M. Burhanudin Robbani
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEMAMPUAN MENULIS PERSUASI SISWA KELAS X MA AL FATAH NATAR M. Burhanudin Robbani; Iqbal Hilal; Eka Sofia Agustina
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 2, No 4 (2014)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (386.459 KB)

Abstract

This study aims to describe the ability of writing persuasion essay of the first class students at the Senior High School of Al Fatah Natar at the school year 2013/2014. The results showed that (1) the ability of writing persuasion essay is classified as enough with average of 68,4 and interval of 5569; (2) cohesiveness is classified as good with average of 70,9 and interval of 7084, (3) coherence is classified as enough with average of 69,1 and interval of 5569; (4) effectivity is classified as enough with average of 65,2 and interval of 5569; (5) diction is classified as enough with average of 65,4 and interval of 5569; (6) the usages of perfected orthography (EYD) is classified enough with average of 69,5 and interval of 5569.Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan menulis karangan persuasi siswa kelas X MA Al Fatah Natar tahun pelajaran 2013/2014. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) tingkat kemampuan menulis persuasi siswa kelas X MA Al Fatah Natar tahun pelajaran 2013/2014 tergolong cukup karena berada pada interval 5569, yakni de-ngan skor rata-rata 68,4; (2) skor rata-rata aspek kesatuan gagasan (kohesi) 70,9 tergolong baik karena berada pada interval 7084; (3) skor rata-rata kepaduan gagasan (koherensi) 69,1 tergolong cukup karena berada pada interval 5569; (4) skor rata-rata aspek struktur kalimat (efektivitas) 65,2 tergolong cukup karena berada pada interval5569; (5) skor rata-rata aspek pemilihan kata (diksi) 65,4 tergolong cukup karena berada pada interval 5569; (6) skor rata-rata aspek penggunaan ejaan 69,5 tergolong cukup karena berada pada interval 5569.Kata kunci: kemampuan, menulis persuasi, siswa al fatah.