Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Deskripsi Literasi Keuangan Syariah Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Semarang Amerti Irvin Widowati; Naria Universari; Nirsetyo Wahdi
POINT: Jurnal Ekonomi dan Manajemen Vol 4 No 1 (2022): POINT JURNAL
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Muslim Maros

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46918/point.v4i1.1391

Abstract

Literasi keuangan merupakan salah satu kunci kesejahteraan masyarakat sebab akan memberikan pengetahuan dan pemahaman agar terhindar dari kesulitan ekonomi dan kesalahan dalam pengelolaan keuangan. Saat ini tingkat literasi keuangan masyarakat sangat rendah, khususnya literasi keuangan syariah sehingga perlu dibangun melalui perencanaan strategis dan langkah inisiatif berupa program aksi dengan melibatkan semua elemen masyarakat, khususnya stakeholders keuangan syariah dan regulator keuangan. Mahasiswa fakultas Ekonomi Universitas Semarang sebagai agen perubahan perlu dibekali pemahaman tentang literasi keuangan yang baik sehingga mampu memberikan edukasi literasi keuangan kepada masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran tentang tingkat literasi keuangan syariah mahasiswa fakultas Ekonomi Universitas Semarang Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan sampel mahasiswa fakultas Ekonomi Universitas Semarang. Berdasarkan hasil demografi menunjukkan bahwa bank Syariah kurang popular dikalangan responden dibandingkan bank konvensional. Respinden setuju bahwa ekonomi Syariah berdasar pada Al quran, Hadits, Ijma, Ijtihad dan Qiyas, serta terbebas dari unsur Riba, Ghahar dan Masyir. ZIS merupakan kewajiban dari responden. Asuransi dan pasar modal Syariah bukan merupakan pilihan dari responden.
PENGARUH PENGHARGAAN FINANSIAL, LINGKUNGAN KERJA DAN PERTIMBANGAN PASAR KERJA TERHADAP MINAT MAHASISWA AKUNTANSI UNTUK BERKARIER MENJADI AKUNTAN PUBLIK Suratman; Nirsetyo Wahdi
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 3: Nopember 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (392.153 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i3.607

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis hubungan penghargaan finansial, likungan kerja dan pertimbangan pasar kerja terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk berkarier pada porfesi akuntan pablik. Populasi penelitian ini adalah makasiswa akuntansi kelas karyawan angkatan 2019 yang mengikuti mata kuliah auditing 1 dan auditing 2 dengan sampling sebanyak 73 responden. Analisa data pada penelitian ini dengan regresi linier dengan Software smartPLS 3.2.7. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu 1. Finansial berpengaruh negatif terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk berkarir sebagai akuntan publik. 2. Lingkungan kerja berpengaruh positif terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk berkarir sebagai akuntan public. 3. Pertimbangan pasar kerja berpengaruh positif terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk berkarir sebagai akuntan publik.
Pengaruh Corporate Social Responsibility, Profitabilitas, Intensitas Asset, Leverage Terhadap Penghindaran Pajak Dengan Kualitas Audit Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Nirsetyo Wahdi
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol 7 No 5 (2024): Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v7i5.11912

Abstract

Dengan kualitas audit sebagai variabel moderasi, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan pengaruh tanggung jawab sosial perusahaan, profitabilitas, intensitas aset, dan leverage terhadap penghindaran pajak. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan data sekunder. Penelitian ini menganalisis perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dari tahun 2018 hingga 2022. 234 perusahaan manufaktur ini digunakan sebagai sampel. Purposive sampling, atau pengambilan sampel berdasarkan kriteria tertentu, digunakan. Analisis regresi linear berganda dan MRA digunakan menggunakan alat analisis IBM SPSS 26. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa CSR tidak dapat digunakan sebagai alasan untuk menghindari penghindaran pajak. Sementara intensitas aset dan profitabilitas dapat meningkatkan kemungkinan penghindaran pajak, leverage dapat menurunkan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bisnis mungkin memiliki cara untuk meningkatkan kinerja keuangannya dengan cara yang lebih etis tanpa harus menghindari penghindaran pajak. Selain itu, investor harus lebih berhati-hati dalam memilih perusahaan di mana mereka akan menginvestasikan dananya untuk memeroleh hasil yang paling optimal.
KINERJA KARYAWAN DAN FAKTOR-FAKTOR DETERMINANNYA Ika Khoirul Islamiyah; Aprih Santoso; Nirsetyo Wahdi
Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis Vol. 1 No. 2 (2021): Juli: Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jaem.v1i2.89

Abstract

The problem in this research is the employees of PT Wiraswasta Gemilang Indonesia Cab. Semarang was not able to achieve the target set by PT Wiraswasta Gemilang Indonesia Cab. Semarang and this study aims to analyze the variables of leadership style, work environment, work stress and workload on the performance of employees of PT Wiraswasta Gemilang Indonesia Cab. Semarang. The population in this study were all employees of PT Wiraswasta Gemilang Indonesia Cab. Semarang, totaling 68 employees, while the sampling technique used is the census technique and the analytical tool used in this study is multiple linear regression. The results showed that the variables of leadership style, work environment, work stress and workload had an effect on the performance of employees of PT Wiraswasta Gemilang Indonesia Cab. Semarang.
PERAN MEDIASI KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PELANGGAN MARKETPLACE TOKOPEDIA Nirsetyo Wahdi; Aprih Santoso
Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis Vol. 1 No. 2 (2021): Juli: Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jaem.v1i2.90

Abstract

The object of this research is a well-known marketplace, namely Tokopedia, with limited respondents in the city of Semarang. This research aims to determine the role of customer satisfaction as a mediating variable in influencing customer loyalty. The research sample was obtained as many as 100 respondents using a sampling technique, namely purposive sampling, namely the technique of determining the sample with certain considerations or criteria. The data analysis technique used multiple linear regression with mediating or intervening effects. The results showed that there was a significant effect of product quality, service quality and trust partially on customer satisfaction, there was a significant effect of product quality, service quality, trust and customer satisfaction partially on customer loyalty. The results of the first mediating effect found that customer satisfaction was able to mediate the effect of product quality on customer loyalty. the direct influence value is 0.16 < the indirect effect is 0.18. The results of the second mediating effect found that customer satisfaction was able to mediate the effect of service quality on customer loyalty. the direct influence value is 0.16 < the indirect effect is 0.17. The results of the second mediation effect obtained that customer satisfaction was not able to mediate the effect of trust on customer loyalty. the direct influence value is 0.22 > the indirect effect is 0.09.