Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENGARUH EARNING PERSHARE, HARGA BATU BARA ACUAN DAN NILAI TUKAR TERHADAP HARGA SAHAM Indra Saputra; Rakhmi Ridhawati
Al-Kalam Jurnal Komunikasi, Manajemen dan Bisnis Vol 10, No 1 (2023): JANUARI : AL KALAM JURNAL KOMUNIKASI, BISNIS DAN MANAJEMEN
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31602/al-kalam.v10i1.9026

Abstract

ABSTRACTThis research aims to determine and analyze the Earning Pershare (EPS), Reference Coal Prices, and Exchange Rates of Stock Price in coal mining companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2017-2020. The research method used is quantitative. The research population is 100 coal mining companies. Sampling in this research using purposive sampling method total to 40 coal mining companies. The results showed that Earning Pershare (EPS), had an effect on stock prices, but the Reference Coal Price and Exchange Rate had no effect on the Stock Price partially, while simultaneously Earning Pershare (EPS), Reference Coal Prices, and Exchange Rates had an effect on prices in coal mining companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2017-2020Keywords:  Earning Pershare (EPS), Reference Coal Prices, Exchange Rates and Stock Price in ABSTRAK            Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis Earning Pershare (EPS), Harga Batubara Acuan, dan Nilai Tukar berpengaruh terhadap Harga pada perusahaan pertambangan sektor batubara yang terdaftar di BEI Tahun 2017-2020. Metode Penelitian yang digunakan kuantitatif. Populasi Penelitian berjumlah 100 perusahaan pertambangan sektor batu bara. Pengambilan sampel penelitian ini menggunakan metode purposive sampling berjumlah 40 Perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Earning Pershare (EPS),  berpengaruh terhadap harga saham, namun Harga Batubara Acuan dan Nilai Tukar tidak berpengaruh terhadap Harga Saham secara parsial, sedangka secara simultan Earning Pershare (EPS), Harga Batubara Acuan, dan Nilai Tukar berpengaruh terhadap Harga pada perusahaan pertambangan sektor batubara yang terdaftar di BEI Tahun 2017-2020.Kata Kunci: Earning Pershare (EPS), Harga Batubara Acuan, Nilai Tukar,  dan Harga Saham
PENGARUH KEMANFAATAN, RESIKO, DAN FITUR LAYANAN TERHADAP MINAT PENGGUNAAN E-MONEY (PADA MAHASISWA STIENAS BANJARMASIN PENGGUNA E-MONEY) Rakhmi Ridhawati; Hanifah Hanifah; Rahmalia Rahmalia
Dinamika Ekonomi: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Vol 16 No 1 (2023): DINAMIKA EKONOMI Jurnal Ekonomi dan Bisnis Vol 16. No.1 Maret 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional (STIENAS) Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53651/jdeb.v16i1.425

Abstract

-