Ibad Muzakky
STKIP PGRI Jombang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENTS TERHADAP HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLAVOLI Ibad Muzakky; Puguh Satya Hasmara
Bravo's : Jurnal Program Studi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan Vol 8, No 1 (2020): MARET 2020
Publisher : STKIP PGRI Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32682/bravos.v8i1.1503

Abstract

AbstrakTujuan penelitian mengetahui pengaruh model pembelajaran teams games tournaments terhadap hasil belajar passing bawah bolavoli siswa kelas V SDN Kemantren Paciran Lamongan Tahun Ajaran 2018/2019. Metode penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen equalization of treatment   (kesamaan perlakuan) yang bertujuan untuk mengungkapkan hubungan sebab dan akibat. subjek penelitian adalah siswa kelas V yang berumur minimal 10 tahun SDN Kemantren Paciran Lamongan yang berjumlah 18 siswa. Berdasarkan analisa kemampuan siswa kelas V SDN Kemantren Paciran Lamongan setelah diberikan treatment berupa model pembelajaran teams games tournaments, diperoleh hasil rata-rata nilai yaitu 55,41 dan nilai = 3,64 > = 1,74 dengan signifikan t yaitu 5% atau 0,05 dan meningkat sebesar 12,23%. Jadi terdapat pengaruh Model pembelajaran teams games tournaments terhadap hasil belajar passing bawah bolavoli siswa kelas V SDN Kemantren Paciran Lamongan Tahun Ajaran 2018/2019.Kata kunci:  Model TGT, Passing Bawah Bolavoli