Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

APLIKASI METODE FLAT BASE ELECTRICAL RESISTIVITY SURVEY UNTUK MENGETAHUI KERUSAKAN DI JALAN TERUSAN RYACUDU LAMPUNG SELATAN Felik Destian Putra; Andri Yadi Paembonan; Reza Rizki
Jurnal Geosaintek Vol 6, No 3 (2020)
Publisher : Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12962/j25023659.v6i3.8009

Abstract

Telah dilakukan penelitian pada Jalan Raya Terusan Ryacudu Lampung Selatan menggunakan data Flat Base Electrical Resistivity Survey dengan tujuan untuk mengetahui faktor penyebab kerusakan jalan yang terjadi di lokasi tersebut. Jalan Terusan Ryacudu merupakan akses keluar masuknya kendaraan yang menghubungkan kota Bandar Lampung dengan pintu masuk tol ITERA-Kotabaru yang ditemukan banyak titik kerusakan pada permukaan aspal yang dapat memicu munculnya permasalahan di lokasi tersebut. Berdasarkan penampang 2D pada daerah penelitian ini memiliki persebaran nilai resistivitas yang relatif tinggi antara 1000-5000 Ohm.m dan didominasi oleh nilai resistivitas dari lapisan batuan tufa yang merupakan batuan yang mendominasi lokasi penelitian ini namun di beberapa titik ditemukan adanya sebaran nilai resistivitas yang cenderung lebih rendah yang diakibatkan oleh adanya proses pemadatan material yang kurang sempurna saat proses pembuatan jalan. Pada penampang 2D resistivitas di lokasi ini juga ditemukan adanya sebaran nilai resistivitas yang cukup rendah dengan nilai 16-80 Ohm.m yang diindikasikan sebagai batuan tufa yang proses pemadatannya tidak sempurna dan mengalami infiltrasi oleh adanya air yang letaknya berada di bawah titik yang mengalami kerusakan berupa lubang di permukaan aspal. Secara umum kerusakan yang muncul pada lokasi ini diakibatkan oleh adanya proses pemadatan material jalan yang tidak sempurna dan adanya proses infiltrasi oleh air terutama air hujan.
PENGARUH PEMBERIAN CAMPURAN KOMPOS TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DENGAN ABU BOILER DAN PUPUK FOSFOR TERHADAPPERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KACANG HIJAU (Phaseolus radiatus L.) Reza Rizki; Al Ikhsan Amri; Arnis En Yulia
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Pertanian Vol 4, No 1 (2017): Wisuda Februari Tahun 2017
Publisher : Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The research aims to know the interaction and get the best dose of compost mixture of oil palm empty fruit bunches with boiler ash and phosphorus fertilizer to the growth and yield of mung bean. This research conducted in UPT area of research farm in Faculty of Agriculture, Riau University from August 2015 until October 2015. This research used a randomized completely design with two factors and three replications. The first factor is the dose of compost mixture of oil palm empty fruit bunches with boiler ash consist of 3 levels (A1= 0 ton/ha, A2= 5 + 1 ton/ha and A3= 10 +0,5 ton/ha). The second factor is the dose of phosphorus fertilizer that consist of 3 levels (B1= 0 kg P2O5/ha, B2= 46 kg P2O5/ha and B3= 92 kg P2O5/ha). Parameters measured were plant height, number of branch, flowering time, number of nodules, plant dry weight, pods number per plant, the percentage of pithy pods per plant, yield per plant and weight of 100 seeds. Data were analyzed statistically using ANOVA and followed with DNMRT at level of 5%. The result showed the interaction between giving compost mixture of oil palm empty fruit bunches with boiler ash and the phosphorus fertilizer increasedplant dry weight, production per clumps sample and weight of 100 seeds.compost mixture of oil palm empty fruit bunches with boiler ash dose 10+ 0,5 ton/ha and phosphorus fertilizer dose 46 and 92 kg P2O5/ha showed the best result in rate of plant height, number of branch, number of nodules, plant dry weight, pods number per plant, weight of 100 seeds and yield per plant, which is the best yield per plant is 11,96 g             (1,99 ton/ha). Keywords: mung been, oil palm empty fruit bunches, boiler ash, phosphorus fertilizer