Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN PENGENALAN OBAT TRADISIONAL DI TAMAN KANAK-KANAK BRUDER NUSA INDAH Sundari, Chatarina; R, Marmawi; ., Halida
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 3, No 11 (2014): Nopember 2014
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pengenalan obat tradisional pada anak usia 5-6 tahun di Taman Kanak-Kanak Bruder Nusa Indah Pontianak Selatan melalui pengenalan pemanfaatan tanaman rimpang. Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Berdasarkan hasil  penelitian yang telah dilakukan dengan analisis data, dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa: 1) Perencanaan  pembelajaran  antara lain: membuat RKH sesuai dengan tema dan sub tema, memilih bahan main sesuai dengan tema dan sub tema, menentukan metode pembelajaran, menentukan hasil belajar. 2) Pelaksanaan pembelajaran antara lain: a) Melaksanakan pijakan lingkungan, b) Melaksanakan pijakan sebelum main, c) Melaksanakan pijakan saat main, d) Melaksanakan pijakan setelah main. 3) Peningkatan kemampuan anak antara lain: a) Mengenal ciri-ciri tanaman rimpang, b) Mengolah tanaman rimpang, c) Menanam tanaman rimpang. Kata Kunci: Obat tradisional, Taman Kanak-Kanak  Abstract: This research aims to improve the ability of recognition of traditional medicine in children aged 5-6 years in kindergarten Nusa Indah Pontianak through the introduction of plant utilization rhizome. The method used is a class action research. Based on the research that has been done with the data analysis, it can be drawn a conclusion that: 1) Planning learning include: making RKH according to the theme and sub-themes, selecting play materials appropriate to the theme and sub-themes, define learning methods, determining learning outcomes. 2) Implementation of the study include: a) Implement environmental footing, b) Implement a foothold before the play, c) Implement footing while playing, d) Conducting ground after the play. 3) Increasing the ability of children include: a) Know the characteristics of the plant rhizomes, b) processing plant rhizomes, c) Planting of rhizomes. Keywords: traditional medicine, Kindegardent