Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DALAM MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PT. BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL, TBK Tanor, Melissa Olivia; Sabijono, Harijanto; Walandouw, Stanley Kho
Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 3, No 3 (2015): Jurnal EMBA, HAL 608 - 743
Publisher : FEB Universitas Sam Ratulangi Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (495.867 KB) | DOI: 10.35794/emba.v3i3.9535

Abstract

Abstrak: Bank sebagai badan usaha di bidang keuangan yang memiliki berbagai jasa yang dapat digunakan oleh pengguna jasa. Bank secara periodik wajib membuat laporan keuangan untuk dapat mengetahui tingkat keuangan yang dimiliki dan kondisi keuangan Bank tersebut. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis laporan keuangan dalam mengukur kinerja keuangan pada PT. Bank Artha Graha Internasional, Tbk Jakarta. Metode analisis data adalah analisis deskriptif komparatif. Dari laporan keuangan Bank kemudian dianalisis likuiditas, solvabilitas, dan profitabilitas untuk mendapatkan perbandingan hasil pada tiap tahun dan akan disesuaikan dengan standar Bank Indonesia (BI) yang dapat dianalisis untuk mengukur seperti apa tingkat keuangan dan kinerja bank tersebut. Hasil penelitian menunjukan, likuiditas Bank Artha Graha mampu memenuhi kewajiban jangka pendek yang dimiliki. Hasil solvabilitas memperlihatkan kemampuan bank dalam permodalan yang dimiliki mampu untuk menutupi penurunan maupun kerugian. Hasil profitabilitas memperlihatkan bank memiliki hasil rasio  yang terus meningkat. Ketiga rasio keuangan sesuai dengan standar yang ditentukan BI. Kondisi keuangan Bank Artha Graha masih dalam keadaan baik dan dapat memenuhi kewajiban terhadap pihak ketiga. Manajemen Bank Artha Graha sebaiknya terus melakukan pengelolaan keuangan dengan baik, agar tidak terjadi penurunan yang dapat menyebabkan bank menjadi tidak sanggup untuk menyelesaikan masalah keuangan yang ada nantinya.   Kata kunci: analisis, laporan keuangan, kinerja keuangan
PENGARUH LABA AKUNTANSI DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Tumbel, Gilbert Ayub; Tinangon, Jantje; Walandouw, Stanley Kho
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 5, No 1 (2017): JE VOL. 5 NO 1 (2017) HAL. 115 - 233
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (684.853 KB) | DOI: 10.35794/emba.5.1.2017.15539

Abstract

 ABSTRAK: Di era globalisasi ini, pasar modal memegang peran penting untuk kemajuan ekonomi suatu negara. Industri barang konsumsi merupakan salah satu sektor yang menarik perhatian investor dimana fakta menunjukkan sektor ini sangan menjanjikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara laba akuntasi dan arus kas operasi terhadap return saham pada perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Sampel penelitian adalah perusahaan di sektor industri barang konsumsi yang tercatat pada tahun 2013-2015 yang berjumlah 34 perusahaan. Metode analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan laba akuntansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap return saham, sedangkan arus kas operasi berpengaruh positif tapi tidak signifikan terhadap return saham. Hasil mengindikasikan bahwa laba akuntansi mempunyai dampak pada pasar saham terutama berpengaruh untuk return (pengembalian) dari dana yang diinvestasikan pada industri barang konsumsi.Kata Kunci: laba akuntansi, arus kas operasi, return saham, industri barang konsumsi
ANALISIS PERBEDAAN STRUKTUR KEPEMILIKAN ASING DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN DOMESTIK PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA Ulfiyati, Ulfiyati; Lambey, Linda; Walandouw, Stanley Kho
Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 5, No 2 (2017): JE. VOL. 5 NO 2 (2017) HAL. 2193
Publisher : FEB Universitas Sam Ratulangi Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (667.556 KB) | DOI: 10.35794/emba.v5i2.16528

