Rahajeng Putriningrum
Universitas Kusuma Husada Surakarta

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN TINGKAT EMOSIONAL IBU DALAM PEMBERIAN ASI Kartika Dian Listyaningsih; Rahajeng Putriningrum; Tresia Umarianti
Jurnal Kebidanan Indonesia Vol 11, No 2 (2020): Juli
Publisher : STIKES Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36419/jkebin.v11i2.374

Abstract

ASI adalah sumber nutrisi pertama untuk bayi yang mengandung vitamin dan mineral. Rendahnya cakupan pemberian ASI disebabkan oleh beberapa faktor termasuk pengetahuan dan motivasi yang terkait dengan tingkat emosi dalam keinginan untuk menyusui. Pengetahuan adalah hasil dari mengetahui setelah orang melakukan sesuatu sementara emosi adalah dorongan untuk bertindak, rencana segera untuk mengatasi, emosi dapat memicu tindakan pada keinginan untuk bereaksi segera. Tindakan dapat memotivasi tujuan mereka sendiri. Oleh karena itu, pengetahuan tentang pemberian ASI eksklusif penting bagi ibu yang memengaruhi aspek emosi ibu selama menyusui. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan tingkat emosional ibu dalam pemberian ASI Metode : Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analitik observasional dengan rancangan cross sectional. Populasi penelitian ini adalah Seluruh ibu yang memiliki anak usia 6 bulan sampai dengan 12 bulan di Posyandu Sektor II Lestari Asih Kelurahan Kadipiro. Subyek penelitian ini ibu yang memiliki bayi umur 6 - 12 bulan berjumlah 37 orang. Pada penelitian ini menggunakan alat pengumpul data berupa kuesioner tertutup. Analisa data dalam penelitian dengan data sampel berskala kontinu dalam parameter mean dan standar deviasi (SD). Untuk mengetahui hubungan antar variabel diuji dengan menggunakan regresi logistik biner. Hasil : Mayoritas responden bahwa rata-rata usia responden adalah > 30 tahun. Mayoritas responden berpendidikan SLTA dan berprofesi sebagai ibu rumah tangga. Mayoritas responden jumlah anak 1-2 dan usia anak terkahir 0 – 6 Bulan. hubungan pengetahuan dan tingkat emosional ibu dalam pemberian ASI. Kata kunci: Pengetahuan, Emosional, ASI
UPAYA PENINGKATAN KETRAMPILAN KADER TENTANG METODE BOM MASSAGE DALAM KEGIATAN PENDAMPINGAN IBU NIFAS DAN KELUARGA DI POSYANDU LESTARI ASIH KADIPIRO BANJARSARI SURAKARTA Tresia Umarianti; Rahajeng Putriningrum; Aris Prastyoningsih; Budi Prasetyo; Rika Ade Ima; Chusnul Karlina Lulu Damayanti; Chiendy Revina; Niea Darmawanti
Indonesian Collaboration Journal of Community Services Vol. 1 No. 4 (2021): Indonesian Collaboration Journal of Community Services
Publisher : Yayasan Education and Social Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1097.881 KB) | DOI: 10.53067/icjcs.v1i4.37

Abstract

Breast milk (ASI) is the best food for babies up to 6 months of age. The success of exclusive breastfeeding nationally is only 33.6%, and 35% according to the WHO Global Data Bank 2012. The smoothness of the lactation process is influenced by breast care, breastfeeding frequency, maternal psychology, maternal health, and contraception. Based on a preliminary study of 12 cadres through whatshapp group interviews, it was found that there were no cadres who knew about the BOM Massage method at all. This method helps the production and expulsion of breast milk through a compilation of Breastcare, Oxytocin and Marmet techniques. Cadres also have not received training on how to increase milk production through skills. In general, to stimulate the production of breast milk, the surrounding community uses certain foods that are culturally or passed down from parents to be consumed. The purpose of Community Service is to increase the knowledge and skills of Cadres about the BOM Massage method to increase breast milk production and relaxation in postpartum mothers. The method used for training is the BOM Massage Method through Offline by giving lectures, simulations and role play. There are 11 cadres who take part in service activities. After the pre and post tests were held, there was an increase in knowledge of 92%. The results of the Roleplay implementation of the BOM Massage method cadres can carry out well according to the SOP and Tools for the implementation of the BOM Massage method