Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

The Use Emb (Engineering Mechanics Book) Mobile App To Train Students’ Digital Literacy Skills During Covid-19 Pandemic Ahmad Ravi; Betti Ses Eka Polonia
Tarbiyah : Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol. 10 No. 2 (2021): December
Publisher : Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin, South Kalimantan, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18592/tarbiyah.v10i2.5542

Abstract

Learning media plays an essential role in conveying material to students. Learning media can be divided into media that Teacher directly use in learning and media made by Teacher that later adapted to the abilities and needs of students. Engineering mechanics is one of the primary subjects that civil engineering students must master at. The engineering mechanics course discusses the analysis of the balance of a structure. Students can use mobile application-based teaching materials as online learning media amid the COVID-19 pandemic. Engineering mechanics book, we called EMB, can be used by students to study independently at home during learning online but still in the monitoring/monitoring of Teacher (lecturers). The research and development use ADDIE design. The stage includes 1) Analysis, 2) Design, 3) Develop, 4) Implementation, and 5) Evaluation. EMB product had been tested the validity and implementation during the learning process. EMB got 3.32 valid results for the product. EMB can also train students in digital literacy. Students' digital literacy is in the quite proficient category. This condition is not regardless of the influence of student habits in using technology which is more often used for online communication and entertainment. The frequency of using digital technology for entertainment purposes is higher compared to use for academic purposes.
Flipbook Mekanika Teknik Berbasis Keterampilan Pemecahan Masalah Ahmad Ravi; Betti Ses Eka Polonia
JagoMIPA: Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA Vol. 5 No. 2 (2025): JagoMIPA: Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA
Publisher : Yayasan Pendidikan Bima Berilmu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53299/jagomipa.v5i2.1588

Abstract

Flipbook berbasis pemecahan masalah yang dikembangkan menggunakan aplikasi Heyzine Flipbook berpotensi menjadi bahan ajar interaktif yang mendukung proses pembelajaran. Desain penelitian yang digunakan adalah model 4D (Define, Design, Develop, dan Disseminate). Mahasiswa dapat menggunakan Flipbook ini untuk belajar secara online maupun dalam kegiatan tatap muka. Melalui penyajian konten materi yang terstruktur, Flipbook ini dirancang untuk melatih kemampuan berpikir kritis dan kreatif mahasiswa, khususnya dalam memahami konsep-konsep pada mata kuliah Mekanika Teknik. Flipbook ini memuat materi pembelajaran yang mencakup fakta, konsep, dan prinsip, serta petunjuk penggunaan bahan ajar dan capaian pembelajaran yang diharapkan. Penyampaian materi diperkuat dengan dukungan video guna mempermudah pemahaman visual terhadap konsep, serta latihan soal yang disertai pembahasan langsung dan soal lanjutan sebagai umpan balik. Berdasarkan hasil validasi yang dilakukan oleh para ahli, flipbook ini memperoleh persentase kelayakan sebesar 80,1% dan diklasifikasikan dalam kategori revisi minor, sehingga dinyatakan memenuhi syarat untuk digunakan sebagai sumber pembelajaran pada mata kuliah Mekanika Teknik.