Abstract

ABSTRAK: Struktur kepemilikan dalam perusahaan dapat digunakan untuk mengukur kinerja suatu perusahaan. Struktur kepemilikan juga dapat digunakan sebagai indikator penentu status perusahaan. Status perusahaan dapat dibagi menjadi 2 (dua) kategori kepemilikan yaitu, kepemilikan yang didominasi asing dan kepemilikan yang didominasi domestik. Salah satu cara mengukur kinerja perusahaan yaitu dengan melihat dan mengukur tingkat profitabiitas yang dihasilkan oleh perusahaan. Semakin tinggi tingkat profitabilitas suatu perusahaan menggambarkan tingginya kemampuan perolehan keuntungan perusahaan tersebut. Cara mengukur profitabilitas perusahaan dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu dengan menghitung rasio margin dan return. Rasio margin  menunjukkan kemampuan perusahaan dalam mengolah pendapatan penjualan melalui berbagai tahap sedangkan rasio pada return yaitu rasio yang mengukur tingkat efisiensi perusahaan dalam menghasilkan laba.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan antara struktur kepemilikan asing dan struktur kepemilikan domestik pada perusahaan pertambangan. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2015 dengan sampel sebanyak 37 perusahaan pertambangan. Metode analisis yang digunakan adalah Uji Independent-Sampel T Test dan uji Mann-Whitney. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pada variabel ROA terdapat perbedaan secara signifikan sedangkan pada variabel NPM dan ROE tidak terdapat perbedaam secara signifikan. Kata kunci : Kepemilikan Asing, Kepemilikan Domestik, NPM, ROA, ROE.
PERLAKUAN AKUNTANSI CAPITAL EXPENDITURE DAN REVENUE EXPENDITURE PADA PT. BANGUN WENANG BEVERAGES CO. Makatengkeng, Meryll Michelle; Sondakh, Jullie J.; Walandouw, Stanley Kho
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 2, No 3 (2014): Jurnal EMBA, HAL 116 -235
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (281.972 KB) | DOI: 10.35794/emba.2.3.2014.5433

Abstract

Perusahaan dalam kegiatan operasionalnya, memiliki dua jenis pengeluaran yang harus mampu dibedakan dalam aset tetap, yaitu capital expenditure dan revenue expenditure. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan No.16 merupakan standar yang digunakan untuk membedakan capital expenditure dan revenue expenditure pada PT. Bangun Wenang Beverages Co. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana perlakuan akuntansi capital expenditure dan revenue expenditure pada PT. Bangun Wenang Beverages Co. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif, yaitu memberikan gambaran yang jelas mengenai keadaan yang di teliti. Yang menjadi hasil penelitian adalah kebijakan perusahaan dalam mengatur pemisahan antara capital expenditure dan revenue expenditure. Dimana kebijakan tersebut telah sesuai dengan perlakuan akuntansi yang ada dalam PSAK No.16, yaitu suatu aset dikelompokkan ke dalam capital expenditure jika aset itu memiliki masa manfaat lebih dari satu periode akuntansi dan memiliki harga perolehan yang relatif besar. Sedangkan sebaliknya, suatu aset dapat dikatakan sebagai revenue expenditure jika memiliki masa manfaat kurang dari satu periode akuntansi dan memiliki harga perolehan relatif kecil. Kecuali untuk pengukuran capital expenditure dan revenue expenditure, belum sesuai dengan PSAK No.16 (revisi 2011). PT. Bangun Wenang Beverages Co. sebaiknya menyesuaikan dengan PSAK No.16 (revisi 2011) untuk melakukan pengukuran capital expenditure dan revenue expenditure. Kata kunci: capital expenditure, revenue expenditure
ANALISIS EFEKTIVITAS DAN KONTRIBUSI PAJAK BPHTB TERHADAP PENERIMAAN PAJAK DAERAH KOTA MANADO Pangemanan, Hendrik Ricart; Elim, Inggriani; Walandouw, Stanley Kho
GOING CONCERN : JURNAL RISET AKUNTANSI Vol 8, No 3 (2013)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32400/gc.8.3.25099.2013

Abstract

Local Taxes are one source of financing local development a very reliable to support the implementation of regional autonomy. One type of regional tax levied by the City Government is Customs on Acquisition of Land and Building (BPHTB). BPHTB tax is a tax on acquisition of land and / or buildings. This study aims to determine the effectiveness and contribution of BPHTB tax to the revenue of Manado City Local Tax. The research was conducted at the Department of Revenue the city of Manado. Method of analysis used is descriptive quantitative method, namely analyzing the data of the target and realization receipts of  BPHTB Tax in 2011 and 2012 by using the ratio of effectiveness and contribution ratio. The results showed that the rate of effectiveness BPHTB Tax in 2011 has not reached the target, because only reached 70.99% and in 2012 already reached the target with the percentage 116.95% which is included in the criteria is very effective. Within a period of 2 years since transitioned into Local Taxes in 2011, contributing of  BPHTB tax showed a fairly good criterion contribution for Local Tax revenues in 2011 and 2012. In 2011 the percentage its contribution amounting 30.25% and in 2012 increased to 30.72%.
ANALISIS PERLAKUAN AKUNTANSI ATAS PENDAPATAN DAN BIAYA PADA PT.SKYTECH INDONESIA Goni, Lesli Mersi; Tinangon, Jantje J.; Walandouw, Stanley Kho
GOING CONCERN : JURNAL RISET AKUNTANSI Vol 9, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32400/gc.9.1.25221.2014

