Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : RISTEKDIK : Jurnal Bimbingan dan Konseling

GAMBARAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA PESERTA DIDIK KELAS XI SMA NEGERI 10 SEMARANG Qomaruddin, Muhammad; Suhendri, Suhendri; Dina, Farah
Ristekdik : Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol 9, No 1 (2024): RISTEKDIK: JURNAL BIMBINGAN DAN KONSELING - JANUARI-MARET 2024
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/ristekdik.2024.v9i1.6-10

Abstract

Masih ditemukan nya masalah prokrastinasi akademik peserta didik menjadi latar belakang dari penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran prokrastinasi akademik pada peserta didik kelas XI SMA N 10 Semarang. Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan kuantitatif dan metode studi deskriptif. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 186 peserta didik kelas XI dengan teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa prokrastinasi akademik peserta didik di SMA N 10 Semarang Tahun Ajaran 2023/2024 rata-rata berada diposisi kategori sedang dengan 46,20%, dan ada  peserta didik yang memiliki tingkat prokrastinasi akademik yang tinggi 24,20% dan rendah 29,60%.