Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

PERANCANGAN KOMBINASI DUA SISTEM KEAMANAN PADA KENDERAAN BERMOTOR Herdianto
Jurnal Teknik dan Informatika Vol 6 No 2 (2019): JUTI
Publisher : UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (637.346 KB)

Abstract

Masalah pencurian dari dahulu hingga sekarang tidak pernah ada habis-habisnya berbagai macam cara dilakukan pencuri untuk mengelabui petugas ataupun korban sehingga dapat saja terjadi diberbagai tempat seperti rumah, perparkiran hingga perkantoran. Untuk mengatasi permasalahan ini telah dilakukanpenelitian yang mengkombinasikan dua system keamanan kenderaan bermotor yaitu dengan GPS dan Sidik Jari. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah aplikasi demonstrasi. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan diketahui bahwasan nya rancangan dua system keamanan beroperasi dengan baik dengan tingkatkeberhasilan operasi mencapai 100%.
PERANCANGAN PENGISIAN DAN PENGHITUNGAN GALON AIR OTOMATIS MENGGUNAKAN MIKROKROTOLER AT8535 Herdianto
Jurnal Teknik dan Informatika Vol 5 No 1 (2018): JUTI
Publisher : UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (572.483 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang sebuah sistem pengisian galon air otomatis menggunakan mikrokontroler AT8535 yang dapat menjawab permasalahan yang ada pada sistem pengisian galon air saat ini yaitu sistem pengisian galon air akan dilengkapi dengan alat penghitung volume air masuk dan telah mampu untuk melayani pembelian air berdasarkan nilai nominal yang diajukan konsumen serta untuk mengetahui akurasi dari sistem pengisian galon air otomatis yang telahdirancang. Pada penelitian ini system pengisian gallon air otomatis terdiri dari 3 bagian yaitu sensor, mikrokontroler dan output. Untuk menyelesaikan penelitian ini metode yang digunakan adalah aplikasi dengan demontrasi. Dari hasil pengujian yang dilakukan tingkat akurasi pengisian volume air mencapai 100%.
PENERAPAN MANAJEMEN RISIKO DI MASA PANDEMI (Studi pada UMKM) Maureen; Yanti, Juni; Desy Novita Sary; Albert; Herdianto; Richie
Fortunate Business Review Vol. 3 No. 1 (2023): Fortunate Business Review
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Universal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi penerapan manajemen risiko mulai dari tahap pengidentifikasian risiko, pengelolaan risiko hingga pengendalian risiko oleh UMKM pada umumnya di masa pandemi. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif, literatur review dengan sumber data berasal dari jurnal nasional bereputasi. Hasil penelitian menyebutkan bahwa di masa pandemi UMKM memiliki risiko produk, pemasaran dan promosi, serta keuangan. Dalam pengelolaan manajemen risiko UMKM memiliki solusi seperti inovasi-inovasi pemasaran berbiaya rendah yang mempu mempertahankan jumlah penjualan, menghitung penyusutan setiap aset yang dimiliki serta imbal hasil investasi usaha terkait inflasi dan biaya produksi. UMKM seharusnya mengendalikan risiko agar mampu bertahan di masa pandemi dengan bantuan asuransi, mengasah kemampuan untuk melihat peluang, melakukan marketing seluas-luasnya dengan bantuan sosial media ataupun marketlplace.
Sosialisasi Obat Keluarga dengan Manfaatan Tanaman Jahe (Zingiber Officinale) sebagai Jamu Instan Kering yang Berkhasiat di Desa Sukasari Nurazizah; Syura, Ilman; Roihanah; Nirvana; Herdianto; Desniarti; Nurdalillah
Aceh Journal of Community Engagement (AJCE) Vol 2 No 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : LPPM Umuslim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51179/ajce.v2i2.2315

Abstract

Medicinal plants are plants that are planted and cultivated by the community both in the field and in the yard which are used to fulfill the family's need for medicines. Medicinal plants or TOGA are often referred to as the pharmacy of life. The use of TOGA is utilized empirically because of its many properties and low side effects compared to the use of modern drugs when consuming for a long period of time. This socialization aims to increase the knowledge of the community including the efficacy of ginger, the substances contained in ginger, how to make dried instant ginger, how to serve ginger wedang drinks, and how to select quality ginger that meets Indonesian national standards. From this socialization, the community can also utilize TOGA in an effort to improve health.
Rancang Bangun Aplikasi Pembelajaran yang di Personalisasikan Berdasarkan Mata Kuliah Studi Kasus Program Studi Sistem Komputer UNPAB panjaitan, fahrul syahrijal; Muhammad Iqbal; Herdianto
Jurnal Nasional Teknologi Komputer Vol 5 No 3 (2025): Juli 2025
Publisher : CV. Hawari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Teknologi digital telah mendorong perubahan signifikan dalam dunia pendidikan tinggi, termasuk dalam strategi pengajaran pada berbagai mata kuliah. Salah satu pendekatan inovatif yang muncul adalah Personalized Learning System (PLS), yaitu sistem pembelajaran yang dirancang untuk menyesuaikan materi, metode, dan kecepatan belajar berdasarkan karakteristik individual mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah sistem pembelajaran personal khusus untuk mata kuliah Jaringan Komputer, serta menganalisis potensi dan tantangan implementasi Personalized Learning Systems di lingkungan perguruan tinggi. Penelitian ini diharapkan dapat mendukung transformasi digital pendidikan tinggi yang lebih inklusif, adaptif, dan berorientasi pada kebutuhan individu mahasiswa serta menjadi bahan evalusi terhadap sistem pembelajaran personal yang ada. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan aplikasi pembelajaran pada mata kuliah Jaringan Komputer yang menggunakan metode Personalized Learning System memberikan dampak positif terhadap motivasi belajar dan performa akademik mahasiswa. Aplikasi ini merekomendasikan integrasi Personalized Learning System ke dalam kurikulum berbasis teknologi untuk mendukung pembelajaran yang lebih adaptif, efektif, dan berkelanjutan di tingkat perguruan tinggi.
Student Grade Input Information System Using Waterfall Method with Web-Based Student Attendance Data Analysis Feature (Case Study: SDN 064037 Medan Tembung) Siregar, Sarmaia; Donni Lesmana Siahaan, Muhammad; Herdianto
Bahasa Indonesia Vol 17 No 06 (2025): Instal : Jurnal Komputer
Publisher : Cattleya Darmaya Fortuna

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54209/jurnalinstall.v17i06.409

Abstract

The development of information technology in the digital era requires educational institutions to adopt web-based information systems to improve the efficiency of data management. The process of entering grades and attendance that is still carried out manually has the potential to cause recording errors and delays in reporting. This research aims to design and build a web-based student score input information system with the Waterfall development method, and is equipped with a student attendance data analysis feature. This study was conducted at SDN 064037 Medan Tembung using observation, interview, and literature study methods. The development results show that the system built is multiuser and supports a secure and structured digital value input, attendance, and reporting process. This system makes it easy for teachers and admins to access and manage student data in real-time, accurate, and efficient manners.