Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

The Effect of Brand Image and Price on Product Purchase Decisions at the Sewing House Akkhwat Makassar Hasmiati Hasmiati; Ilham Thaief; Muhammad Hasan; Muhammad Dinar; Rahmatullah Rahmatullah
Pinisi Business Administration Review Volume 2, Number 2, September 2020
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/pbar.v2i2.15785

Abstract

This study aims to determine the effect of brand image and price on product purchase decisions at the Sewing House of Akhwat Makassar. This research is categorized as a type of quantitative descriptive research. The population in this study were all consumers who purchased products at the Makassar Sewing House in July 2019 as many as 101 consumers. Sampling was done by means of purposive sampling of 50 consumers. The method of data collection was done by using interview, questionnaire and documentation techniques. The analysis technique used is multiple linear regression analysis using SPSS 16.0 software. The results showed that the variables of brand image and price partially had a positive and significant effect on product purchasing decisions at the Sewing House for Women in Makassar. Simultaneously, there is a positive and significant influence between brand image and price variables on product purchasing decisions at the Sewing House for Women in Makassar.
Kekerasan Verbal Melabeli Siswa SMP Negeri 4 Tommo Mamuju Hasmiati Hasmiati; Kembong Daeng; Azis Azis
Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, dan Sastra Vol. 10 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/onoma.v10i1.3448

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan kekerasan verbal melabeli siswa SMP Negeri 4 Tommo Mamuju. Permasalahan pokok dalam penelitian ini adalah terdapat perubahan makna bahasa yang digunakan dalam ruang pendidikan seperti bahasa makian, menghina, mengejek yang dianggap biasa dan dipergunakan sebagai alat komunikasi sehari-hari. Penelitian dilakukan dengan model deskriptif kualitatif, Data dalam penelitian ini meliputi dua macam, yaitu data primer dan data sekunder. Data primer dalam penelitian ini berupa penggalan tuturan atau bagian tuturan lisan dari berbagai peristiwa tutur pada siswa di SMP Negeri 4 Tommo Kecamatan Tommo Kabupaten Mamuju. Data sekunder berupa informasi atau keterangan tentang latar belakang sosial budaya dan situasional sebagai hasil pengamatan dan observasi. Data yang diperoleh tersebut kemudian dianalisis dalam kartu data. Adapun sumber data dalam penelitian ini adalah berupa ujaran yang bersumber dari siswa SMP Negeri 4 Tommo. Hasil Penelitian menunjukkan adanya kekerasan verbal berupa kekerasan verbal memberi julukan/melabeli.