Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI METODE PEMODELAN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 63 REJANG LEBONG Setiadi Setiadi
Jurnal Pendidikan Guru Vol 4 No 3 (2023): Jurnal Pendidikan Guru
Publisher : Yayasan Literasi Kita Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47783/jurpendigu.v4i3.504

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian tindakan kelas yang berlangsung selama 3 siklus. Subjek penelitian adalah siswa kelas IV SD Negeri 63 Rejang Lebong Tahun Pelajaran 2022/2023 sebanyak 25 orang. Waktu pelaksanaan pada bulan Januari sampai dengan Maret 2023 selama 3 bulan. Tempat pelaksanaan di SD Negeri 63 Rejang Lebong kecamatan Padang Ulak Tanding kabupaten Rejang Lebong. Alat pengumpulan data berupa lembar observasi dan lembar dokumentasi. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis data observasi dan data dokumentasi. Hasil penelitian Pelaksanaan pendidikan karakter tidak berdiri sendiri sebagai mata pelajaran, tetapi menyatu dan terintegrasi dengan mata pelajaran yang ada di sekolah. Penerapan pendidikan karakter melalui pemodelan di SDN 63 Rejang Lebong dapat meningkatkan pemahaman siswa, hal ini dapat dilihat dari skor Pengamatan terhadap pelaksanaan pendidikan karakter skor rata-rata pada siklus I sebesar 1,78 atau baru mencapai 46%, siklus II meningkat menjadi 2,7 atau sebesar 67,5% dan siklus III mencapai skor 3,5 atau sebesar 87,5%.
PENGARUH PENGETAHUAN PERPAJAKAN DAN SANKSI PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI (STUDI KASUS KPP PRATAMA JAKARTA KELAPA GADING) Setiadi Setiadi; Fauziah Sri Wulandari
JURNAL BISNIS & AKUNTANSI UNSURYA Vol 8, No 2 (2023): JURNAL BISNIS & AKUNTANSI UNSURYA
Publisher : JURNAL BISNIS & AKUNTANSI UNSURYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35968/jbau.v8i2.1058

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari peranan pengetahuan perpajakan dan sanksi pajak akan kepatuhan wajib pajak dalam melaksanakan kewajiban perpajakannya. Objek dalam penelitian ini adalah KPP Pratama Jakarta Kelapa Gading, dengan populasi WPOP, sebanyak 400.303 orang, dengan sampel sebanyak 100 orang. Jenis penelitian kuantitatifkan dengan metode analisis disekripstif kuantitatif dengan analisis statistik. Hhasil penelitian menyimpulkan, bahwa pengetahuan perpajakan dan sanksi pajaksecara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan WPO. Demikian juga  secara simultan pengetahuan perpajakan dan sanksi pajak berpengaruh  positif dan signifikan terhadap kepatuhan WPOP. Hasil ini diperkuat dengan nilai koefisien sebesar 48,7%.  Kata kunci : Pengetahuan Perpajakan, Sanksi Pajak, dan Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi
PEMERIKSAAN AKUNTANSI PADA PT. BANK UOB INDONESIA (UOBI) SETIADI SETIADI
IJAB Indonesian Journal of Accounting and Business Vol 1 No 2 (2020): IJAB: Indonesian Journal of Accounting and Business
Publisher : Jurusan Akuntansi, Universitas Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33019/ijab.v1i2.23

Abstract

Internal Audit melakukan pemeriksaan khusus apabila diperlukan sepanjang tidak mempengaruhi independensi, seperti tugas-tugas adhock sesuai dengan kebutuhan, berupa penilaian, inspeksi, investigasi, pemeriksaan atau review yang dapat diminta sewaktu-waktu. Client Satisfaction Survey diberikan kepada auditee setelah audit fieldwork diselesaikan, dimana auditee dapat memberikan umpan balik atas kinerja Internal Audit. Hasil dari survey tersebut akan dijaga kerahasiaannya oleh Internal Audit. Management Satisfaction Survey ini dilakukan sekali dalam setahun untuk memperoleh umpan balik atas kinerja Intenal Audit. Hasil dari survey tersebut akan digunakan sebagai salah satu dasar untuk menyusun Key Initiatives tahunan maupun Strategic Plan 3 tahunan, selain juga dari sumber lainnya seperti hasil QAR oleh internal maupun external audit, benchmark dan lainnya sebagai bentuk nyata dari proses improvement yang senantiasa dilaksanakan oleh Internal Audit dalam meningkatkan mutu dan kualitasya serta mewujudkan visinya.
ANALISA SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGGAJIAN PADA BADAN NASIONALPENGELOLA PERBATASAN REPUBLIK INDONESIA JAKARTA Hartoko, Muhammad Setiadi
Perspektif : Jurnal Ekonomi dan Manajemen Akademi Bina Sarana Informatika Vol 12, No 2 (2014): SEPTEMBER 2014
Publisher : www.bsi.ac.id

