Vanreider Sinaga
Universitas Methodist Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH SISTEM KOMPENSASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA CV. ZEGES MEDAN Selamat Siregar; Vanreider Sinaga; Elisa Citra Manihuruk
Jurnal Ilmiah METHONOMI Methonomi Edisi Khusus (Suplemen) Tahun 2018
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Methodist Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada CV.Zeges. Masalah yang dihadapi adalah apakah sistem kompensasi mempengaruhi produktivitas kerja karyawan pada CV.Zeges. Berdasarkan masalah tersebut peneliti membuat hipotesis yaitu terdapat pengaruh kompensasi terhadap produktivitas kerja karyawan. Metode yang digunakan peneliti untuk menganalisis hubungan prodiuktivitas terhadap kinerja karyawan adalah metode Statistik, yaitu dengan menggunakan analisis regresi liniersederhana. Dari hasil analisis regresi yang dilakukan menunjukkan bahwa kompensasi memberikan pengaruh yang siqnifikan terhadap produktivitas kerja karyawan, yaitu sebesar 83.8% dipengaruhi kompensasi