Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

DIGITALISASI DAN SERTIFIKASI DOKUMEN SEKOLAH Syahril Rizal; Trisninawati; Margaretha Andriani; Nyimas Sopiah; Rahayu Amalia
JURNAL NGABDIMAS Vol. 6 No. 02Desember (2023): NGABDIMAS (Pengabdian Pada Masyarakat)
Publisher : P3M Institut Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/ngabdimas.v6i02 Desember.186

Abstract

Sekolah merupakan tempat belajar siswa dan siswi.. dalam pengelolaan sekolah, tentu saja tidak terlepas dari arsip atau dokumen sekolah. Dokumen ini sangat penting di dalam pengelolaan sekolah, dimulai dari dokumen siswa atau siswi sampai dengan dokumen pengelolaan sekolah. Sejauh ini dokumen sekolah belum tersimpan secara digital. Oleh karena itu mengingat perkembangan teknologi yang semakin pesat, dokumen sekolah perlu dilakukan penyimpanan secara digital, sehingga dapat meminimalkan penyimpanan manual yang membutuhkan tempat yang besar. Pengabdian kali ini merupakan kegiatan untuk membatu pihak sekolah di dalam mendokumentasikan dokumen secara digital. Berdasarkan wawancara, banyak dokumen yang belum dilakukan secara digital, sehingga diperlukan pengetahuan di dalam melakukan penyimpanan secara digital. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan pemahaman dan keterampilan pihak sekolah di dalam melakukan digitalisasi dan sertifikasi dokumen sekolah.
E-Perpus SMA Negeri 1 Cengal Menggunakan Metode Extreme Programming Renaldi Agustian Hamzah; Syahril Rizal
Kesatria : Jurnal Penerapan Sistem Informasi (Komputer dan Manajemen) Vol 5, No 2 (2024): Edisi April
Publisher : LPPM STIKOM Tunas Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/kesatria.v5i2.356

Abstract

A library is an institution or place that has an important role in providing access to various types of information, knowledge and reading materials. High school libraries have a very crucial background as providers of learning resources which provide various types of learning resources including textbooks, references, journals, magazines and digital materials. These learning resources support students in various subjects and encourage them to understand the concept of the learning process better. Currently, the library at SMA Negeri 1 Cengal is currently searching for references in the form of books or other reading sources done manually, namely by involving library staff to look for books that visitors want to borrow or the borrowing process is still carried out using a manual recording process with large books. In this research the author used the extreme programming (XP) method. To overcome the problems mentioned above. Researchers used Extreme Programming techniques in the Agile Methods methodology to build this library information system. The development process is simplified with Extreme Programming, which makes it more adaptable and versatile. It also offers alignment with design and functionality changes, and is easy to handle. 
IMPLEMENTASI CLOUD COMPUTING AMAZON WEB SERVICES (AWS) PADA WEB PEMBELAJARAN WAWASAN NUSANTARA Rian Suprayogi; Fatoni; Syahril Rizal; Ilman Zuhriyadi
JURNAL ILMIAH BETRIK Vol. 14 No. 03 DESEMBER (2023): JURNAL ILMIAH BETRIK : Besemah Teknologi Informasi dan Komputer
Publisher : P3M Institut Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/betrik.v14i03 DESEMBER.138

Abstract

Seiring berkembangnya dunia digital saat ini dan dengan kemajuan teknologi informasinya tidak begitu sulit dalam mencari berbagai sumber informasi yang kita inginkan baik berupa informasi hiburan atau pembelajaran yang dapat menambah wawasan, salah satu contohnya ialah mencari informasi melalui sebuah web. Wawasan nusantara merupakan cara pandang mengenai diri dan tanah air sebagai aspek kehidupan yang beragam. Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan teknolgi Amazon Web Service (AWS) pada web pembelajaran wawasan nusantara. Metode yang digunakan adalah pengembangan sistem web engineering dan Network Development Life Cycle (NDLC). Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah web pembelajaran wawasan nusantara dengan menggunakan layanan Amazon Web Services (AWS). Dengan adanya web pembelajaran ini diharapkan akan memudahkan pengguna dalam memperoleh informasi mengenai ciri khas dan keberagaman dari daerah yang ada di nusantara ini. Dalam penelitian ini menggunakan metode Network Development Life Cycle (NDLC) dan web engineering serta pengumpulan data menggunakan studi literatur dimana semua data terkait AWS dikumpulkan berasal dari buku, jurnal serta artikel ilmiah ataupun sumber lainnya di internet.