Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

HUBUNGAN KECERDASAN INTERPERSONAL SISWA DENGAN PERILAKU VERBAL BULLYING DI SD NEGERI 40 BANDA ACEH Amalia Wahyuni; Sulaiman ,; Mahmud HR.
Jurnal Pesona Dasar Vol 3, No 4 (2016): Oktober 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kurangnya kecerdasan interpersonal adalah salah satu akar penyebab tingkah laku yang tidak diterima secara sosial. Rendahnya kecerdasan interpersonal dapat menyebabkan terjadinya perilaku verbal bullying. Penelitian ini mengangkat masalah adakah hubungan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying di SD Negeri 40 Banda Aceh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying di SD Negeri 40 Banda Aceh. Hipotesis penelitian yakni terdapat hubungan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying di SD Negeri 40 Banda Aceh.  Penelitian ini menggunakan jenis penelitian korelasional dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 40 Banda Aceh dengan populasi sebanyak 135 siswa dan sampel sebanyak 101 siswa. Populasi diambil dari 5 kelas, yaitu kelas IVA, IVB, VA, VB, dan kelas VI. Instrumen yang digunakan adalah angket tertutup dari masing-masing variabel dengan menggunakan skala likert. Uji reliabilitas dan uji prasyarat analisis menggunakan SPSS 16.0. Pengujian hipotesis menggunakan uji korelasi Product Moment dengan bantuan SPSS 16,0. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh gambaran kecerdasan interpersonal siswa pada kriteria sedang dengan frekuensi relatif 80,2 % dan perilaku verbal bulying berada pada kriteria rendah dengan perolehan 67,33 %. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bulying di SD Negeri 40 Banda Aceh. Terbukti dari hasil analisis korelasi antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying diperoleh nilai korelasi -0,390. Ini berarti bahwa terdapat hubungan negatif antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying. Maka dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi kecerdasan interpersonal siswa, maka semakin rendah perilaku verbal bullying.
HUBUNGAN KECERDASAN INTERPERSONAL SISWA DENGAN PERILAKU VERBAL BULLYING DI SD NEGERI 40 BANDA ACEH amalia wahyuni; sulaiman. sulaiman; Mahmud HR. Mahmud
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol 1, No 2 (2016): NOVEMBER 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kurangnya kecerdasan interpersonal adalah salah satu akar penyebab tingkah laku yang tidak diterima secara sosial. Rendahnya kecerdasan interpersonal dapat menyebabkan terjadinya perilaku verbal bullying. Penelitian ini mengangkat masalah adakah hubungan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying di SD Negeri 40 Banda Aceh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying di SD Negeri 40 Banda Aceh. Hipotesis penelitian yakni terdapat hubungan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying di SD Negeri 40 Banda Aceh.            Penelitian ini menggunakan jenis penelitian korelasional dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 40 Banda Aceh dengan populasi sebanyak 135 siswa dan sampel sebanyak 101 siswa. Populasi diambil dari 5 kelas, yaitu kelas IVA, IVB, VA, VB, dan kelas VI.            Instrumen yang digunakan adalah angket tertutup dari masing-masing variabel dengan menggunakan skala likert. Uji reliabilitas dan uji prasyarat analisis menggunakan SPSS 16.0. Pengujian hipotesis menggunakan uji korelasi Product Moment dengan bantuan SPSS 16,0.Berdasarkan hasil analisis data diperoleh gambaran kecerdasan interpersonal siswa pada kriteria sedang dengan frekuensi relatif 80,2% dan perilaku verbal bulying berada pada kriteria rendah dengan perolehan 67,33%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bulying di SD Negeri 40 Banda Aceh. Terbukti dari hasil analisis korelasi antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying diperoleh nilai korelasi -0,390. Ini berarti bahwa terdapat hubungan negatif antara kecerdasan interpersonal siswa dengan perilaku verbal bullying. Maka dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi kecerdasan interpersonal siswa, maka semakin rendah perilaku verbal bullying. Kata kunci: Kecerdasan Interpersonal, verbal bullying 
Analisis Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Return Saham Dengan ROE Sebagai Variabel Moderating Pada Indeks LQ-45. Nofimbi Fitriani; Ali Sadikin; Amalia Wahyuni
Al-KALAM : JURNAL KOMUNIKASI, BISNIS DAN MANAJEMEN Vol 8, No 1 (2021): Januari : Al Kalam Jurnal Komunikasi, Bisnis dan Manajemen
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31602/al-kalam.v8i1.4160

