Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

PENGARUH STRESSOR TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Pada 16 Kantor Urusan Agama Di Kabupaten Banjar) Muhammad Laili Sanusi; Dahniar
JWM (JURNAL WAWASAN MANAJEMEN) Vol. 2 No. 3 (2014)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.486 KB) | DOI: 10.20527/jwm.v2i3.162

Abstract

The purpose of this research to determine and analyze the influence of stressor from environment, organization and personal in simultaneosly or partially to the employee performance in the Office of Religious Affairs Banjar Regency. The research method used in this research is quantitative method. The analysis unit of this research is employees in the Office of Religious Affairs in Banjar Regency. Collecting data using questionnaires distributed to 55 respondents. Determination of samples using non probability sampling techniques and data analysis using multiple linear regression. The results revealed stressor from the environment, stressor from the organizational and stressor from personal has influence positive and significant in partially or simultaneously to employee performance in the Office of Religious Affairs in Banjar Regency. Stressor from the organizational has the most dominant influence to the employee performance in the Office of Religious Affairs at Banjar Regency
PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) TERHADAP KARYAWAN PDAM BANDARMASIH KOTA BANJARMASIN Zulbadi; Hastin Umi Anisah; Dahniar
JWM (JURNAL WAWASAN MANAJEMEN) Vol. 2 No. 1 (2014)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (224.459 KB) | DOI: 10.20527/jwm.v2i1.176

Abstract

The purpose of the reserch to identify and analyze the effect of transformational leadership and organizational commitment simultaniously and partially on the Organizational Citizenship Behavior. The method used is quantitative research that is explanatory, with a population of 324 people, technique sampling used is stratified random sampling with a sample of 81 people who serve as respondents, data analysis tool used is multiple linear regression using SPSS software ver.19.0. The results of this study are: Variable transformational leadership and organizational commitment positif and signification affect to the OCB with simultaneously and partially affect
Penerapan Fintech Sebagai Platform Modal Kerja Bagi Pengrajin Bakul Purun di Banjarbaru Ali Sadikin; Dahniar Dahniar; Fahmi Roy Dalimunthe; Muhammad Yudi Rachman; Lily Permata Sari
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i2.5564

Abstract

Many UKM in Indonesia are experiencing problems in their business. There are also problems faced by UKM including very small business capital, not applying digital marketing to their products until products are monotonous (less attractive). What's more, during the current covid-19 pandemic, sluggish economic conditions, UKM Bakul Purun "Aresa" Banjarbaru have difficulty selling their products, because they only use traditional marketing, besides that, very minimal business capital also hampers production which ultimately reduces production. their income. To overcome the problems above, a strategic and comprehensive step is needed, namely by applying digital marketing sales such as Whatapps business, Instagram, etc. The problem of small business capital in UKM Aresa , can be overcome by using Fintech lending such as the Lumbung Dana application. The output obtained from the service at UKM Aresa is from a technical aspect, there is an increase in sales of basket purun products because they have used e-commerce (digital marketing) so that their market share and market share increases, which in turn increases the income and profits of these UKM. In the non-technical aspect, the output is that UKM there can already use fintech applications such as Lumbung Dana, if in the past the business capital was only around 1-3 million, now it's around 5-8 million. Increased business capital will affect the amount of production of purun baskets and their derivative products, ultimately affecting income and profits of around 6%-10% for UKM Aresa in particular and the community of bakul purun craftsmen there in general. Key words: Fintech Lending, Lumbung dana 
PKM Diversifikasi Produk Bakul Purun Kelurahan Palam Kecamatan Cempaka Kota Banjarbaru Dahniar Muhammad; M Yudy Rachman; Edi Mikrianto; Rahmat Sya'ban
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 3, No 1 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v3i1.9406

