/ijiscs.v4i2.894
Every school has different featured programs but it has similar goals to educate the nation based on faith and piety on Quran and As-Sunnah. Daily conversation will often be used between the school and the student's parents, both basic and later. To obtain maximum results in the learning process, it is necessary to use Arabic communication between the parents and the students outside the school. There are Parents difficulties to speak Arabic daily conversation to support the teaching and learning process at school and home. There is a deadlock between parents and students due to parents' lack of understanding in Arabic. How to helping the realization of the Arabic learning process given to students outside the school environment by repeating the learning process with parents with multimedia application tools and building Arabic learning applications by using asynchronous based multimedia applications.
Monitoring dan Evaluasi Kinerja Karyawan menggunakan Algoritma Simple Additive Weighting dan Hungarian
Wawan Gunawan;
Muhammad Riski Firmansyah
ILKOM Jurnal Ilmiah Vol 12, No 2 (2020)
Publisher : Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Univeristas Muslim Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33096/ilkom.v12i2.519.87-95
Monitoring and evaluating the performance of  employees of PT Akulaku Silvrr Indonesia still use microsoft excel application online,   which has some weaknesses, which is an obstacle in monitoring is that  adalah it is unable to give specific job orders   and can not provide due date information,whereas  in determining the provision of salary increase and employee benefits is done randomly and only based on the last education. Tohelp the company succeed in achieving its goals, a system can be needed that can help in making decisions on a large or small scale. The use of Simple Additive Weighting  (SAW) method can be used to determine pay raises and incentivize precisely and accurately  based on the specified criteria, while hungarian method is used to determine who will do the job at a difficult, easy and moderate level. So the rating for the salary increase for the support team is Andi Ansyah, Hangga Bagus, Chikal Aviv and Ray Awaludin. Determining the next task can be determined that Andi Ansyah can do the job easily and difficultly, Hangga Bagus can do the job easily and moderately, Chikal Aviv can do a medium and difficult job. While Ray Awaludin does not have the highest value for each job, so it is necessary to be given training.
Fuzzy logic algorithm and analytic network process (ANP) for boarding houses searching recommendations
Wawan Gunawan
ILKOM Jurnal Ilmiah Vol 13, No 1 (2021)
Publisher : Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Univeristas Muslim Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33096/ilkom.v13i1.750.18-30
Finding a boarding house is usually done manually or by visiting the boarding house in person. Several choices of boarding houses make boarding house seekers have to make choices according to the desired criteria, so it takes quite a long time. A decision support system is a system that can be used to help make decisions based on existing criteria for determining several alternatives to be selected. The methods used in this research are the Analytic Network Process (ANP) and the Fuzzy Logic method. This study employed several criteria in providing recommendations, including distance, price, facilities, security, number of spaces, parking space and convenience. The weighting of these criteria used the fuzzy logic method based on the priority scale determined by the boarding house seekers. This system has provided a recommendation for boarding houses based on the results of the calculation process using the ANP method and weighting using fuzzy logic. The result of calculations shows that the highest value was obtained by Munawar kos (boarding house) with a value of 6.55% and followed by Diding kos with a value of 6.52%.
IMPLEMENTASI ALGORITMA COLLABORATION FILTERING DALAM WEBSITE E-COMMERCE (STUDI KASUS TOKO INDRI COLLECTION)
Fajar Rizky;
Wawan Gunawan
Faktor Exacta Vol 15, No 1 (2022)
Publisher : LPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.30998/faktorexacta.v15i1.11741
teknologi informasi dan ilmu pengetahuan mengalami pengembangan dan semakin maju, Saat ini yang berkembang adalah situs belanja online, situs belanja online lebih popular dengan sebutan E-Commerce. Perkembangan situs belanja online membuat pelaku usaha memulai menjual barangnya melalui situs belanja online. E-Commerce merupakan tempat suatu kegiatan jual-beli yang di lakukan secara online antara pelanggan dan penjual tanpa harus bertemu langsung melalui situs atau website.Toko Indri Collection memasarkan dan menjual barang menggunakan media sosial, memasarkan dan menjual barang di sosial media sangat tidak aman untuk penjual dan pelanggan. Toko Indri Collection masih melakukan pencatatan secara manual dengan cara mencatat di buku. Cara seperti ini membutuhkan waktu yang lama untuk mencari data transaksi penjualan dan juga merekomendasikan barang kepada pelanggan. Dengan pembuatan website dan menggabungkan algoritma Collaborative Filtering dapat membantu penjualan agar dapat menginformasikan barang berkualitas berdasarkan rating pada produk. Dengan collaborative filtering menghasilkan prediksi tertingi yaitu dengan angka 5 dan 3.966
Penerapan Fuzzy Sugeno Orde Satu dalam Prediksi Pembelian
Devi Fitrianah;
Wawan Gunawan;
Anggi Puspita Sari
Faktor Exacta Vol 14, No 4 (2021)
Publisher : LPPM
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.30998/faktorexacta.v14i4.11268
Given the rapid advancement of information technology has a great influence in the fields of industry and services. This brings changes in competition between companies, so that company players must always create various techniques to survive. This study aims to assist SMEs in making purchases of the products they sell so that there is no excess stock. This research is calculated using the Fuzzy Sugeno algorithm with a system inference method that can be applied to determine the prediction of the number of purchases of goods. The prediction generated for the test data at week 30 is 60 pcs and this is less when compared to the real data, namely 70 pcs so that it can avoid overstock. Furthermore, the prediction results from the test data at week 21 to week 30 are tested to determine the error rate using the MAPE method, so that the result is 31.67%, and that means that the test is considered reasonable (reasonable).
