Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Rancang Bangun Alat Pengering Ikan Asin Otomatis Berbasis Arduino Uno Moh Farid Lukman; Samsul Arifin; Mufidatul Islamiyah
Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Asia Vol 16 No 1 (2022): Volume 16 Nomor 1 (8)
Publisher : LP2M INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS ASIA MALANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32815/jitika.v16i1.692

Abstract

The coastal area of ​​Rembang Regency carries out drying of salted fish in a conventional way with a drying area in the form of a rack or board arranged on open land. However, this method has a weakness because the drying process still requires more time, namely 1 day to dry the anchovy and 2 days to dry the kite. If the weather is cloudy and it rains lightening takes 3 to 5 days. The working principle of the design of the Arduino Uno-based salted fish drying device is to use a heating element as an automatic drying room heater, and a fan as a stabilizer for air circulation, then the LM35 temperature sensor to find out what the temperature is in the drying rack, 16x2 LCD which functions to display the temperature value, menu, and drying time, then Arduino Uno as a microcontroller programmed to run the system. The design of this tool has a size of 35cm, width 30cm, and length 40cm, and has 2 pans for drying fish, each of which can only accommodate fish weighing `1/4kg. The overall test results were carried out by drying 2 types of fish, namely scad and anchovies weighing 1/2 kg and 1/4 kg.
Pemanfaatan Fingerprint dan Voice Recognition Untuk Menghidupkan Sepeda Motor Berbasis Arduino Samsul Arifin
Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Asia Vol 16 No 2 (2022): Volume 16 Nomor 2 (8)
Publisher : LP2M INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS ASIA MALANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32815/jitika.v16i2.764

Abstract

Banyaknya kasus pencurian sepeda motor dikarenakan faktor keamanan kunci ganda yang kurang. Dalam pembuatan alat sistem menghidupkan sepeda motor ini berupa Arduino Mega, Sensor Fingerprint, Voice Recognition, Relay 2 ch, Push button, buzzer, LCD I2C, dan Step down. Cara kerja alat dengan memberikan tegangan ke alat, maka sistem keamanan kendaran motor sudah aktif. Untuk mengaksesnya hanya menempelkan sidik jari pada sensor fingerprint dan menggunakan perintah suara untuk dapat menggunakan kendaraan tersebut.Dalam hasil pengujian sistem yang bekerja, dari pengujian dan pengukuran sensor fingerprint yang didapatkan besar nilai Error sebesar 3,3% pada sidik jari yang terdapat kotoran,basah maupun luka, sedangkan dari pengujian dan pengukuran sensor voice recognition dengan noise kecil 92% serta noise besar 52% dan berbeda suara dengan noise kecil 32%, tingkat keberhasilan untuk memanfaatkan sensor cukup baik, sehingga dapat menghidupkan sepeda motor dengan sidik jari dan kode suara dengan data yang tersimpan dalam mikrokontroller tanpa menggunakan kunci konvesional.