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/jp.v12i2.1142

Abstract

Role of the newly formed state is very strategic. Analysis is done to manage the assignment of functional personnel and employee payroll and perform pattern in accordance with existing procedures. National Agency for Border Management is in the auspices of the Departmentof the Interior as the agency that handles strategic territorial borders of the Republic of Indonesia. Analysis of internal controls related to the payroll system supporting staff(other than civil servants, recruited from the general public) to manage general administration in accordance with applicable regulations where the process of collecting data through interviews, observations and literature. Results achieved BNPP RI is sufficient and successfully implement functional process payroll with good internal control. Grooves and patterns are part of the groove payroll administration managed to smooth operation of supporting staff. Keywords: Internal Control, SupportingStaff, BNPPRI, personnel.
ANALISA LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI DASAR PENILAIAN KINERJA PERUSAHAAN ( STUDI KASUS PADA PT NAC GLOBAL JAKARTA ) Hartoko, Muhammad Setiadi
Perspektif : Jurnal Ekonomi dan Manajemen Akademi Bina Sarana Informatika Vol 13, No 2 (2015): SEPTEMBER 2015
Publisher : www.bsi.ac.id

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/jp.v13i2.914

Abstract

Companies need to analyze the financial statements for the financial statements used to assess the performance of the company and is used to compare the condition of the company from the previous year to the current year if the company is increasing or not so that companies consider the decision to be taken for the coming year in accordance with the company's performance in order to know the condition of the financial statements NAC Global Jakarta in 2013 and 2014 as well as the performance of PT NAC Global Jakarta, based on analysis of liquidity ratios, solvency and profitability. In acquiring the data the authors used two methods of research that studies Field (Field Research) and Library Studies (Library Research) with the results of the financial statements of income PT NAC Global Jakarta in 2014 increased by 43.49% from 2013 to not be able to cover expenses incurred and 2014 PT Global Jakarta NAC profit decreased by 55.67% or profits obtained only Rp. 319 783 591. In addition the balance sheet, PT NAC Global Jakarta increased by 24.65% as well as total liabilities and capital of PT NAC Global Jakarta, which increased by 24.65%.
Survey Impact of COVID on Work-Family Conflict (WFC) and Flexible Work Arrangement (FWA) Hani Gita Ayuningtias; Annisa Nurbaiti; Ratih Hendayani; Setiadi Setiadi
Jurnal Manajemen Indonesia Vol 23 No 2 (2023): Jurnal Manajemen Indonesia
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Telkom University.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25124/jmi.v23i2.5488

Abstract

Covid is mandating that all businesses around the globe be able to accommodate flexible work schedules. In addition, many companies are instituting work-from-home policies due to social interaction restrictions. This condition makes it difficult for businesses to establish explicit FWA regulations. The implementation of a WFA presents numerous obstacles, particularly concerning WFC. Certain conditions will have a negative impact on employees who are tasked with completing work in addition to domestic responsibilities. If no distinct rules govern this, it will be difficult for employees to manage their time, negatively impacting employee performance. Members continue to believe that the FWA settings are not optimal one year after the pandemic has begun. Many employees still confront WFC when completing work and homework simultaneously. This condition stipulates that implementing FWA must be enhanced to reduce the risk of WFC. The data acquisition method is a survey of 100 employees in the manufacturing industry that produces steel. According to the study's findings, the Work-Family Conflict (WFC) was in the lowest category, with employees believing that the tasks assigned are balanced between work and family to avoid creating work-family conflicts. While the FWA implementation was rated acceptable, it makes it easier for employees to manage their time more flexibly to complete their work. The obtained results can assist the organization in enhancing its procedures for implementing the FWA. Keywords—Work-Family Conflict; Flexible Work Arrangement
EFEKTIVITAS PENERIMAAN ATAS PERALIHAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN DAN PERKOTAAN DI WILAYAH DKI JAKARTA Setiadi, Setiadi; Ramadhan, Muhammad Ikmal
JURNAL BISNIS & AKUNTANSI UNSURYA Vol 9 No 2 (2024): JURNAL BISNIS & AKUNTANSI UNSURYA
Publisher : Feb Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35968/jbau.v9i2.1282

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat efektivitas penerimaan atas peralihan pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan setelah adanya peralihan dari Pemerintah Pusat ke Pemerintah Kota/Kabuapten. Objek Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini dilakukan di Badan Pendapatan Daerah Provinsi DKI Jakarta. Data dalam penelitian diperoleh dari Laporan Keuangan Pemerintah Daerah periode 2018 sampai dengan periode 2021. Data yang digunakan merupakan data kuantitatif yang dianalisis dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa peralihan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan di wilayah DKI Jakarta tahun 2018 sampai dengan 2020 berada pada kriteria efektif sedangkan tahun 2021 berada pada kriteria kurang efektif. Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan juga berkontribusi terhadap Pendapatan Asli Daerah dengan efisien. Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan juga berkontribusi terhadap penerimaan Pajak Daerah dengan efektif dan efisien.Kata Kunci: Pajak Bumi dan Bangunan, Efektivitas Pajak Bumi dan Bangunan.