Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search
Journal : JURNAL SIMETRIK

ANALISIS LAJU PENDINGINAN BAHAN MAKANAN DALAM COOLBOX UNTUK PEMASARAN DENGAN WATER MISTING SYSTEM DI KOTA AMBON Leslie S Loppies; Eka Rahmat Mahayani Anthonio Putera Lilipaly
JURNAL SIMETRIK Vol 11, No 1 (2021)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/js.v11i1.620

Abstract

Food preservation can be done by using cooling system, however, the preservation used in Ambon traditional market is still the old ways of pouring cold water on the materials. The method caused many types of pollution such as smell, dirty puddle, and the damage of the road. By using a more effective and efficient cooling system, the food material is expected to be more clean, the market will be better and less damaged road. This will result in a happier customer and seller. The water misting system can keep the materials temperature at 10-15⁰C. The materials use is kale and fish. These materials can last all day and looked fresh. This system did not create pollution, dirty water puddle, and also consumed less water.
PENGGUNAAN FAN TYPE HOLOGRAM DENGAN SOLAR CELL SEBAGAI PILIHAN ALTERNATIF BILLBOARD DI KOTA AMBON Eka Rahmat Mahayani Anthonio Putera Lilipaly; Eka Adhitya Dharmawan
JURNAL SIMETRIK Vol 11, No 1 (2021)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/js.v11i1.621

Abstract

This research aimed to investigate the use of fan type hologram, that is considered to be a new technology, to replace conventional billboard. Billboard usage consumes plenty of energy and is not flexible. Fan type hologram is expected to reduce the electricity use and becomes more attractive to the general society. Prototype of the system build with solar cell as the source of energy, and battery as the storage. The energy from the sun is also measured to confirmed the energy supply is enough.The experiment showed that the initial cost for billboard is less expensive than the fan type hologram. On the other hand, the use of electricity of fan type hologram is much less than the billboard. It is also does not pay the monthly electricity bill, while conventional billboard needs to pay around Rp.252.000,- per month. 91.2% respondents agree for the replacement of the conventional billboard with fan type hologram.
EFISIENSI SOLAR DRYER UNTUK PENGAWETAN IKAN DAN PISANG Eka Adhitya Dharmawan; Eka Rahmat Mahayani Anthonio Putera Lilipaly
JURNAL SIMETRIK Vol. 13 No. 1 (2023)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/js.v13i1.1238

Abstract

Ikan dan pisang merupakan makanan yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia. Kapasitas produksi yang tinggi pada bahan makanan dan buah tersebut sering menyebabkan banyak yang terbuang. Terbuangnya bahan makanan ini dapat diatasi dengan metode pengawetan. Salah satu metode pengawetan yang dapat dilakukan adalah dengan cara pengeringan. Salah satu metode pengeringan yang efektif yaitu dengan menggunakan alat Solar Dryer. Penggunaan Solar Dryer berfungsi lebih baik dibandingkan dengan pengeringan langsung di bawah sinar matahari. Penelitian ini dimulai dengan pembuatan alat pengering, dan dilanjutkan dengan ujicoba proses pengeringan bagi pisang dan ikan. Ujicoba dilaksanakan selama (1) satu hari bagi masing-masing bahan, dan data diambil tiap 30 menit. Hasil penelitian menunjukkan efisiensi untuk pengeringan pisang adalah sebesar 12.2%, sementara untuk pengeringan ikan adalah sebesar 8.98%.
EFISIENSI WATER MISTING SYSTEM DALAM MEMPERTAHANKAN KUALITAS SAYUR Eka Rahmat Mahayani Anthonio Putera Lilipaly; Erwin Bravor Pattikayhatu; Edison Effendy
JURNAL SIMETRIK Vol. 13 No. 1 (2023)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/js.v13i1.1240

Abstract

Sayur yang biasanya dijual pada pasar-pasar swalayan dipajang  di  dalam lemari-lemari  pendingin atau diletakkan pada rak yang berada pada ruangan yang dingin dan memiliki sistem pendingin,  sedangkan di pasar-pasar tradisional sayur ini  hanya dihamparkan di atas meja-meja penjualan, sebagian lagi ditumpuk pada wadah-wadah yang bukan merupakan tempat penyimpanan sayur dan  tidak dilengkapi dengan alat pendingin. Penelitian sebelumnya menunjukkan bahwa kehilangan berat sayur dengan menggunakan sistem water misting dapat dipertahankan sebanyak 6.25% dari berat semula, dengan efisiensi alat pendingin water misting sebesar 61.47%. Penelitian ini diharapkan bisa mendapatkan metode baru terutama sistem kontrol yang dapat diaplikasikan  sesuai dengan kebutuhan manusia khususnya untuk pedagang sayur sehingga mempermudah pekerjaan dengan tidak lagi menyiram atau memercikkan air di atas sayur secara manual tetapi secara otomatis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa efisiensi terbaik diperoleh pada waktu penyemprotan 7 menit dengan istirahat selama 2 menit sebesar 65.6%, lebih baik 4% dari penelitian sebelumnya.