Pamungkas, Bintoro Ady
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Bangun Ruang Siswa SMP melalui Model Project Based Learning dengan Metode Learning Station Rotation Pamungkas, Bintoro Ady; Nugroho, Didit Budi; Prihatnani, Erlina; Irfani, Nur
Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika Vol 7, No 1 (2025): Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/imajiner.v7i1.20433

Abstract

Penelitian ini bertujuan guna meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas IX-D SMP Negeri 1 Salatiga materi bangun ruang dengan mengimplementasikan model Project-Based Learning (PjBL) diintegrasikan dengan metode Learning Station Rotation. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan pelaksanaan dua siklus. Hasil observasi awal menunjukkan rendahnya prestasi belajar siswa dengan nilai rerata asesmen diagnostik sebesar 59,1. Pada siklus pertama, penerapan PjBL dengan metode demonstrasi menghasilkan rata-rata nilai belajar sebesar 71,58, namun belum mencapai kriteria ketuntasan minimal (KKM) 75. Dalam siklus kedua, dengan penerapan Learning Station Rotation, rata-rata evaluasi belajar siswa meningkat signifikan menjadi 82,89. Temuan ini menunjukkan bahwa integrasi PjBL dan Learning Station Rotation efektif guna meningkatkan hasil belajar siswa, serta memberikan kontribusi bagi pengembangan metode pembelajaran yang inovatif dan kreatif. Penelitian ini diharapkan mampu menjadi acuan untuk pendidik dalam merancang strategi pembelajaran yang efektif di kelas.