Abstract

Pengabdian Kepada Masyarakat Diversifikasi Bakul Purun pada UKM Bakul Purun Aresa Kelurahan Palam Kecamatan Cempaka Kota Banjarbaru berupaya mengembangkan usaha bakul purun yang kreatif dan inovatif untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakatnya. Terdapat 15 UKM Bakul Purun yang masih aktif serta banyak menyerap tenaga kerja di daerah sekitarnya Usaha baru melalui diversifikasi produk bakul purun dari hasil pengembangan melalui usaha pengolahan bahan dasar purun yang direncanakan akan membuat produk bakul purun seperti : beragam produk bakul purun sulam kreasi dan bakul purun sulam pita dengan model yang cantik dan menarik dengan berbagai macam ukuran serta dengan berbagai varian harga, demi meningkatkan penghasilan dan kesejahteraan namun karena keterbatasan pengetahuan tentang diversifikasi produk bakul purun sampai sekarang masih belum bisa terlaksana secara mandiri. Oleh karena itu pengembangan produk bakul purun melalui diversifikasi sangat potensial dan ditingkatkan ke depannya sehingga memberikan nilai tambah produk bakul purun. Untuk mengetahui peningkatan kesejahteraan masyarakat kelompok ukm bakul purun dilakukan menggunakan analisis ekonomi dan keuangan melalui analisis pendapatan dari hasil penjualan bakul purun, hasil penjualan produk bakul purun program diversifikasi. Peningkatan kemampuan masyarakat bertambah, maka akan berimplikasi pada peningkatan jaringan dan kerjasama, pemasaran, pengembangan bisnis, dan kerjasama dengan daerah lain dapat ditingkatkan sehingga ada pertumbuhan pendapatan yang besarnya antara 200% hingga 400% per tahun. Di sisi lain dengan bertambahnya fasilitas produksi dapat meningkatkan jumlah produksi, yang berdampak pada peningkatan pendapatan dari hasil penjualan bakul purun biasa, bakul purun sulam kreasi dan bakul purun sulam pita, sehingga diperkirakan terjadi peningkatan pendapatan sekitar 400% atau 8x lipat
Diversifikasi Jamur Tiram Olahan di UKM Jamur Kabupaten Batola Kalimantan Selatan Edi Mikrianto; Rahmat Yunus; Dahniar Dahniar; Rihadatul Aisy; Annisa Nurfadilla Nugravita; Rizky Aulia Fitriani; Vita Amalia; Andrian Wahyudi
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 3, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v3i2.10380

Abstract

Kabupaten Barito Kuala khususnya kecamatan Mandastana desa Karang Indah propinsi Kalimantan Selatan sudah banyak berdiri kelompok kecil UKM dalam mengembangkan dan membudidayakan jamur tiram sebagai usaha untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakatnya. Usaha budidaya jamur ini mempunyai nilai sosial ekonomi dan terdapat 2 UKM yaitu UKM Enam Sekawan Indah Sejati dan UKM Maju Jaya yang aktif membudidayakan jamur tiram. Namun produksi jamur ini belum dapat dilakukan secara optimal hal ini karena terkendala dengan menumpuknya produk jamur segar hasil produksinya yang tidak sempat terjual di pasaran. Hal ini apabila dibiarkan terlalu lama dalam penyimpanan tentu akan merusak penampilan jamur dan pada akhirnya jamur tidak akan laku dijual di pasaran dan akan berinplikasi pada usaha jamur akan mengalami kerugian. Untuk mengatasi menumpuknya produk jamur segar yang belum terjual di pasaran ialah melalui usaha baru pengolahan produk jamur dengan metode diversifikasi produk jamur hasil produksinya sehingga memberikan nilai tambah produk jamur. Sehingga dari usaha budidaya dan pengolahan jamur melalui metode diversifikasi ini bukan tidak mungkin bisnis budi daya usaha jamur ini akan semakin berkembang seiring dengan inovasi dan kreativitas diversifikasi produk jamur. Budidaya jamur dan diversifikasi produk jamur merupakan dua hal yang saling komplementer dan saling mendukung terutama peningkatan kesejahteraan masyarakat terutama anggota UKM jamur Karang Indah. Untuk mengetahui peningkatan kesejahteraan masyarakat kelompok UKM jamur. Setelah dilakukan analisis ekonomi dan keuangan melalui analisis pendapatan dari hasil penjualan jamur segar dan hasil penjualan produk jamur melalui program diversifikasi terjadi pertumbuhan pendapatan yang besarnya berkisar antara 3% hingga 5% per tahun. Dan jika bertambahnya fasilitas produksi diperkirakan akan berdampak pada peningkatan pendapatan dari hasil penjualan jamur segar dan produk sampingan lain terjadi peningkatan pendapatan sekitar 10% hingga 15% per tahun.