Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Digital Transformation Technology (Digitech)

Penentuan Peringkat Konsentrasi Tingkat Kesuburan Sperma Menggunakan Metode MOORA Ahmadi Irmansyah Lubis; Feri Setiawan; Lusiyanti Lusiyanti
Digital Transformation Technology Vol. 1 No. 2 (2021): Research Artikel Periode September 2021
Publisher : Information Technology and Science(ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/digitech.v1i2.1116

Abstract

Riset ini bertujuan untuk menguji dan menerapkan metode MOORA dalam pengambilan keputusan untuk penentuan perangkingan dari data konsentrasi tingkat kesuburan sperma dan kemudian menggunakan metode pembobotan kriteria berdasarkan iperhitungan metode Rank Order Centroid agar bobot kriteria diperoleh secara sistematis dan obyektif sehingga tidak lagi ditentukan secara subjektif dari asumsi pengambil keputusan. Data pengujian yang digunakan bersumber dari UCI iMachine iLearning iRepository yaitu Fertility Dataset yang merupakan data tingkat konsentrasi kesuburan sperma yang memiliki 100 record data, 9 kriteria, dan 1 variable kelas serta data set tersebut berjenis multivariate. Hasil dari pengujian metode MOORA pada penelitian ini menunjukkan bahwa dengan menerapkan metode MOORA dan Rank Order Centroid mampu dalam melakukan perangkingan terhadap data konsentrasi tingkat kesuburan sperma yang menghasilkan A19 sebagai ialternatif iterbaik dengan nilai preferensi tertinggi, sedangkaniA44 isebagai alternatif peringkat terakhiridengan nilai preferensi paling terendah. Kemudian dari isegi iwaktu eksekusi program, metode MOORA membutuhkan waktu eksekusi selama 0.019 detik.