Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Analysis of financial distress in banking companies listed on the indonesian stock exchange Isnaeni Rokhayati; Sodik Dwi Purnomo; Diah Retnowati; Hari Winarto; Agus Prabawa; Heris Kencana
AKUNTABEL Vol 19, No 2 (2022): Juni
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (151.269 KB)

Abstract

Financial distress is a condition when a company experiences an inability to fulfill all financial obligations in the long term. This study analyzes capital structure, female directors, liquidity, and profitability predicting the possibility of financial companies in the 2018-2020 period experiencing financial distress. The research population is financial companies operating on the IDX in the 2018-2020 period with as many as 105 companies. Determination of the sample used is purposive sampling method with the results of 46 companies. The research analysis technique is panel data regression with the best fixed effect model. Based on the analysis results show that the capital structure has a significant effect on financial distress where the higher the company's leverage will cause financial distress. While female director, liquidity, and profitability have no significant effect on the company's financial distress. It is expected that the company will always pay attention to the level of use of leverage so that it can maintain the optimal condition of the company's cash. For future research, it is possible to add variables such as inflation rate, interest rate, tax, firm size, growth sales which can affect financial distress.  
DIVERSIFIKASI PRODUK DAN EKSPANSI PEMASARAN MELALUI MEDIA SOSIAL Bagus Adhitya; Zumaeroh Zumaeroh; Hari Winarto
WIKUACITYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): WIKUACITYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Wijayakusuma Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56681/wikuacitya.v1i1.19

Abstract

Persaingan usaha yang semakin tinggi dan ketat menjadikan perkembangan usaha bisnis semakin pesat. Diversifikasi produk merupakan upaya meningkatkan penjualan yang dilakukan dengan menciptakan berbagai jenis produk usaha untuk dikembangkan menjadi pasar baru. Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan diversifikasi produk dan dapat melakukan pemasaran melalui media sosial agar mampu meningkatkan penjualan sehingga pendapatan dan keuntungan usaha juga meningkat. Dalam kegiatan ini metode pelaksanaan pengabdian berupa pelatihan dan pendampingan, materi penyuluhan tentang pelatihan diversifikasi produk, strategi pemasaran produk, dan pemanfaatan teknologi informasi dalam meningkatkan kapasitas penjualan dan pendapatan usaha. Hasil pengabdian masyarakat menunjukkan pelaku usaha memahami tentang pentingnya diversifikasi produk akibat dari permintaan pasar dan kebutuhan konsumen yang semakin beragam sehingga terjadi peningkatan penjualan dan keuntungan usaha. Selain itu, dengan pemanfaatan teknologi terjadi pemasaran online melalui media sosial pada Industri Peyek Al Rumi di Desa Banjarparakan Kecamatan Rawalo Kabupaten Banyumas. Kata kunci : Diversifikasi Produk, Ekspansi Pemasaran
PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN BAGI IBU-IBU PEMBERDAYAAN KESEJAHTERAAN KELUARGA Diah Retnowati; Hari Winarto; Sodik Dwi Purnomo
WIKUACITYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): WIKUACITYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Wijayakusuma Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56681/wikuacitya.v1i1.21

Abstract

Rendahnya jumlah pelaku usaha di Indonesia disinyalir karena berwirausaha dianggap sebagai profesi yang kurang menjanjikan dan perlu waktu lama untuk bisa menjadi orang yang sukses dalam berwirausaha. Tujuan kegiatan pengabdian oleh tim pengabdian Fakultas Ekonomika dan Bisnis Program Studi Ekonomi Pembangunan Universitas Wijayakusuma Purwokerto adalah masyarakat dapat memahami dan menerapkan cara meningkatkan pendapatan rumah tangga dengan memulai usaha baru maupun melakukan inovasi dalam usaha yang sudah ada. Metode pendekatan yang dilakukan dalam kegiatan pengabdian ini adalah presentasi tatap muka dengan materi terkait upaya meningkatkan pendapatan rumah tangga, memulai usaha kecil, dan pentingnya inovasi dalam kewirausahaan. Hasil pengabdian pada masyarakat di Desa Kebutuhduwur Kecamatan Pagedongan Kabupaten Banjarnegara menunjukkan bahwa masyarakat khususnya ibu-ibu pemberdayaan kesejahteraan keluarga mampu memahami upaya meningkatkan pendapatan rumah tangga, memulai usaha baru maupun inovasi dalam kewirausahaan. Selain itu, masyarakat dapat memulai usaha baru dan berinovasi dalam kewirausahaan sehingga dapat meningkatkan pendapatan rumah tangga. Kata kunci : Pendapatan Rumah Tangga, Inovasi Kewirausahaan
PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS JIWA GOTONG ROYONG Sodik Dwi Purnomo; Hari Winarto; Heris Kencana
WIKUACITYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): WIKUACITYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Wijayakusuma Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56681/wikuacitya.v1i1.22

Abstract

Faktor utama yang berperan penting dalam terciptanya lingkungan bersih bebas sampah adalah partisipasi masyarakat dalam mengelola sampah. Salah satu bentuk partisipasi masyarakat dalam pengelolaan sampah adalah gotong royong. Pengelolaan sampah yang kurang baik dapat memberikan pengaruh negatif terhadap kesehatan, lingkungan, sosial ekonomi dan budaya masyarakat. Kegiatan pengabdian masyarakat bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman masyarakat desa dalam mengelola sampah berbasis masyarakat. Metode pengabdian yang dilakukan berupa penyuluhan dengan materi tentang model pengelolaan sampah bank sampah, prinsip dan nilai-nilai gotong royong di pedesaan dan pemberdayaan masyarakat pedesaan. Hasil pengabdian menunjukkan masyarakat di Desa Pringamba Kecamatan Sigaluh Kabupaten Banjarnegara memahami tentang model pengelolaan sampah bank sampah, prinsip dan nilai-nilai gotong royong di pedesaan dan pemberdayaan masyarakat pedesaan dan mampu menerapkan cara pengelolaan sampah berbasis masyarakat sehingga terciptanya lingkungan yang bersih dan nyaman. Kata kunci : Pengelolaan Sampah, Gotong Royong
Dinamika Parameter Mikrofisis Hujan Es berbasis Satelit dan Data Model Reanalisis Carundyatama, Daniar Ihza; Novitarini, Putu Widya; Hakim, Muhammad Zaidan; Winarto, Hari; Kristianto, Aries
Jurnal Pendidikan Geografi Undiksha Vol. 13 No. 2 (2025): Jurnal Pendidikan Geografi Undiksha
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpg.v13i2.91059

Abstract

Hail events result from atmospheric dynamic processes, including a low freezing layer, strong downdrafts, and the growth of convective clouds. This study describes the microphysical dynamic conditions during the hail event in Batu City, East Java Province, on November 2, 2024. Microphysical analysis was conducted using observations, satellite data, and ERA5 ECMWF reanalysis data. The microphysical reanalysis data reveal dynamics in vertical, horizontal dimensions and time series during the formation to dissipation phases. Radiosonde observation data were used for atmospheric stability analysis. Additionally, IR imagery showed increased convective activity with very low temperatures reaching -75°C. The low boundary layer height and increased total cloud column ice indicate a significant concentration of ice particles. The moderate CAPE value of 1300 J/kg indicates sufficient energy potential for convection, while the low CIN value of 50 J/kg facilitates upward air movement to form clouds. The low LFC height and high EL further strengthen the indication that convection can develop vertically into the upper troposphere, allowing for the formation of intense hail.