Abstract

Income is one of the important elements to maximize the profits. Revenue should be measured appropriately so that the revenue will be recognized the right company , so avoid overstate or understate the presentation of the financial statements . According to PSAK No. . 34 ( revised 2010 ) , there are two methods of revenue recognition method used is the percentage of completion and completed contract method . The purpose of this study was to determine the suitability of the recognition of revenue and expenses by PT . Skytech Indonesia with PSAK No. 34 ( revised 2010 ) . The analytical method used is descriptive qualitative , where the data obtained , compiled , categorized , interpreted , and analyzed so as to give a proper picture . The results of the study revealed that the company uses the percentage of completion method on the basis of cost against the cost of which has shown a reasonable value . Similarly, the recognition and measurement of costs associated with the revenue based on the fair value .
ANALISIS PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 25 PADA PT. SURYA FAJAR MAS MANADO Mamahit, Ryan Yngwie; Sabijono, Harijanto; Walandouw, Stanley Kho
GOING CONCERN : JURNAL RISET AKUNTANSI Vol 15, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32400/gc.15.2.27855.2020

Abstract

Tax is main source of revenue for financing all govermental expenditures, both in terms of development and activities related to the interests of the country. Used also for general fund expenses related to the duty of the state to govern. PT. Surya Fajar Mas is a company engaged in the construction field. Company made tax payments, one of which is that the corporate income tax income tax Article 25. This study aims to determine the calculation, depositing, and reporting of income tax Article 25 on PT. Surya Fajar Mas. This study used a quantitative study. The result shows that the calculation of income tax artile 25 at PT. Surya Fajar Mas was correct and in correcting the fiscal in accordance with the applicable tax laws. It is recommended that both operasional and administrative and general as well as other expenses should be substantiated with strong and valid evidance.
ANALISIS ALOKASI BIAYA BERSAMA UNTUK PENENTUAN BIAYA PRODUKSI NUTELLA CHEESE CUPCAKE DAN COOKIES CUPCAKE PADA SHMILY CUPCAKES SAMRAT MANADO Tumbol, Olivia A.; Tinangon, Jantje; Walandouw, Stanley Kho
GOING CONCERN : JURNAL RISET AKUNTANSI Vol 9, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32400/gc.9.1.25231.2014

Abstract

Guidance of in the company needs to improve its business processes so that the appropriate production produced products can compete in the market . One such effort is to utilize one or several main raw material to produce two or more types of products are almost the same but with different variations to accurately allocate costs to each product so as to maximize profits.To allocate these costs accurately on each product is the relative sales value method . Where the data used is primary data obtained directly from the company. The data used in the form of selling price , direct labor costs , raw material costs , plant operating costs and marketing costs .From the analysis conducted through joint cost allocation calculation using the relative sales value method can be seen that the results obtained from the calculation of the cost allocation with the Cupcake Shmily using the relative sales value method of cost allocation obtained with Nutella Cheese Cupcake for Rp 56 723 and Cookies Cupcake for Rp . 60 108 of the total cost of Rp116.716 shared, derived from raw material costs, direct labor costs and factory overhead costs.
ANALISIS PERLAKUAN AKUNTANSI PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) PADA CV. MULTI DI KOTA MANADO Tangkere, Marcho Rivelino; Elim, Inggriani; Walandouw, Stanley Kho
GOING CONCERN : JURNAL RISET AKUNTANSI Vol 9, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32400/gc.9.1.25236.2014

Abstract

Lease represent one of the very potential acceptance and dominant enough because owning function of budgetair and arrange. Taxation which in it there are element of Value Added Tax (PPN) represent also the part of fiscal policy of government because one of the Iease type imposed by government is Value added tax (PPN). As for intention of this research is to know treatment of Value added tax accountancy conducted by CV. Multi. Pursuant to result of research, hence Applying of Value added tax cv. Multi have according to Law No. 42 year 2009. Treatment of Value added tax accountancy by cv. Multi as entrepreneur hit Iease have as according to Law No. 42 Year 2009 that is equal to 10% for the delivery of home affairs.
ANALISIS EFEKTIVITAS DAN KONTRIBUSI RETRIBUSI TEMPAT REKREASI DAN OLAHRAGA TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH PROVINSI SULAWESI UTARA Patta, Antony Rendy; Tinangon, Jantje J.; Walandouw, Stanley Kho
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 7, No 2 (2019): JE VOL 7 NO 2 (2019)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (342.523 KB) | DOI: 10.35794/emba.v7i2.23224

