Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Resocialization for Victims of Sexual Violence at the Social Rehabilitation Center for Children who Need Special Protection (BRSAMPK) Rumbai Pekanbaru Rio Alfasyah; Rd. Siti Sofro Sidiq; Risdayati Risdayati
Jurnal Mantik Vol. 5 No. 2 (2021): Augustus: Manajemen, Teknologi Informatika dan Komunikasi (Mantik)
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/jurnalmantik.Vol5.2021.1512.pp1246-1253

Abstract

Implementation of resocialization for victims of sexual violence at the social rehabilitation center for children who need special protection (BRSAMPK) Rumbai Pekanbaru. This research was conducted at BRSAMPK Rumbai Pekanbaru. The purpose of this research is to find out the resocialization process carried out by social workers to children who are victims of sexual violence and to find out the obstacles that affect the implementation of the resocialization process carried out by social workers to children who are victims of sexual violence. This study uses a descriptive qualitative approach using purposive sampling technique. The number of informants in this study were five informants and one key informant. The results obtained are that social workers carry out the stages of resocialization of child victims of sexual violence with interventions carried out through psychosocial therapy. Resocialization in the social environment of children who are victims of sexual violence is also carried out, including the family environment, community, schools, course institutions where social workers advocate so that children can be well received in that environment. Social workers carry out a monitoring process that is carried out at the advanced guidance stage to see the developments that occur in children after social rehabilitation is carried out. Meanwhile, the obstacles encountered by social workers do not come from internal social workers. However, the obstacle comes from the child himself being traumatized by the events he has experienced. Other obstacles arise in the family environment that rejects the existence of children and the community environment that carries out a bad stigma against children.
Leisure Utilization Strategy During the Covid-19 Pandemic in Kualu Village Kampar Regency Indrawati Indrawati; Risdayati Risdayati; Rina Susanti; Teguh Widodo
Jurnal Mantik Vol. 6 No. 1 (2022): May: Manajemen, Teknologi Informatika dan Komunikasi (Mantik)
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/jurnalmantik.v6i1.2133

Abstract

Limited space and increased availability of individual leisure time during the pandemic can be both a potential and a serious problem if not managed properly. The group of cemderung village mothers have more leisure time (leisure) than men. And dominant is not productively utilized. The target and target of this devotional activity is to provide an understanding of free time utilization strategies and basic skill training. With the target partner is the PKK mothers' group of Kualu village. The implementation of devotion activities is carried out by combining lecture and demonstration methods. The initial stages of the survey are conducted to identify the availability and utilization of the target group's free time. As a result, 65% of the target group had more than 4 hours of free time and only 56% were utilized for productive activities. 73% use it for non-productive activities. To make effective use of free time. Target groups are encouraged and trained to actively utilize leisure time with productive activities. Produce products that are worth selling and optimizing their potential. The strategy of using free time passively is done by training to save family expenses through making their own dish soap and processing coconut pulp into family snacks.
PEMANFAATAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) PADA PENYANDANG DISABILITAS DI DESA PEKAN TEBIH KECAMATAN KEPENUHAN HULU KABUPATEN ROKAN HULU Aisyah Aisyah; Resdati Resdati; Yusmar Yusuf; Risdayati Risdayati
NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Vol 10, No 2 (2023): NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jips.v10i2.2023.825-832

Abstract

PKH merupakan salah satu program pemerintah yang diandalkan untuk mempercepat penanggulangan kemiskinan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat miskin, serta upaya memutus mata rantai kemiskinan. Penelitian ini dilakukan diDesa Pekan Tebih Kecamatan Kepuhan Hulu Kabupaten Rokan Hulu untuk mengetahui: 1) Pemanfaatan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) penyandang disabilitas di Desa Pekan Tebih yang disalurkan oleh pemerintah Desa melalui bantuan PKH dan 2) Kendala yang di hadapi oleh penyandang disabilitas dalam Program PKH. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan kualitatif deskriptifdengan mengambil 3 orang subjek utama dan 3 orang informan tambahan (key informan). Pengumpulan data yang dilakukan dalampenelitian ini terdiri dari teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalahstruktural fungsional Rober K.Merton. Hasil dari penelitian dilapangan bisa disimpulkan bahwa, 1) bidang kesehatan, dimana para KPM disabilitas masih ada yang menggunakan uang pribadi untuk berobat 2) bidang pendidikan, para KPM disabilitas yang menggunakan anak yang masih duduk di bangku sekolah, mereka menggunakan bantuan yang disalurkan untuk membeli perlengkapan sekolah, seragam sekolah dan perlengkapan sekolah lainnya. dan 3) bidang kesejahteraan sosial, dimana para KPM disabilitas diberikan bantuan non tunai berupa sembako untuk memenuhi kebutuhan mereka. Kendala yang dihadapi oleh KPM Disabilitas ini dalam program PKH ini adalah sulitnya mereka untuk mengikuti kegiatan rutin yang diadakan per bulannya karena keterbatasan yang mereka miliki, pertemuan ini dinamakan dengan Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2) yang membahas tentang penggunaan dana bantuan yang telah disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM).Kata Kunci: Program Keluarga Harapan (PKH), PenyandangDisabilitas, Desa Pekan Tebih