Abstrak: Peningkatan Hasil Belajar IPS dengan Media Lingkungan kelas III SDN 03 Sangat Molo. Penelitian ini bertujuan untuk mengubah perilaku peserta didik yang meliputi pengetahuan, penalaran, kecakapan, dan kebiasaan dengan penggunaan Media Lingkungan Sekitar pada pembelajaran IPS kelas III SDN 03 Sangat Molo. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif, berdasarkan hasil pengolahan data Pada siklus I diperoleh hasil bahwa hasil belajar belum maksimal. Persentase ketuntasan belajar mencapai 66,67 %. Pada Siklus II setelah dilakukan refleksi dan pembenahan, diperoleh hasil persentasi ketuntasan belajar 91,67%. Dari penelitian ini diperoleh simpulan bahwa melalui penggunaan Media Lingkungan Sekitar, hasil belajar siswa kelas III SDN 03 Sangat Molo Tahun Pelajaran 2011/2012 dapat ditingkatkan. Akhirnya penulis menyarankan kepada guru mata pelajaran lainnya / guru kelas SDN 03 Sangat Molo untuk dapat menggunakan Media Lingkungan Sekitar dalam pembelajaran mata pelajaran yang diampunya. Kata Kunci: Media Lingkungan Sekitar, Prestasi, IPS Abstract: Peningkatan Hasil Belajar IPS dengan Media Lingkungan kelas III SDN 03 Sangat Molo. Penelitian ini bertujuan untuk mengubah perilaku peserta didik yang meliputi pengetahuan, penalaran, kecakapan, dan kebiasaan dengan penggunaan Media Lingkungan Sekitar pada pembelajaran IPS kelas III SDN 03 Sangat Molo. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif, berdasarkan hasil pengolahan data Pada siklus I diperoleh hasil bahwa hasil belajar belum maksimal. Persentase ketuntasan belajar mencapai 66,67 %. Pada Siklus II setelah dilakukan refleksi dan pembenahan, diperoleh hasil persentasi ketuntasan belajar 91,67%. Dari penelitian ini diperoleh simpulan bahwa melalui penggunaan Media Lingkungan Sekitar, hasil belajar siswa kelas III SDN 03 Sangat Molo Tahun Pelajaran 2011/2012 dapat ditingkatkan. Akhirnya penulis menyarankan kepada guru mata pelajaran lainnya / guru kelas SDN 03 Sangat Molo untuk dapat menggunakan Media Lingkungan Sekitar dalam pembelajaran mata pelajaran yang diampunya. Key word: Media Lingkungan Sekitar, Prestasi, IPS