Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Journal of Knowledge Management

Analisis Tata Kelola pada Desa Mekarsari Kecamatan Cilawu Kabupaten Garut Desi Qoriah; Neng Devi Widia; Imas Purnamasari
Journal of Knowledge Management Vol 16, No 1 (2022): Journal Of Knowledge Management
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jkm.v16i1.2117

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendalami tata kelola yang diterapkan di desa Mekarsari kecamatan Cilawu kabupaten Garut. Metode Penelitian yang digunakan analisis Kualitatif dengan pengumpulan data menggunakan studi pustaka, wawancara serta observasi. Sedangkan teknik pengelolaan data menggunakan teknik purposes sampling. Hasil yang diperoleh pada penelitia ini menunjukan bahwa Tata Kelola cukup baik, ditunjukkan dengan diterapkannya transparans, akuntabilitas, responsivitas, orientasi consensus, efektivitas, meskipun masih ditemukan kurangnya partisipasi masyarakat terhadap keterlibatan kebijakan pemerintahan desa.
Analisis yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan di PT. Jamafac Bandung Imas Purnamasari; Desi Qoriah
Journal of Knowledge Management Vol 15, No 1 (2021): Journal Of Knowledge Management
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jkm.v15i1.2134

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja dan stres kerja terhadap kinerja karyawan pada bagian Spent Pot Lining di PT. Jamafac Bandung. Pada penelitian ini digunakan pendekatan kuantitatif dan metode deskriptif analisis. Populasi pada penelitian ini adalah karyawan PT. Jamafac bagian Spent Pot Lining (SPL) yang berjumlah 85 orang. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknil sampel sensus yang mana seluruh populasi digunakan sebagai sampel penelitian. Untuk memperoleh data dilakukan observasi, wawancara, observasi lapangan, dan studi pustaka. Untuk memperoleh hasil penelitian digunakan teknik analisis data regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa lingkungan kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Selain itu, variabel stres kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Dan hasil uji simultan diperoleh hasil lingkungan kerja dan stres kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan.