Ashadi Ashadi
Universitas Sebelas Maret

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU BERBASIS INKUIRI TERBIMBING DISERTAI NILAI ISLAM TEMA ANTASIDA Nurul Widya; Adi Prayitno; Ashadi Ashadi
FKIP e-PROCEEDING Vol 3 No 1 (2018): Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Fisika
Publisher : Pendidikan Fisika FKIP UNEJ

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk 1) mengembangkan modul IPA Terpadu berbasis Inkuiri Terbimbing disertai nilai Islam, 2) mengetahui kelayakan produk, dan 3) keefektifan produk ditinjau dari hasil belajar dan ketrerampilan proses sains. Produk ini dikembangkan untuk menunjang pembelajaran IPA untuk SMP/MTs kelas VII.Model yang digunakan sebagai dasar untuk mengembangkan modul IPA Terpadu adalah model pengembangan oleh Borg and Gall yang direduksi menjadi 9 tahap yang terdiri dari langkah-langkah sebagai berikut : 1) analisis kebutuhan, 2) perencanaan, 3) pengembangan produk, 4) uji lapangan awal, 5) revisi produk awal, 6) uji lapangan utama, 7) revisi produk utama, 8) uji lapangan operasional, 9) revisi produksi operasionalHasil penelitian disimpulkan bahwa: 1) modul IPA terpadu berbasis inkuiri terbimbing disertai nilai Islam tema antasida berhasil dikembangkan. 2) kelayakan produk ditinjau dari aspek mateeri, kegrafikan, kebahasaan dan sintaks inkuiri terbimbing rata-rata memiliki kriteria sangat baik. 3) produk ini efektif dalam meningkatkan hasil belajar siswa dilihat dari rerata nilai antara kelas pengguna produk lebih tinggi dari kelas kontrol yaitu 62 dan 58. Kata Kunci: Modul IPA Terpadu, Inkuiri terbimbing , Nilai Islam
PENGEMBANGAN HANDOUT KIMIA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING DILENGKAPI MEDIA GRAFIS PADA MATERI IKATAN KIMIA MA Dyah Pujiastuti; Ashadi Ashadi; Sri Mulyani
FKIP e-PROCEEDING Vol 3 No 1 (2018): Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Fisika
Publisher : Pendidikan Fisika FKIP UNEJ

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) Proses pengembangan handout kimia berbasis inkuiri terbimbing dilengkapi media grafis pada materi ikatan kimia, (2) Kelayakan handout kimia berbasis inkuiri terbimbing dilengkapi media grafis yang dikembangkan pada materi ikatan kimia berdasarkan validasi ahli, penilaian praktisi pembelajaran serta respon siswa, dan (3) Efektivitas penggunaan handout kimia berbasis inkuiri terbimbing dilengkapi media grafis yang dikembangkan pada materi ikatan kimia untuk meningkatkan prestasi belajar siswa . Penelitian dan pengembangan handout menggunakan model prosedur Borg & Gall yang telah direduksi menjadi sembilan tahapan. Hasil penelitian dan pengembangan menunjukkan: (1) proses setiap langkah pengembangan handout kimia berbasis inkuiri terbimbing dilengkapi media grafis berdasarankan saran dari para ahli dan telah diujicobakan kepada calon pengguna, (2) Kelayakan handout berbasis inkuiri terbimbing pada materi ikatan kimia menurut para ahli berkualifikasi baik, praktisi pendidikan diperoleh CV ≥ 0,87 yang menunjukkan handout layak digunakan; rata-rata angket respon siswa dan guru diperoleh penilaian dengan kategori “sangat baik” (3) Handout kimia berbasis inkuiri terbimbing efektif meningkatkan hasil belajar pengetahuan, sikap, dan keterampilan siswa. Kata Kunci: Handout kimia, Inkuiri Terbimbing, Media Grafis, Ikatan Kimia, Prestasi Belajar Siswa
An analysis of gender difference on students’ misconceptions in learning the material classification and its changes Muhammad Agung Safari Cahyanto; Ashadi Ashadi; Sulistyo Saputro
Jurnal Inovasi Pendidikan IPA Vol 5, No 2: October 2019
Publisher : Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jipi.v5i2.26613

Abstract

Every teacher has experiences to identify and find out students who have misconceptions in their classrooms. Misconceptions that occur can differ between male and female students. The purpose of this study was to analyze the effect of gender on misconceptions in the lesson of the material classification and its changes. The survey-aiming method was used in this study. A total of 62 students from one of the state junior high schools in the city of Surakarta consisting of 34 male students and 28 female students were involved as the subjects in this study. Identification of misconceptions was conducted using the Two-tier multiple-choice diagnostic instrument that was equipped with the Certainty of Response Index method. The formulation of this study problem was: “How are the differences of misconceptions between male and female students in learning the material classification and its changes?” This study showed that female students tended to have misconceptions on the competency achievement indicator vis-a-vis explaining the understanding of elements, compounds and mixtures, while male students tended to have misconceptions on the competency achievement indicator pertinent to distinguishing elements, compounds, and mixtures. In general, female students had better conceptual knowledge than male students. The two-tier multiple-choice instrument could be used as an alternative instrument to identify misconceptions among students. The results of this study are expected to be a reference for educators to identify and resolve students’ misconceptions.