Nurul Mubin
Universitas Sains Al-Qur'an

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

METEOROLOGI DALAM PERSPEKTIF AL-QUR’AN DAN SAINS MODERN Nurul Mubin; Amalia Islamiati Putri
JURNAL SPEKTRA Vol 6, No 2 (2020): SPEKTRA: Jurnal Kajian Pendidikan Sains
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika, FITK, UNSIQ

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32699/spektra.v6i2.156

Abstract

Kehidupan manusia dialam raya tidak lepas dari keberadaan tata kehidupan alam raya yang dilengkapi angin, udara, gempa bumi, longsor dan banjir serta cuaca, suhu dan musim seperti cuaca hujan, cuaca mendung dan cuaca berawan serta cuaca cerah, jenis-jenis angin, Persesuaian antara hujan, awan, arus angin, cuaca dingin, angin ribut berguntur dan berkilat, pergantian siang dan malam, siklus hujan, tingkat kegelapan daratan dan lautan, serta berbagai kerusakan lingkungan yang mengakibatkan pemanasan global (global farming), kesemua hal tersebut dikaji secara mendalam dalam rumpun ilmu meteorologi. Al- Qur’an sebagai kitab suci yang saintis memiliki pandangan yang lebih komprehensif tentang meteorologi tersebut yang dapat terkonfirmasi secara ilmiah.