Abstract

This research type is a causality with the aim of analyzing the effect of Corporate Social Responsibility on stock returns with profitability as a moderating variable on the LQ-45 Stock Index during the 2013-2017 period. The research population is all companies listed in the LQ-45 Index on the Indonesia Stock Exchange during 2013-2017. The sampling using purposive sampling method with a total sample of 23 companies. Data of this research is quantitative type with data analysis techniques consisting of descriptive analysis, testing classic assumptions, moderating regression analysis, and testing hypotheses. The results showed that there was a significant positive effect on testing the effect of Corporate Social Responsibility on Stock Returns. While the high or low profitability (Return on Equity) is considered unable to moderate the influence of Corporate Social Responsibility on Stock Returns because of the large expenditure incurred for Corporate Social Responsibility can have a negative impact on business operations that will reduce the level of profitability obtained by the investor.  
PENGARUH BIAYA PROMOSI TERHADAP PENINGKATAN PENJUALAN BUDI DAYA IKAN OLEH KELOMPOK TANI PAKAT SASAMA DI KELURAHAN PURUK CAHU KABUPATEN MURUNG RAYA Amalia Wahyuni
Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis Vol 5 No 2 (2019): JURNAL ILMIAH EKONOMI BISNIS
Publisher : Jurnal Ilmu Ekonomi dan Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.375 KB) | DOI: 10.35972/jieb.v5i2.272

Abstract

Abstract: The main objective of this research is to study and analyze (1) The influence of promotion cost which consist of advertising cost, promotion cost of sale and cost of public relation and reporting, have significant influence either partially or simultaneously. (2) The dimension of promotional cost which is greater the effect on the increase of the sale of fish cultivation by farmer group of cooperation. This research is done by quantitative method and also use analysis method with SPSS Windows For Data as a data analysis tool. Based on the result of the research, it is found that in the multiple linear regression analysis it is found that promotion cost consisting of advertising cost, sales promotion cost and public relation cost and reporting, have significant influence either partially or simultaneously to the increase of fish farming sale by farmer group of pakekan sasama. Keywords: Cost, Promotion, Sales, Cultivation Abstrak: Tujuan utama dalam penelitian ini adalah untuk mengkaji dan menganalisis (1) Pengaruh biaya promosi yang teridiri atas biaya periklanan, biaya promosi penjualan serta biaya hubungan masyarakat dan pemberitaan, berpengaruh signifikan baik secara parsial maupun simultan. (2) Dimensi biaya promosi mana yang lebih besar pengaruhnya terhadap peningkatan penjualan budi daya ikan oleh kelompok tani pakat sasama. Penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif serta menggunakan metode analisis dengan SPSS Windows For Data sebagai sebuah alat analisis data. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa dalam analisis regresi linier berganda didapatkan bahwa biaya promosi yang terdiri atas biaya periklanan, biaya promosi penjualan serta biaya hubungan masyarakat dan pemberitaan, berpengaruh signifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap peningkatan penjualan budi daya ikan oleh kelompok tani pakat sasama. Kata kunci : Biaya, Promosi, Penjualan, Budidaya
The Influence Of Human Resource Management In Increasing Visitor Satisfaction At The Sultan Agung Banjarbaru Islamic Hospital Junaidi Junaidi; Amalia Wahyuni
International Journal of Economics, Management and Accounting Vol. 1 No. 2 (2024): June : International Journal of Economics, Management and Accounting
Publisher : Asosiasi Riset Ekonomi dan Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/ijema.v1i2.55

