Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL SeMaRaK

Pengaruh Kualitas Layanan Dan Harga Pada Keputusan Konsumen Di Tip Top Supermarket Ciputat Anggraini, Rr Renny; Hermawan, Hengki; Nurlina, Ida
JURNAL SeMaRaK Vol. 6 No. 1 (2023): JURNAL SEMARAK
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/smk.v6i1.32262

Abstract

Penelitian memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan dan harga padakeputusan pembelian konsumen di TipTop Supermarket Ciputat. Penelitian menggunakan metodekuantitatif purposive sampling dengan memakai 135 konsumen sebagai sampel penelitian diTipTop Supermarket Ciputat. Pengolahan data menggunakan software SPSS untuk melihatpengaruh variabel bebas pada variabel terikat. Hasil penelitian membuktikan kualitas layanan danharga berpengaruh positif pada keputusan pembelian konsumen di TipTop Supermarket Ciputat.Kata Kunci: Kualitas Layanan, Harga, Keputusan Pembelian