Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen

Peningkatan Kualitas Perangkat Desa Dalam Meningkatkan Kualitas Umkm Dengan Digital Marketing di Desa Sukajadi Bogor Wahyu Nurul Faroh; Hastono Hastono; Irmal Irmal
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen Vol 3, No 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen
Publisher : Unpam Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/kmm.v3i4.37155

Abstract

Penyelenggara Pengabdian Kepada Masyarakat dari Universitas Pamulang yaitu Ibu Wahyu Nurul Faroh, S,Kom, M.M, H. Haston, S.E, M.M danĀ  Irmal, S.IP., M.M dibantu Koordinator Desa Sukajadi. serta dosen-dosen Manajemen dan bisnis universitas Pamulang. Dengan memberikan bimbingan dan pelatihan kepada perangkat desa dan masyarakat di harapkan pengabdian kepada masyarakat ini dapat membantu perekonomian masyarakat desa sukajadi dan menyuntikan dana untuk sektor usaha dengan menggunakan dana desa, Perakngkat desa suakjadi membantu mengembangkan UMKM dengan mengenalkan dan memberi pelatihan digital market melalui sosial media (instagram for business). Perangkat desa dan masyarakat berharap sektor UMKM di Desa Sukajadi dapat menembus pasar nasional dan masuk daftar UMKM Kabupaten Bogor dengan menggunakan digital marketing. Saat ini pihak desa juga menjadikan kerajinan masyarakat sebagai salah satu oleh-oleh asal Gunung Salak terutama desa Sukajadi Kecamatan Tamansari.