Abstract

This study aims to examine: about the function of Human Resource Management (HRM) in a company in increasing customer satisfaction, especially for patients at Sultan Agung Islamic Hospital Banjarbaru. The research design is a qualitative research which is a type of field survey research and a type of research whose findings are not obtained through statistical procedures or other forms of calculation. The results showed that human resource management is very influential on the satisfaction of visitors or patients at the Islamic Hospital Sultan Agung Banjarbaru, the results of the study obtained from several dimensions, namely: reliability, responsiveness, assurance, empathy, physical appearance. And from these results indicate that the informants are not satisfied with the dimensions of reliability, responsiveness, empathy and physical appearance due to queuing problems, health workers do not provide good explanations and understanding, doctors pay less attention when providing services. Meanwhile, informants who are satisfied only with the guarantee variable because the service they get is very good and the doctor is able to assure the patient's recovery, provides a sense of security, is friendly, polite and gentle.
Pengaruh Gaya Hidup dan Motivasi Serta Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merk Iphone Amalia Wahyuni; Periyadi Periyadi; Muhammad Haris Syafitri
Journal of Management and Social Sciences Vol. 3 No. 4 (2024): November: Journal of Management and Social Sciences
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Yappi Makassar Jl. Sumba no 46, Kota Makassar, Sulawesi Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jimas.v3i4.1675

Abstract

Business competition is entering an era of increasingly tight competition among similar companies. This forces business actors to compete to find more effective marketing strategies. The strategies used are no longer limited to general strategies, but must be able to think creatively and innovatively, take advantage of business opportunities as much as possible and get out of the comfort zone in order to make innovations that competitors have never thought of. The purpose of this study is to determine and analyze the influence of product quality, price perception, and lifestyle on the decision to purchase iPhone products made by students of the Faculty of Economics, Islamic University of Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin. This study uses a quantitative method. The population in this study were UNISKA students majoring in Management, class of 2019, Banjarmasin with a total of 90 respondents. This test was carried out using the help of SPSS Statistic Software Version 26. The data collection method used a questionnaire and the data analysis technique used descriptive statistical analysis methods , instrument tests,Classical Assumption tests , multiple linear regression analysis and hypothesis tests.
Pemberdayaan Olahraga Tradisional Banjar Melalui Gerak Dasar Manipulatif di TK Daerah Rawa Endang Pratiwi; Barikah, Amalia; Andi Kasanrawali; Maria Herlinda Dos Santos; Renanto; Amalia Wahyuni
MADDANA Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 2 (2024): MADDANA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Islam 45 Bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Lahan rawa adalah lahan darat yang sedikit dipermukaannya ada genangan dan secara alami terdapat drainase yang menghambat. Genangan pada lahan rawa ini tidak bermasalah jika dilaksanakan proses belajar mengajar kegiatan motorik kasar. Hasil pengamatan dilembaga TK AL Islah Martapura berada di daerah lahan rawa. Lembaga TK Al Islah berada di lahan rawa tetap eksis dalam proses belajar mengajar termasuk dalam pembelajaran kegiatan olahraga. Gerak dasar sangat penting dan paling diminati dalam upaya menanamkan dasar gerak yang benar dalam bergerak. Gerak dasar yang diminati adalah gerak yang menggunakan benda atau alat yang biasa disebut dengan gerak dasar manipulatif. Peserta didik menginginkan kegiatan pelaksanaan kegiatan motorik kasar menjadi lebih menarik perhatian Kegiatan motorik kasar ini juga termasuk pada kearifan lokal dengan permainan tradisional yang tertera pada kurikulum merdeka dan RPPH maupun RPPM. Kegiatan gerak dasar dilakukan di lahan terbuka sekitar Lembaga (lahan rawa) agar peserta didik mendpatkan sinar matahari langsung serta mendapatkan vitamin pada peserta didik.