Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : UG Journal

ANALISA MAKSIMALISASI KEUNTUNGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLEKS Wulandari, Christina Dewi
UG Journal Vol 6, No 6 (2012)
Publisher : Universitas Gunadarma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Seiring perkembangan bisnis yang diserlai persaingan yang begitu ketatsekarang ini, banyak hal yang muncul yang turut mempengaruhi kehidupanperekonomian kita, terutama adanya inflasi yang memberikan dampakyang begitu besar bagi perekonomian Indonesia dan terasa hingga kini.Untuk menjaga berkembangnya perusahaan diperlukan langkah-langkahuntuk lebih meningkatkan laba yang hams diperoleh perusahaan. Olehsebab itii diperlukan suatu usaha untuk menggunakan suatu metode dalammengetahui kombinasi penggunaan faktor produksi dari produk yangdlbuat serta kombinasi dari produk yang akan dihasilkan. Untuk mengatasihal ini penulis menggunakan linear programing dengan metode simpleks.Dari hasil penelitian didapat bahwa perusahaan akan mendapat keuntunganmaksimal dari 2 kombinasi tahu per kilogramnya sebesar Rp.3.245,00 ataumendapatkan keuntungan maksimal keseluruhan sebesar Rp.2.041.105, 00jika perusahaan memproduksi tahu putih 455 kg dan untuk tahu kering sebanyak 174 kg per hari. Kombinasi optimal dari 2 jenis tahu tersebut agarmemperoleh keuntungan maksimal adalah 445 unit untuk tahu putih dan 174 unit untuk tahu goreng.
PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP PENINGKATAN KINERJA PEGAWAI PADA PERUSAHAAN X Wulandari, Christina Dewi
UG Journal Vol 6, No 9 (2012)
Publisher : Universitas Gunadarma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Untuk meningkatkan kinerja pegawai perlu dibangun kebersamaan agarperusahaan mampu meningkatkan nilai tambah sehingga mampu memberikanjaminan kehidupan yang layak bagi pekerja. Balas jasa atau kompensasi dapatmemengaruhi motivasi kerja dan kepuasan karyawan. Tujuan penelitian ini ialahuntuk mengetahui besarnya pengaruh kompensasi terhadap peningkatan kinerjapegawai diperusahaan X. Dengan menggunakan analisa regresi tinier berganda,koefisien korelasi berganda, koeisien determinasi, distribusi I-Annua, makadidapatkan V = 8.873.:! 19,7 + 3.239.1)91X1+ 0.264593X3 pada koeisien A'; (gajipegawai) sebesar Kp 3.239.991 dari pada X2 (tunjangan) sebesar Rp 0,264593dan Y (peningkatan kinerja pegawai) sebesar 8.873.219,7. Koeisien korelasiberganda Ry (x,ÿ.yj = 0,714, koefisien determinasi R; = (0,714*) = 0,509. sehinggadidapatkan KP - 0,509 x 100% - 51 % dengan sisa 49 % dari faktor lain sepertiuang makan. uang letnbur, dan uang THR. Disti'ibusi Fliitiing dari kompensasiterhadap peningkatan kinerja pegawai adalah 15,031 dan Ftabelnya 3,33. MakaTolak Ho dan Terima Ha, yang berarti terdapat pengaruh positif antara kompensasigaji dan tunjangan dengari peningkatan kinerja pegawai di perusahaan X.