Fenny Puspita
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

The Influence of Website Quality, Perceived Benefit and Trust to Online Shopping Attitude and Online Purchase Intentions Fenny Puspita; Renny Risqiani; Amir Fikri
PROSIDING SEMINAR NASIONAL CENDEKIAWAN PROSIDING SEMINAR NASIONAL CENDEKIAWAN 2018 BUKU II
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/semnas.v0i0.3430

Abstract

Tujuan: Penelitian yang dilakukan pada saat ini adalah untuk mengetahui faktor faktor apa saja yang mempengaruhi online shopping attitude dan online purchase intentions.Metode: variabel dan alat ukur yang digunakan pada penelitian ini berdasarkan pada penelitian sudah ada sebelumnya. Penyebaran kuesioner dilakukan dengan menggunakan media sosial, dan sampel yang terkumpul adalah sebanyak 251. Metode penarikan data yang digunakan pada penelitian ini dengan menggunakan purposive sampling, dan diproses dengan menggunakan Lisrel dan SPSS.Kesimpulan: Dari variabel-variabel yang mempengaruhi Online Shopping Attitude terlihat dari hasil bahwa variabel yang paling besar pengruhnya terhadap Online Shopping Attitude adalah trust. Terlihat jelas bahwa perusahaan yang membangun tingkat kepercayaan yang lebih baik akan menjadi perusahan yang lebih sukses dibandingkan dengan perusahaan yang tidak berfokus pada kepercayaan. Trust yang tinggi terhadap suatu situs web site akan berpengaruh besar terhadap online shopping attitude, ketika sikap terhadap belanja online positif maka terciptalah Online Purchase Intention.