Abstract

Abstrak. Retribusi tempat rekreasi dan olahraga merupakan salah satu penerimaan pajak daerah dari pendapatan asli daerah. Pendapatan Asli Daerah (PAD) merupakan sumber pendapatan pajak dari salah satu daerah yang dinilai sebagai kekayaan dari daerah itu sendiri seperti pajak daerah, retribusi daerah yang sudah diolah oleh pemerintah daerah tersebut dan diakui sebagai kekayaan daerah tersebut Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisi efektivitas dan kontribusi retribusi tempat rekreasi dan olahraga terhadap pendapatan asli daerah Provinsi Sulawesi Utara pada tahun 2015-2017. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan ditinjau dari tujuan dan sifatnya adalah studi deskriptif. Dari hasil penelitian ini menunjukan bahwa tingkat efektivitas retribusi tempat rekreasi dan olahraga pada tahun 2015 tidak mencapai target, hanya pada tahun 2016-2017 retribusi tempat rekreasi dan olahraga mencapai target yang ditentukan. Kontribusi retribusi tempat rekreasi dan olahraga dalam periode 2015-2017 tergolong sangat kurang atau sangat tidak berkontribusi terhadap pendapatan asli daerah provinsi Sulawesi Utara. Retribusi tempat rekreasi dan olahraga belum memiliki tingkat kontribusi yang baik bagi pendapatan asli daerah dikarenakan target dan realisasi yang jauh dari penerimaan pajak yang lain. Kata Kunci: retribusi tempat rekreasi dan olahraga, pendapatan asli daerah
Co-Authors Adyanto Allo, Rohayani Linggi’ Anggraini, Ni Luh Putu Anggreyni Gumolung Anis, Valencia Matthew Anjali, Andini Anneke Wangkar Arman, Haryanti Bawansel, Glorya Indriani Brando Kaunang, Brando Brenda Tirie, Brenda Buntu, Hebenheiser Christi, Kodoati N. Claudia, Salibana Sharon Debora Datu, Christian V. David Paul Elia Saerang DEWI, Ade Ayu Prita Fajriansyah, Yudi Faleria, Rondonuwu Ester Fernando, Ida Bagus Putu Frasawi, Jusuf Habel Goni, Lesli Mersi Grace B. Nangoi Grace Nangoi Harijanto Sabijono Haryanto , Ag. Dwi Hasna Rahim Hendrik Manossoh, Hendrik Herman Karamoy Hunta, Aldi Andrew Imbang, Theafilia Viona Inggriani Elim Iroth, Natasia Ivana Marghareta Londorang Jantje J. Tinangon Jantje Tinangon Jecklein, . Jenny Morasa Jullie J Sondakh Kalangi , Lintje Kaligis, Billclin Karouw, Seren Friska Karundeng, Revio Kevin Brandon Karuniawan, Steven Katuuk, Djuliana Kenap, Rebecca Angeline Lalombombuida, Yosua Latjandu, Lady Diana Lijow, Trifena F. Linda Lambey, Linda Lintje Kalangi Lintong, Diana Lintong, Diana Nova Maatuil, Andika Prianto Madao, Henny Pandin Mamahit, Ryan Yngwie Manarisip, Villy Putry Marjelitha Mandagi, Junisa Manggopa, Dian Ayu Merdekawati Maruf, Juniarti Melisa Maruf, Juniarti Melisa Massie, Angela Meilan Mega, Katryn Natania Melissa Olivia Tanor, Melissa Olivia Meryll Michelle Makatengkeng Najoan, Getruida Neni Revina Nancy Ticoalu Nangoi, Grace B Nefriani Ester Sandag Novita Lalensang Oflagi, Jean Gabril Pangalila, Chelsea Pangemanan, Hendrik Ricart Patta, Antony Rendy Pontoh, Winston . Powa, Yudhi Rahayu, Magfirah S. Rahman, Magfirah Rakian, Regina B. T. Rantung, Sarah Evangelista Rompas, Yiska Fira Rotinsulu, Glenn Rungkat, Putri Oktwentysi Felisiany RUNTUKAHU, Betania Sambuaga, Mia M. Samuna, Juwita Natalia Sangka, Sallyritna Sardjono, Olivia Y. M Selvina Sitorus Sifrid Pangemanan Sifrid s Pangemanan Sila, Iswandy K. Singon, Dewita Sophia Sri Wardana Saleh Mangkona, Sri Wardana Saleh Syermi S.E. Mintalangi Tampang, Elisabeth Tangkere, Marcho Rivelino Tangkuman, Steven Josia Theo, Jordi Treesje Runtu Tumbel, Deisy M. Tumbel, Gilbert Ayub Tumbol, Olivia A. Tumilantouw, Kezia Nanseila Wulan Turangan, Veren Tinesia Ulfiyati, Ulfiyati Wagania, Stella Lanova Wala, Tirsa Rosiana Lini Weku , Priscillia Widjaja, Prielly Natasya Kartini Wulan D. Kindangen, Wulan D.