Pemanfaatan Aplikasi Cam Multimedia pada Teknik Photo Editing untuk UMKM Kelurahan Palmerah, DKI Jakarta
Wawan Gunawan;
Yudo Devianto;
Saruni Dwiasnati;
Herry Derajad Wijaya
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol 6 No 4 (2021)
Publisher : Universitas Mathla'ul Anwar Banten
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.30653/002.202164.865
UTILIZATION OF MULTIMEDIA CAM APPLICATION IN PHOTO EDITING TECHNIQUES FOR MSMES IN PALMERAH KELURAHAN, DKI JAKARTA. This Community Service that we undertake together is excellent for assisting MSMEs increase their knowledge and abilities about marketing a product that uses digital technology by using a gadget called a multimedia cam to do photo editing so that the product looks appealing. Buyers want to see the goods in greater depth. So that MSMEs can rise and grow their businesses in the face of a pandemic, expanding their market, raising awareness, and increasing sales and profits. This service plan is being implemented in Palmerah Village with the goal of increasing the number of MSMEs registered in the village to 160 by 2020. MSMEs registered in Palmerah Village in 2020 are interested in a variety of business disciplines. It can be noted that 74% of respondents thought PKM activities in shooting training were very good; additionally, 36% of respondents thought future events were very good, and 35% desired the activity to be done again with current material and offline.
Perbandingan Algoritma K-Means dan K-Medoids Dalam Penclusteran Data Penjualan PT. United Teknologi Integrasi
Agung Lesmana;
Wawan Gunawan
Techno.Com Vol 21, No 3 (2022): Agustus 2022
Publisher : LPPM Universitas Dian Nuswantoro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33633/tc.v21i3.5845
Pencatatan transaksi penjualan dalam sebuah perusahaan merupakan hal yang sangat penting untuk dilakukan. Dengan pencatatan transaksi penjualan setiap harinya perusahaan dapat mengetahui peningkatan tingkat penjualan barang. Data transaksi penjualan berisi data barang yang telah terjual, jumlah barang, nama barang, harga barang serta nama pelanggan yang melakukan pembelian barang. Data penjualan ini dapat dimanfaatkan untuk membantu perusahaan dalam meningkatkan penjualan perusahaan. Penelitian ini memanfaatkan teknik data mining yaitu clustering data dengan algoritma K-Means dan K-Medoids pada data penjualan. Pada penelitian ini dilakukan clustering data penjualan, data yang diambil dimulai dari tahun 2018 – 2020 di PT United Teknologi Integrasi. Data diambil dari tahun 2018 dikarenakan sistem pencatatan yang diterapkan di perusahaan ini mulai digunakan pada sejak tahun 2018. Penentuan clustering ditentukan dengan menggunakan metode elbow yang menunujukan hasil cluster yang paling optimal dibentuk adalah sebanyak tiga cluster, yaitu produk yang terjual paling laris, laris dan kurang laris. Dari hasil tersebut dimanfaatkan untuk memberikan promosi yang lebih banyak kepada produk yang ada pada cluster kurang laris untuk dapat meningkatkan penjualan. Kemudian dilakukan perbandingan hasil clustering algoritma dengan uji kualitas cluster menggunakan metode Silhouette Index yang menghasilkan nilai maksimum Index 0.404 pada algoritma K-Means sedangkan 0.376 pada algoritma K-Medoid.