Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KINERJA PENYELENGGARA PROGRAM PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PERDESAAN (PPIP) DI KECAMATAN LAMASI TIMUR KABUPATEN LUWU Nur Fatma
YUME : Journal of Management Vol 2, No 1 (2019)
Publisher : Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (128.01 KB) | DOI: 10.37531/yum.v2i1.413

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk Mengetahui Persepsi Masyarakat di Desa Pompengan Tengah dan Desa Pompengan Utara Terhadap Kinerja Fasilitator Masyarakat (FM) dalam Pelaksanaan Program Pembangunan Infrastruktur Perdesaan (PPIP). Penelitian ini dilaksanakan di Desa Pompengan Tengah dan Desa Pompengan Utara dengan mengambil responden dan informan dari masyarakat, pemerintah setempat dan pelakana PPIP. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis dengan pendekatan analisis data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat menilai belum maksimalnya kinerja penyelanggara PPIP di Desa Pompengan Tengah dan Desa Pompengan Utara. Hal ini di karenakan pelaksanaan PPIP tidak secara merata disetiap Dusun,Kata kunci: Persepsi Masyarakat, Kinerja PPIP. ABSTRACTThis study aims to know Public Perception in the Middle Pompengan Village and Village of North Pompengan Performance Against Community Facilitator (FM) in tImplementation of Rural Infrastructure Development Program (PPIP). This research was conducted at the village of North Pompengan and middle Pompengan, by taking the respondents and informants from the community local government and PPIP Workers. Data was collected by using observation, interview, and documentation. Data were analyzed with qualitative analysis approach. The results showed that communities assets that workers performance were not maximal yet, at middle Pompengan Village and North Pompengan Village. This is caused that implementation of the PPIP is not evenly at every hamlet.Keywords: Community Perception, Workers Performance of PPIP 
Analisis Keputusan Pembelian Produk Menggunakan Persepsi Harga Dan Kualitas Produk Nur Fatma; Nur Fajri Irfan; Ifah Finatry Latiep
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 4, No 2 (2021): July - December
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v4i2.1674

Abstract

Abstrak Tujun penelitan inii untuk mengetahui pengruh secara parsial dan simultan darii variabel harga dan kualitas produk terhadp keputusan pembelian produk pada Toko Cv. Chambers Celebes di Makassar, dimana pada penelitian ini peneliti menggunakan sampel jenuh dengan jumlah sampel 80 orang. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif model regresi berganda dengan menggunakan alat bantu SPSS Versi 22. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa harga yang dipersepsikan sesuai oleh konsumen yang ditunjang oleh produk berkualitas yang ditawarkan akan memberi penguatan bagi konsumen ataupun pelanggan untuk melakukan pembelian produk. Kata Kunci: Harfa; Kualitas Produk; Keputusan Pembelian.