Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

DAMPAK PEMBELAJARAN DARING PADA KARAKTER ANAK USIA DINI Rita Kencana; Ali Wardhana Manalu; Sutria Ningrum; Yusnita Yusnita; Lisa Dwi Wijayanti
BUHUTS AL-ATHFAL: Jurnal Pendidikan dan Anak Usia Dini Vol 2, No 1 (2022)
Publisher : UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/alathfal.v2i1.5317

Abstract

Penelitian ini bertujuan guna mengetahui dampak pada pembelajaran daring melalui karakter anak usia dini. Tidak sedikit ditemukan bahwa faktor yang ditimbulkan dari pembelajaran daring dapat menentukan macam-macam karakter anak usia dini yang berbeda. Mulai dari sikap kecanduan anak berlama-lama bermain, terutama pada gadget dan tidak fokus pada pembelajaran. Hal ini disebabkan proses yang tidak efektif dari pembelajaran daring. Namun, ada juga dampak yang baik dari adanya pembelajaran daring ini, salah satunya anak usia dini sejak saat ini dapat berpartisipasi dalam kegiatan belajar dari mana saja. Serta anak usia dini bisa leluasa melakukan belajar kapan saja dengan mengulang materi yang telah dipelajari karena adanya gadget yang menyimpan data yang telah dipelajari. Maka, karakter anak usia dini juga harus diperhatikan selama proses pembelajaran daring itu dilakukan. Guna meminimalisir pengaruh negatif yang mungkin akan terserap oleh anak. Dari kemudahan mengakses sumber-sumber pembelajaran justru anak juga mudah mengakses hal-hal di luar batasan. Untuk itu guru sangat ditekankan untuk lebih konsisten dalam mengajarkan anak usia dini, serta peran orang tua juga sangat dibutuhkan untuk selalu memperhatikan gerak anak selama proses itu. Penelitian ini mengukur pada semua aspek dari dampak pembelajaran daring, yaitu: positif dan negatif. 
Dampak Pembelajaran Daring pada Karakter Anak Usia Dini Rita Kencana; Ali Wardhana Manalu; Sutria Ningrum; Yusnita Yusnita; Lisa Dwi Wijayanti
BUHUTS AL-ATHFAL: Jurnal Pendidikan dan Anak Usia Dini Vol 2, No 1 (2022)
Publisher : UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (503.533 KB) | DOI: 10.24952/alathfal.v2i1.5317

Abstract

Penelitian ini bertujuan guna mengetahui dampak pada pembelajaran daring melalui karakter anak usia dini. Tidak sedikit ditemukan bahwa faktor yang ditimbulkan dari pembelajaran daring dapat menentukan macam-macam karakter anak usia dini yang berbeda. Mulai dari sikap kecanduan anak berlama-lama bermain, terutama pada gadget dan tidak fokus pada pembelajaran. Hal ini disebabkan proses yang tidak efektif dari pembelajaran daring. Namun, ada juga dampak yang baik dari adanya pembelajaran daring ini, salah satunya anak usia dini sejak saat ini dapat berpartisipasi dalam kegiatan belajar dari mana saja. Serta anak usia dini bisa leluasa melakukan belajar kapan saja dengan mengulang materi yang telah dipelajari karena adanya gadget yang menyimpan data yang telah dipelajari. Maka, karakter anak usia dini juga harus diperhatikan selama proses pembelajaran daring itu dilakukan. Guna meminimalisir pengaruh negatif yang mungkin akan terserap oleh anak. Dari kemudahan mengakses sumber-sumber pembelajaran justru anak juga mudah mengakses hal-hal di luar batasan. Untuk itu guru sangat ditekankan untuk lebih konsisten dalam mengajarkan anak usia dini, serta peran orang tua juga sangat dibutuhkan untuk selalu memperhatikan gerak anak selama proses itu. Penelitian ini mengukur pada semua aspek dari dampak pembelajaran daring, yaitu: positif dan negatif.