Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

Pendampingan Terapi Kelompok Untuk Menurunkan Kecenderungan Perilaku Bullying Pada Siswa SDN 1 Ketindan Kec. Lawang chantika mahadini; Mayang Wulandari
Jurnal Pengabdian Soepraoen Vol 1 No 1 (2023): JPSOE Vol 1 No 1
Publisher : Institut Teknologi, Sains, dan Kesehatan RS.DR. Soepraoen Kesdam V/BRW

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perilaku bullying adalah segala bentuk penindasan atau kekerasan, yang dilakukan secara sengaja oleh satu orang atau kelompok yang lebih kuat, yang bertujuan untuk menyakiti orang lain dan dilakukan secara terus menerus. Perilaku bullying kerap kali dilakukan oleh anak usia sekolah dasar, perilaku yang dilakukan secara terus menerus akan berdampak negatif kepada korban dan pelaku. Mitra pada pengabdian masyarakat ini adalah siswa SDN 1 Ketindan Lawang. Menurut studi pendahuluan yang dilaksanakan, siswa-siswi SDN 1 Ketindan Lawang sebagian besar melakukan perilaku bullying seperti mengucilkan, memerintah, mengejek, menyuruh dan lalin sebagainaya. Kegiatan pengabdian masyarakat yang berupa pendampingan kelompok yang bertujuan untuk menurunkan perilaku bullying pada siswa SDN 1 Ketindan Lawang. Solusi yang ditawarkan untuk permasalahan mitra yaitu kegiatan berupa penyuluhan tentang bullying dan pendampingan kelompok kepada siswa yang memiliki kecenderungan perilaku bullying. Metode pelaksanaan pengabdian adalah berupa metode penyuluhan dan pendampingan kelompok yang terdiri dari 4 sesi. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah kelompok mitra bisa memahami dan mengidentifikasi bullying serta kelompok mitra bisa menurunkan perilaku kecenderungan bullying.
CHENGQI, TONGZILIAO AND YINTANG POINT ACUPUNCTURE IN IMPROVING THE CASE OF MYOPIA VISUS Wulandari, Mayang; Mahadini, Chantika
Journal of Vocational Health Studies Vol. 2 No. 2 (2018): November 2018 | JOURNAL OF VOCATIONAL HEALTH STUDIES
Publisher : Faculty of Vocational Studies, Universitas Airlangga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (141.867 KB) | DOI: 10.20473/jvhs.V2.I2.2018.56-59

Abstract

Background: Myopia, commonly referred to as shortsightedness, is one of the top five causes of blindness worldwide. It is said that in patients with myopia, intraocular pressure has a relationship that tends to increase at the severity of myopia. Purpose: To analyze the effect of acupuncture in improving myopia visus. Method: The method used in this research was pre-experimental design with the pretest-posttest design. Experimental research is an experimental activity, which aims to find out a symptom or influence that arises, as a result of certain treatments. Result: Acupuncture could improve myopia vision. Conclusion: Acupuncture could repair myopia vision and provided some opportunities for sustainable scientific development through subsequent research on myopia.
Pendampingan Pemberdayaan UKS dan Kebersihan Kamar Mandi SDN 01 Ketindan Lawang Jawa Timur Wulandari, Mayang; Khiong, Tjhia Khie; Ristanto, Riki; Mahadini, Chantika
Journal of Health Innovation and Community Services Vol. 2 No. 1 (2023): Journal of Health Innovation and Community Services
Publisher : PPPM Stikes Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54832/jhics.v2i1.106

Abstract

SDN 01 Ketindan already has a UKS but it has been abandoned due to the pandemic. The UKS temporarily functions as a storage area only. In addition, SDN 01 Ketindan has several dirty smelling bathrooms with several broken doors so students cannot use them. The purpose of this community service activity is to increase the knowledge and skills of partners (SDN 01 Ketindan students) regarding the function of the UKS for health services and overcoming minor injuries experienced by students or teachers. take a clean bath and cultivate the habit of keeping the bathroom clean to stay healthy. This community service was carried out through counseling methods about bathroom cleanliness and the importance of UKS. Apart from that, infrastructure repairs were carried out in this case the bathrooms by replacing all the doors, cleaning the floors, repairing leaking bathtubs, and repainting the walls. This community service has been carried out by educating school residents about UKS knowledge and bathroom cleanliness as well as products in the form of repairs to all bathrooms as a means of supporting teaching and learning activities. This activity is still ongoing because UKS infrastructure and training for UKS officers have not been carried out due to funds still being allocated for bathroom repairs.
INTERVENSI AKUPUNKTUR TERHADAP INSOMNIA PADA PENDERITA PENYAKIT KRONIS DI PRAKTIK AKUPUNKTUR CM PASURUAN Mahadini, Chantika; Leny Candra
Cakrawala Medika: Journal of Health Sciences Vol. 3 No. 2 (2025): Cakrawala Medika: Journal of Health Sciences
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Medika Suherman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59981/pgb8mv52

Abstract

Insomnia merupakan kondisi di mana seseorang mengalami perubahan kuantitas dan kualitas pola tidur sehingga mengakibatkan ketidaknyamanan dan penurunan produktivitas. Efek jangka panjang dari insomnia dapat mengganggu kesehatan fisik maupun mental. Tujuan umum dari penelitian ini adalah untuk mengurangi insomnia pada penderita penyakit kronis. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan rancangan one-group pre-test and post-test design. Populasi penelitian adalah seluruh penderita insomnia dengan penyakit kronis yang berkunjung ke Praktik Akupunktur “CM” di Pasuruan pada bulan April-Mei 2025. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Variabel independen berupa intervensi akupunktur, yaitu tindakan terapi dengan penusukan jarum pada titik akupunktur. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah tingkat insomnia pada penderita penyakit kronis yang diamati melalui perubahan kualitas tidur sebelum dan sesudah intervensi. Instrumen pengukuran menggunakan Insomnia Severity Indeks. Metode analisis data menggunakan Uji paired T-Test untuk membandingkan data sebelum dan sesudah intervensi akupunktur. Hasil analisis statistik menggunakan Uji paired T-Test diperoleh nilai signifikansi Sig. (2-Tailed) = 0,000 yang berarti lebih kecil dari 0,05. Oleh karena itu, hipotesis nol (Ho) ditolak dan hipotesis alternatif (H1) diterima, yang menunjukkan bahwa terapi akupunktur mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap penurunan insomnia pada pasien penyakit kronis di Praktik Akupunktur “CM” Pasuruan. Hasil penelitian menjukkan bahwa intervensi akupunktur efektif dalam menurunkan Tingkat insomnia pada penderita penyakit kronis. Dengen demikian, akupunktur dapat menjadi salah satu alternatif terapi nonfarmakologis yang bermanfaat dalam menangani insomnia pada penderita penyakit kronis.